Kumpulan Artikel: Kisah Rasulullah SAW (halaman 2)

  • Kisah Rasulullah SAW Bersama 10.000 Pasukan Bebaskan Mekkah di Bulan Ramadhan
    Hikmah
    Sabtu, 02 April 2022 - 20:41 WIB
    Rasulullah merasa bersyukur kepada Tuhan karena pintu Makkah kini telah terbuka. Tetapi sungguhpun demikian beliau tetap selalu waspada dan berhati-hati.
  • Hinaan terhadap Rasulullah SAW dalam Al-Quran: Dari Dukun, Penyair, Sampai Tukang Bohong
    Tausyiah
    Kamis, 17 Maret 2022 - 14:03 WIB
    Selain hinaan, beberapa tekanan fisik seperti pukulan, lemparan batu, pemboikotan hingga percobaan pembunahan sudah pernah dirasakan oleh Nabi Muhammad SAW.
  • Tangisan Rasulullah dan Sahabat Pecah Ketika Ayat Ini Turun, Ada Apa?
    Hikmah
    Kamis, 17 Maret 2022 - 05:11 WIB
    Rasulullah shallallahu alaihi wasallam dan para Sahabat menangis ketika ayat ini diturunkan. Apa sebabnya? Berikut kisahnya diceritakan dalam Kitab Usfuriyah.
  • Kisah Rasulullah Marah Saat Orang Yahudi Menanyakan Hal Ini
    Hikmah
    Minggu, 30 Januari 2022 - 18:20 WIB
    Rasulullah shallallahu alaihi wasallam adalah pribadi dengan kesabaran luar biasa. Ada satu peristiwa yang membuat Nabi marah, namun Allah menenangkannya dengan menurunkan wahyu.
  • Sejarah Yatsrib Berganti Madinah, Kota yang Didoakan Rasulullah
    Hikmah
    Sabtu, 22 Januari 2022 - 17:27 WIB
    Madinah Al-Munawwarah yang berarti kota bercahaya yang merupakan tempat bersejarah bagi umat Islam. Berikut sejarah Yatsrib yang berubah nama menjadi Madinah.
  • Sebaik-baik Wanita Penghuni Surga, Sebelum Islam Dijuluki Ratu Mekkah
    Muslimah
    Rabu, 19 Januari 2022 - 21:08 WIB
    Bukan wanita biasa, beliaulah sebaik-baik perempuan penghuni surga. Sebelum kedatangan Islam dijuluki Ratu Mekkah dan Ratu Quraisy. Berikut keistimewaannya.
  • Saat Rasulullah Disihir Orang Yahudi, Allah Turunkan 2 Surat Ini
    Hikmah
    Rabu, 13 Oktober 2021 - 21:21 WIB
    Tak hanya manusia biasa, sihir dan guna-guna pernah dialami manusia agung Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam. Beliau terkena sihir orang Yahudi yang ingin mencelakai beliau.
  • Kisah Nabi Muhammad (1): Semua Mengagumi Beliau Termasuk Abu Jahal
    Hikmah
    Sabtu, 04 September 2021 - 21:01 WIB
    Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam adalah sosok pemimpin umat Islam tertinggi. Tidak saja bagi umat Islam, tetapi bagi seluruh manusia.
  • Nabi Muhammad Tidak Anti kepada Non-Muslim (Bagian 1)
    Tausyiah
    Senin, 26 Juli 2021 - 07:30 WIB
    Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam adalah teladan terbaik dalam bergaul baik dengan tetangga maupun dengan non-muslim. Nabi memperlakukannya dengan baik.
  • Haji Wada (3-Selesai): Pidato Rasulullah SAW yang Bersejarah
    Hikmah
    Senin, 07 Juni 2021 - 05:00 WIB
    Dengan selesainya ibadah haji ini, ada orang yang menamakannya Ibadah haji perpisahan yang lain menyebutkan ibadah haji penyampaian ada lagi yang mengatakan ibadah haji Islam.
