Kumpulan Artikel: Alquran (halaman 8)

  • Perhiasan Perempuan...
    Tausyiah
    Jum'at, 09 Agustus 2024 - 15:50 WIB
    Perhiasan perempuan yang boleh tampak dan yang tidak boleh, berhubungan dengan masalah menundukkan pandangan yang oleh dua ayat di surah an-Nur 30-31, Allah perintahkan kepada laki-laki dan perempuan.
  • Baca Surat Apa saat...
    Tips
    Jum'at, 09 Agustus 2024 - 15:23 WIB
    Baca surat apa saat istri mau melahirkan? Jawabnya adalah Ayat Kursi atau Surat Al-Baqarah ayat 255, surat Al-Araf ayat 54, surat Al-Falaq dan surat An-Nas.
  • Begini Kata Al-Quran...
    Tausyiah
    Jum'at, 09 Agustus 2024 - 13:26 WIB
    Menghadapi para pengingkar ini, Al-Quran seringkali mengemukakan alasan-alasan pengingkaran, baru kemudian menanggapi dan menolaknya. Hal demikian terlihat dengan jelas tentang hari akhir
  • Semangat Menuntut Ilmu...
    Hikmah
    Kamis, 08 Agustus 2024 - 05:15 WIB
    Ilmu memiliki kedudukan mulia dalam Islam. Bahkan Al Quran banyak mengisahkan tentang pentingnya menuntut ilmu ini dalam ayat-ayatnya. Kisah apa saja?
  • Mata Kuncinya Hati dan...
    Tausyiah
    Rabu, 07 Agustus 2024 - 16:49 WIB
    Pandangan yang terpelihara, apabila memandang kepada jenis lain tidak mengamat-amati kecantikannya dan tidak lama menoleh kepadanya serta tidak melekatkan pandangannya kepada yang dilihatnya itu
  • cover top ayah
    اِذۡ قَالَ اللّٰهُ يٰعِيۡسَى ابۡنَ مَرۡيَمَ اذۡكُرۡ نِعۡمَتِىۡ عَلَيۡكَ وَعَلٰى وَالِدَتِكَ‌ ۘ اِذۡ اَيَّدْتُكَ بِرُوۡحِ الۡقُدُسِ تُكَلِّمُ النَّاسَ فِىۡ الۡمَهۡدِ وَكَهۡلًا ‌ ۚوَاِذۡ عَلَّمۡتُكَ الۡـكِتٰبَ وَالۡحِكۡمَةَ وَالتَّوۡرٰٮةَ وَالۡاِنۡجِيۡلَ‌ ۚ وَاِذۡ تَخۡلُقُ مِنَ الطِّيۡنِ كَهَيْئَةِ الطَّيۡرِ بِاِذۡنِىۡ فَتَـنۡفُخُ فِيۡهَا فَتَكُوۡنُ طَيۡرًۢا بِاِذۡنِىۡ‌ وَ تُبۡرِئُ الۡاَكۡمَهَ وَالۡاَبۡرَصَ بِاِذۡنِىۡ‌ ۚ وَاِذۡ تُخۡرِجُ الۡمَوۡتٰى بِاِذۡنِىۡ‌ ۚ وَاِذۡ كَفَفۡتُ بَنِىۡۤ اِسۡرَآءِيۡلَ عَنۡكَ اِذۡ جِئۡتَهُمۡ بِالۡبَيِّنٰتِ فَقَالَ الَّذِيۡنَ كَفَرُوۡا مِنۡهُمۡ اِنۡ هٰذَاۤ اِلَّا سِحۡرٌ مُّبِيۡنٌ
    Dan ingatlah ketika Allah berfirman, Wahai Isa putra Maryam! Ingatlah nikmat-Ku kepadamu dan kepada ibumu sewaktu Aku menguatkanmu dengan Rohulkudus. Engkau dapat berbicara dengan manusia pada waktu masih dalam buaian dan setelah dewasa. Dan ingatlah ketika Aku mengajarkan menulis kepadamu, (juga) Hikmah, Taurat dan Injil. Dan ingatlah ketika engkau membentuk dari tanah berupa burung dengan seizin-Ku, kemudian engkau meniupnya, lalu menjadi seekor burung (yang sebenarnya) dengan seizin-Ku. Dan ingatlah ketika engkau menyembuhkan orang yang buta sejak lahir dan orang yang berpenyakit kusta dengan seizin-Ku. Dan ingatlah ketika engkau mengeluarkan orang mati (dari kubur menjadi hidup) dengan seizin-Ku. Dan ingatlah ketika Aku menghalangi Bani Israil (dari keinginan mereka membunuhmu) di kala waktu engkau mengemukakan kepada mereka keterangan-keterangan yang nyata, lalu orang-orang kafir di antara mereka berkata, Ini tidak lain hanyalah sihir yang nyata.

    (QS. Al-Maidah Ayat 110)
    cover bottom ayah
  • Inilah Orang yang Semua...
