Kumpulan Artikel: Hari Kiamat (halaman 4)

  • Kiamat Sudah Dekat:...
    Hikmah
    Jum'at, 25 November 2022 - 10:06 WIB
    Di antara tanda-tanda kiamat sudah dekat adalah orang-orang hina diangkat sebagai pemimpin. Urusan masyarakat berada di tangan orang-orang bodoh, pandir, dan hina.
  • Banyak Terjadi Gempa...
    Tausyiah
    Rabu, 23 November 2022 - 16:17 WIB
    Banyak terjadi gempa bumi ada hubungannya bahwa kiamat sudah dekat. Hal ini diinformasikan sejumlah hadis Nabi Muhammad SAW. Berikut penjelasannya.
  • Orang-Orang Saleh Tak...
    Tausyiah
    Kamis, 17 November 2022 - 09:51 WIB
    Orang-orang saleh takkan mengalami ngerinya kiamat besar. Mengapa? Pada saat menjelang kiamat Allah SWT mewafatkan orang-orang pilihan tersebut, sehingga yang tersisa adalah orang-orang jahat.
  • Jadilah 1 di Antara...
    Tausyiah
    Jum'at, 11 November 2022 - 17:44 WIB
    Rasulullah SAW mengabarkan ada 7 golongan manusia yang akan dinaungi Allah pada Hari Kiamat. Jadilah satu di antara 7 golongan yang beruntung itu.
  • Tanda-Tanda Kiamat:...
    Hikmah
    Rabu, 09 November 2022 - 14:01 WIB
    Salah satu tanda-tanda kiamat adalah terjadinya 3 penenggalaman ke bumi: penenggelaman di sebelah timur, penenggelaman di sebelah barat, dan penenggelaman di Jazirah Arab.
  • 5 Hal tentang Padang...
    Hikmah
    Minggu, 06 November 2022 - 06:30 WIB
    Padang Mahsyar adalah salah satu perkara ghaib yang wajib diimani setiap muslim. Kebenaran tentang Padang Mahsyar disebutkan dalam beberapa ayat Al-Quran.
  • Tanda-Tanda Kiamat:...
    Hikmah
    Kamis, 03 November 2022 - 18:37 WIB
    Rasulullah SAW mengatakan perang dengan bangsa Turk adalah salah satu tanda terjadinya kiamat. Perang itu telah terjadi dari masa Khalifah Muawiyah kemudian masa akhir Dinasti Abbasiyah.
  • Asap Jelang Kiamat,...
    Hikmah
    Rabu, 02 November 2022 - 11:15 WIB
    Pada detik-detik menjelang kiamat akan muncul kabut dan asap yang memenuhi langit. Kabut itu tak begitu berbahaya bagi kaum mukmin. Mirip penyakit pilek saja. Namun menyakitkan bagi si kafir.
  • Datangnya Angin Lembut...
    Hikmah
    Rabu, 02 November 2022 - 05:15 WIB
    Pada saat menjelang kiamat Allah SWT mendatangkan angin yang lembut untuk mencabut roh orang-orang beriman. Setelah itu, tak ada lagi orang yang menyebut Allah ... Allah.
  • Yajuj dan Majuj: Dua...
    Hikmah
    Senin, 31 Oktober 2022 - 05:15 WIB
    Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin mengatakan Yajuj dan Majuj adalah dua umat dari Bani Adam yang telah ada sekarang. Lalu, di manakah mereka saat ini?
  • Gambaran Tatkala Dajjal...
    Hikmah
    Jum'at, 28 Oktober 2022 - 14:36 WIB
    Gambaran dunia tatkala Dajjal turun ke bumi lalu berkuasa sungguh kontras jika dibandingkan dengan begitu Nabi Isa turun, membunuh Dajjal lalu memimpin umat Islam.
  • Ayat-Ayat Kiamat Sudah...
    Tausyiah
    Rabu, 26 Oktober 2022 - 13:27 WIB
    Ayat-ayat al-Qur-an dan hadis-hadis shahih telah menginformasikan bahwa kiamat sudah dekat. Munculnya sebagian besar tanda-tanda kiamat merupakan bukti bahwa akhir dunia sudah di depan pintu.
  • Saat Kiamat Gelap Gulita,...
    Tausyiah
    Selasa, 25 Oktober 2022 - 13:17 WIB
    Banyak hal yang mengerikan bakal terjadi saat hari kiamat nanti. Pada saat gelap gulita, orang-orang beriman mendapat cahaya dari Allah SWT, di sisi lain Allah menipu orang-orang munafik
  • Kumpulan Makhluk Mengerikan...
    Hikmah
    Selasa, 25 Oktober 2022 - 05:15 WIB
    Kumpulan makhluk mengerikan yang keluar ketika hari kiamat tiba antara lain adalah sejenis binatang melata. Binatang ini keluar dari bumi. Makhluk tersebut termasuk makhluk metafisik.
  • Api Penggiring, Tanda...
    Hikmah
    Senin, 24 Oktober 2022 - 16:50 WIB
    Tanda kiamat yang muncul dari Yaman adalah api yang keluar dari kawah Aden. Api inilah yang menggiring manusia ke tempat mereka dihimpun. Kini kawah Aden sedang istirahat..
  • Kisah Kerja Sama Jin...
    Tausyiah
    Senin, 24 Oktober 2022 - 10:03 WIB
    Kisah jin dan manusia bekerja sama menjelang kiamat dikisahkan Ibnu Katsir saat menafsirkan Al-Quran surat At-Takwir, ayat 1-14. Berikut penjelasannya.
  • 5 Tanda Kiamat yang...
    Hikmah
    Minggu, 23 Oktober 2022 - 21:19 WIB
    Tanda-tanda Kiamat sudah mulai muncul di dunia ditandai dengan beberapa fenomena langka. Salah satunya tanah Arab yang mulai menghijau dan banyaknya gedung tinggi.
  • Imam Mahdi: Sang Ratu...
    Dunia Islam
    Senin, 17 Oktober 2022 - 05:15 WIB
    Bagi masyarakat Jawa, Imam Mahdi adalah Ratu Adil yang dinanti-nantikan kedatangannya untuk menjadi pemimpin yang membawa zaman keemasan. Paham Mahdi berkembang tatkala penindasan dan kezaliman merajalela.
  • Peristiwa di Padang...
    Hikmah
    Kamis, 13 Oktober 2022 - 15:22 WIB
    Di Padang Mahsyar kelak setiap orang sibuk dengan urusan masing-masing mencari pertolongan. Hanya ada satu harapan yaitu menanti Syafaat dari baginda Nabi Muhammad SAW.
  • Imam Mahdi Sudah Datang...
    Dunia Islam
    Rabu, 12 Oktober 2022 - 05:15 WIB
    Kedatangan Imam Mahdi pada Oktober 2015 diramal oleh Jaber Bolushi dengan menggunakan rumus hitungan angka peninggalan tradisi Arab kuno. Maknanya, pada saat ini Imam Mahdi sudah lahir.