  • Ahlul Kitab Pada Masa Turunnya Al-Quran, Basis Yahudi di Madinah
    Tausyiah
    Sabtu, 22 Mei 2021 - 15:29 WIB
    Orang-orang Nasrani lebih banyak tinggal di Yaman, bukan di Madinah. Kalaupun ada yang di sana, mereka tidak mempunyai pengaruh politik atau ekonomi.
  • Cara Rasulullah Membaca Al-Quran Memukau Sahabat
    Tausyiah
    Rabu, 03 Februari 2021 - 08:20 WIB
    Salah satu amalan yang kelak memberi syafaat (pertolongan) pada hari Kiamat adalah membaca Al-Quran dan mengamalkannya. Bagaimanakah cara Rasulullah membaca Al-Quran?
  • 6 Teladan Nabi Muhammad SAW dalam Memperlakukan Istri
    Tausyiah
    Sabtu, 23 Januari 2021 - 12:30 WIB
    Kunci utama dari keteladanan Rasulullah SAW, yaitu memberi contoh sebelum menyuruh. Ini pulalah hakikat keteladanan yang harus melekat pada diri setiap umatnya.
  • Rasulullah Sangat Merindukan Umatnya, Begini Pesan Beliau
    Tausyiah
    Selasa, 01 Desember 2020 - 21:06 WIB
    Salah satu bukti kecintaan Rasulullah shallallahu alaihi wasallam kepada umatnya diceritakan dalam satu riwayat. Beliau berkata kepada para sahabat sangat rindu bertemu umatnya.
  • Rasulullah Sudah Peringatkan Utsman bin Affan Akan Terbunuh karena Fitnah
    Hikmah
    Selasa, 17 November 2020 - 10:18 WIB
    Rasulullah SAW telah mengabarkan kepada Utsman bin Affan dan maupun kepada para sahabat secara berulang-ulang bahwa akan terjadi fitnah yang bakal menimpa Utsman.
  • Ini yang Jadi Pertikaian Soal Siapa yang Merawat dan Mempersiapkan Pemakaman Jenazah Rasulullah
    Hikmah
    Senin, 16 November 2020 - 13:21 WIB
    Di saat memandikan jenazah Rasulullah, Ali bin Abi Thalib tertegun oleh keharuman bau semerbak. Ali bergumam: Demi Allah, alangkah harumnya engkau di waktu hidup dan setelah meninggal!
  • Kisah-Kisah Mengharukan Jelang Wafatnya Rasulullah SAW
    Hikmah
    Minggu, 15 November 2020 - 13:13 WIB
    Menanggapi perkataan Umar itu para sahabat berselisih pendapat. Ada yang minta supaya segera disediakan alat tulis agar Rasulullah menuliskan wasiatnya yang terakhir.
  • Kisah Heroik Ali bin Abi Thalib dengan Pedang Zulfikar di Perang Khandaq
    Hikmah
    Kamis, 12 November 2020 - 11:07 WIB
    Dengan mengenakan baju besi dan menghunus pedangnya yang tersohor dengan nama zulfiqar, Ali maju dengan ayunan langkah yang tegap dan diiringi doa Rasululah SAW.
  • Ketika Sayyidah Aisyah Tak Diberi Minuman Oleh Rasulullah
    Hikmah
    Rabu, 11 November 2020 - 22:43 WIB
    Semua orang pasti mendambakan rumah tangga yang sakinah, dirahmati dan penuh berkah. Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam adalah sosok terbaik yang mengajarkan kita bagaimana memuliakan perempuan.
  • Wasiat dan Syair Pembelaan Abu Thalib kepada Nabi Muhammad
    Hikmah
    Selasa, 10 November 2020 - 14:51 WIB
    Kuwasiatkan kepada kalian supaya berlaku baik terhadap Muhammad. Sebab ia orang yang paling terpercaya di kalangan Quraisy dan tidak pernah berdusta!