Topik Terkait: Bersedekap Setelah Itidal

  • Hukum Seputar Salat: Bersedekap Setelah I’tidal, Apa Dasarnya?
    Tausyiah
    Jum'at, 12 Februari 2021 - 13:46 WIB
    Dapat ditarik kesimpulan bahwa pada saat itidal yang disunnahkan adalah melepaskan kedua tangan. Adapun apabila yang bersedekap tidak sampai membatalkan salat.
  • Doa Setelah Sholat Magrib yang Diajarkan Rasulullah SAW
    Tips
    Jum'at, 04 Februari 2022 - 19:32 WIB
    Doa setelah sholat Maghrib yang dicontohkan Rasulullah shallallahu alaihi wasallam (SAW) perlu diketahui umat Islam. Berikut doanya lengkap Arab dan latin.
  • Larangan Tidur Setelah Sahur, Begini Penjelasannya
    Tips
    Selasa, 12 April 2022 - 18:30 WIB
    Dalam Islam, langsung tidur setelah santap sahur dan shalat subuh memang tidak dianjurkan, bahkan beberapa ulama menghukuminya itu adalah makruh (jika tidak ada udzur dan keperluan).
  • Doa dan Zikir Setelah Salat Isya Lengkap Arab dan Latin
    Tips
    Jum'at, 12 Mei 2023 - 21:11 WIB
    Berikut doa dan zikir setelah Salat Isya lengkap bacaan Arab, latin dan terjemahannya. Kaum muslim dianjurkan melazimkan zikir setiap kali selesai salat fardhu.
  • Doa Setelah Adzan Lengkap Arab dan Latin Berikut Fadhilahnya
    Tips
    Sabtu, 08 Oktober 2022 - 23:57 WIB
    Doa setelah Adzan termasuk amalan yang dianjurkan oleh Rasulullah SAW. Orang yang membalas panggilan Adzan dan berdoa setelahnyamaka ia mendapatkan fadhilah agung.
  • Doa Setelah Adzan Balasannya Syafaat dari Nabi
    Tausyiah
    Selasa, 08 Desember 2020 - 16:36 WIB
    Adzan dan Iqomah adalah waktu terbaik dikabulkannya doa. Karena itu, umat Islam diperintahkan untuk menjawab panggilan adzan dan berdoa setelahnya.
  • Doa Setelah Tasyahud Akhir yang Diajarkan Nabi
    Tausyiah
    Senin, 25 Januari 2021 - 07:05 WIB
    Membaca doa setelah tasyahhud akhir sebelum Salam termasuk salah satu sunnah dalam salat. Berikut doa yang diajarkan Nabi Muhammmad shallallahu alaihi wasallam.
  • Inilah Keistimewaan Doa Setelah Tasyahud Akhir
    Hikmah
    Jum'at, 22 September 2023 - 15:44 WIB
    Doa dalam salat terutama di tasyahud akhir memiliki keistimewaan yang luar biasa. Bahkan, doa di tasyahud akhir ini amerupakan doa yang mustajab. Kenapa demikian? Dan apa saja keistimewaan doanya?
  • Doa Setelah Sholat Witir Subhanal Malikil Quddus
    Tips
    Sabtu, 16 April 2022 - 22:27 WIB
    Doa setelah sholat witir biasanya diawali dengan zikir Subhanal Malikul Quddus. Berikut urutan wirid setelah sholat Witir lengkap Arab dan latinnya.
  • Menjadi Istiqamah dalam Ketaatan Setelah Ramadhan Berlalu
    Tips
    Minggu, 01 Mei 2022 - 03:00 WIB
    Ramadhan akan segera berlalu, dan merupakan karunia besar bagi hamba-hamba yang beriman adalah bisa bertemu dengan Ramadhan serta dapat menyempurnakan ibadah di dalamnya hingga akhir bulan Ramadhan
  • Bacaan Doa setelah Tasyahud Akhir Sebelum Salam
    Tips
    Jum'at, 17 Juni 2022 - 17:34 WIB
    Bacaan doa setelah tasyahud akhir sebelum salam berikut ini adalah menurut Syekh Zainuddin Al-Malibari. Doa ini adalah doa yang matsur dari Nabi SAW.