    Tausyiah
    Rabu, 07 Agustus 2024 - 15:46 WIB
    Quraish Shihab mengatakan Allah menjajikan untuk terus-menerus dan sementara menambah petunjuk-Nya bagi mereka yang telah mendapat petunjuk.
  • Doa Seorang Muslimah...
    Muslimah
    Rabu, 07 Agustus 2024 - 09:52 WIB
    Ada sebuah doa dari seorang muslimah yang diabadikan dalam Al Quran, tepatnya dalam surat Al-Mujadalah. Siapakah pemilik doa tersebut, dan bagaimana perannya sampai Allah SWT mengabadikan doanya?
  • Rumus Pertanyaan dalam...
    Tausyiah
    Selasa, 06 Agustus 2024 - 18:12 WIB
    Hampir pada setiap dua nikmat yang disebutkan Al-Quran mengulangi satu pertanyaan dengan redaksi yang sama yaitu: Maka nikmat Tuhanmu yang manakah yang kamu ingkari?
  • Kisah Luqman Al Hakim...
    Hikmah
    Selasa, 06 Agustus 2024 - 15:30 WIB
    Nama Luqman Al Hakim telah diabadikan dalam kitab suci Al Quran. Padahal, dirinya bukanlah seorang nabi ataupun rasul, melainkan digambar sebagai ahli hikmah.
  • 10 Ayat Pertama Surat...
    Tausyiah
    Senin, 05 Agustus 2024 - 19:17 WIB
    Berikut ini 10 ayat pertama Surat Al Kahfi. Surat ini merupakan surat ke 18 dalam Al-Quran, yang terdiri dari 110 ayat. Surah Al-Kahfi termasuk surah Makkiyah karena diturunkan di Makkah.
  • Ciri-ciri Surat Makkiyah...
    Tausyiah
    Jum'at, 02 Agustus 2024 - 07:30 WIB
    Istilah Surat Makkiyah dan Madaniyah dalam Al Quran tentu sering didengar umat Muslim. Meski sama-sama menjadi bagian Al Quran, keduanya memiliki ciri khas yang berbeda.
  • Manfaat Syukur Kembali...
    Tausyiah
    Rabu, 31 Juli 2024 - 08:11 WIB
    Manusia yang meneladani Tuhan dalam sifat-sifat-Nya, dan mencapai peringkat terpuji, adalah yang memberi tanpa menanti syukur (balasan dari yang diberi) atau ucapan terima kasih
  • Bolehkah Bersyukur kepada...
    Tausyiah
    Rabu, 31 Juli 2024 - 08:07 WIB
    Walaupun kesyukuran harus ditujukan kepada Allah namun ini bukan berarti bahwa kita dilarang bersyukur kepada mereka yang menjadi perantara kehadiran nikmat Allah.
  • Bagaimana Gambaran Hari...
    Hikmah
    Selasa, 30 Juli 2024 - 19:02 WIB
    Bagaimana gambaran hari akhir yang tercantum di dalam surat At Takwir? Pertanyaan seperti ini mungkin pernah terlintas di benak umat Muslim yang merasa penasaran.
  • Hukum Tajwid Surat Yasin...
    Tips
    Senin, 29 Juli 2024 - 20:44 WIB
    Hukum tajwid Surat Yasin ayat 82 antara lain ada ghunnah, mad jaiz munfashil, izhar syafawi, dan masih banyak lagi. Mari kita simak bersama-sama.
  • Hukum Tajwid Surat Ibrahim...
    Tips
    Senin, 29 Juli 2024 - 20:22 WIB
    Hukum Tajwid Surat Ibrahim ayat 1-4 antara lain: Mad lazim harfi musyba mukhaffaf, Mad ashli, Alif lam, dan sebagainya. Berikut ini hukum tajwid Surat Ibrahim ayat 1-4 dikutip dari laman Tahsin.
  • Syukur Mencakup 3 Sisi:...
    Tausyiah
    Senin, 29 Juli 2024 - 11:43 WIB
    Menampakkan nikmat antara lain berarti menggunakannya pada tempat dan sesuai dengan yang dikehendaki oleh pemberinya, juga menyebut-nyebut nikmat dan pemberinya dengan lidah.
  • Kapan Waktu yang Tepat...
    Tips
    Jum'at, 26 Juli 2024 - 19:19 WIB
    Kapan waktu yang tepat untuk membaca Surat Maryam? Apa saja keistimewaan dan keutamaan Surat Maryam ini? Berikut penjelasan singkatnya.
  • Kesehatan dalam Pandangan...
    Tausyiah
    Kamis, 25 Juli 2024 - 19:23 WIB
    Islam menetapkan tujuan pokok kehadirannya untuk memelihara agama, jiwa, akal, jasmani, harta, dan keturunan. Setidaknya tiga dari yang disebut di atas berkaitan dengan kesehatan.
  • Akhlak terhadap Sesama...
    Tausyiah
    Rabu, 24 Juli 2024 - 15:11 WIB
    Petunjuk mengenai hal ini bukan hanya dalam bentuk larangan melakukan hal-hal negatif seperti membunuh, atau mengambil harta tanpa alasan yang benar, melainkan juga sampai kepada menyakiti hati.