  • Beginilah Kondisi Para Sahabat setelah Berakhirnya Bulan Ramadhan
    Tausyiah
    Minggu, 08 Mei 2022 - 09:21 WIB
    Kita perlu meneladani generasi sahabat (salafush shalih), di mana hati mereka merasa sedih seiring berlalunya Ramadhan. Mereka merasa sedih karena khawatir bahwa amalan yang telah mereka kerjakan di bulan Ramadhan tidak diterima oleh Allah taala.
  • Mengapa Tidur Setelah Sahur Dilarang? Begini Penjelasannnya
    Hikmah
    Minggu, 02 April 2023 - 03:05 WIB
    Dalam Islam, langsung tidur setelah santap sahur dan salat subuh sangat tidak dianjurkan, bahkan beberapa ulama menghukuminya itu adalah makruh (jika tidak ada udzur dan keperluan).
  • Doa dan Zikir Setelah Salat Jumat
    Tips
    Jum'at, 12 Mei 2023 - 09:46 WIB
    Doa dan zikir setelah salat Jumat perlu diketahui umat muslim. Bacaan doa dan zikir ini disunnahkan untuk diamalkan setelah salat Jumat.
  • Doa Setelah Salat Istikharah dan Mohon Kepastian Petunjuk dari Allah Taala
    Tips
    Selasa, 06 Juni 2023 - 19:52 WIB
    Ketika kita merasa bimbang dan harus memilih dalam suatu perkara, dianjurkan untuk melaksanakan salat Istikharah. Setelah selesai salat istikharah, maka dianjurkan untuk mengamalkan doa setelah salat Istikharah.
  • Perjalanan Roh Manusia Setelah Meninggal, Ke Manakah Perginya?
    Hikmah
    Senin, 03 Juli 2023 - 08:47 WIB
    Perjalanan roh manusia setelah meninggal perlu diketahui agar menjadi ibrah bagi umat muslim. Pertanyaannnya, ke manakah roh manusia setelah meninggal? Berikut ulasannya.
  • Jangan Buru-buru Pergi Setelah Sholat Subuh dan Maghrib, Amalkan Zikir ini 10 Kali
    Tips
    Rabu, 24 Mei 2023 - 00:01 WIB
    Jika Anda mengerjakan sholat Subuh dan Maghrib jangan buru-buru beranjak pergi. Tetaplah di tempat sholat dengan posisi duduk tasyahud akhir atau duduk tawarruk.
  • Bacaan Wirid Setelah Sholat Fardhu Bertabur Pahala dan Keutamaan
    Tips
    Selasa, 19 September 2023 - 18:13 WIB
    Bacaan wirid setelah sholat fardhu sangat dianjurkan diamalkan setiap muslim karena terdapat pahala dan keutamaan. Berikut bacaan wiridnya.
  • Perjalanan Ruh Setelah Terpisah Dari Jasadnya
    Muslimah
    Jum'at, 02 April 2021 - 18:18 WIB
    Ruh merupakan unsur non materi yang ada dalam jasad yang diciptakan Allah Subhanahu wa taala. Yang menjadi pertanyaan, bagaimana sebenarnya perjalanan ruh seseorang setelah terpisah dari jasadnya?
  • Mempertahankan Ketaatan Setelah Ramadhan
    Muslimah
    Rabu, 12 Mei 2021 - 10:00 WIB
    Ramadhan akan segera berlalu. Lantas, apakah kualitas ketaatan kita selama Ramadhan itu bisa istiqamah? Apakah pengaruh kebaikan pada diri masih akan terlihat ataukah sudah memudar setelah Ramadhan berakhir?