Kumpulan Artikel: Alquran (halaman 10)
Tips
Selasa, 13 Agustus 2024 - 05:42 WIB
3 Ayat terakhir surat Al Baqarah adalah ayat 284-286. Surah Al-Baqarah adalah surah ke-2 dalam Al-Quran, serta merupakan surah terpanjang.
Tausyiah
Senin, 12 Agustus 2024 - 07:35 WIB
Siapa yang meninggal, maka kiamatnya telah bangkit. Kiamat ini dinamai kiamat kecil. Saat itu yang bersangkutan dan semua yang meninggal sebelumnya hidup dalam satu alam yang dinamai alam barzakh.
Tausyiah
Sabtu, 10 Agustus 2024 - 12:45 WIB
Perempuan diperintah untuk menutupi anggota yang tidak harus dibuka dan diberi rukhsah untuk membuka anggota yang biasa terbuka dan mengharuskan dibuka, justru syariat Islam adalah suatu syariat yang toleran.
Tausyiah
Sabtu, 10 Agustus 2024 - 12:32 WIB
Semuanya ini tidak boleh ditampakkan kepada laki-laki lain. Mereka hanya boleh melihat muka dan kedua tapak tangan yang memang ada rukhsah untuk dinampakkan.
Tausyiah
Sabtu, 10 Agustus 2024 - 07:00 WIB
Al-Quran melayani mereka yang ragu adanya hari pembalasan dan hari akhir dengan menampilkan dalil-dalil yang membungkam mereka. Berikut beberapa di antara dalil-dalil dimaksud.
Tausyiah
Sabtu, 10 Agustus 2024 - 05:15 WIB
Al-Quran menamai hidup di akhirat sebagai al-hayawan yang berarti hidup yang sempurna dan kematian dinamainya wafat yang arti harfiahnya adalah kesempurnaan.
Tausyiah
Jum'at, 09 Agustus 2024 - 15:50 WIB
Perhiasan perempuan yang boleh tampak dan yang tidak boleh, berhubungan dengan masalah menundukkan pandangan yang oleh dua ayat di surah an-Nur 30-31, Allah perintahkan kepada laki-laki dan perempuan.
Tips
Jum'at, 09 Agustus 2024 - 15:23 WIB
Baca surat apa saat istri mau melahirkan? Jawabnya adalah Ayat Kursi atau Surat Al-Baqarah ayat 255, surat Al-Araf ayat 54, surat Al-Falaq dan surat An-Nas.
Tausyiah
Jum'at, 09 Agustus 2024 - 13:26 WIB
Menghadapi para pengingkar ini, Al-Quran seringkali mengemukakan alasan-alasan pengingkaran, baru kemudian menanggapi dan menolaknya. Hal demikian terlihat dengan jelas tentang hari akhir
Hikmah
Kamis, 08 Agustus 2024 - 05:15 WIB
Ilmu memiliki kedudukan mulia dalam Islam. Bahkan Al Quran banyak mengisahkan tentang pentingnya menuntut ilmu ini dalam ayat-ayatnya. Kisah apa saja?
Tausyiah
Rabu, 07 Agustus 2024 - 16:49 WIB
Pandangan yang terpelihara, apabila memandang kepada jenis lain tidak mengamat-amati kecantikannya dan tidak lama menoleh kepadanya serta tidak melekatkan pandangannya kepada yang dilihatnya itu
Tausyiah
Rabu, 07 Agustus 2024 - 15:46 WIB
Quraish Shihab mengatakan Allah menjajikan untuk terus-menerus dan sementara menambah petunjuk-Nya bagi mereka yang telah mendapat petunjuk.
Muslimah
Rabu, 07 Agustus 2024 - 09:52 WIB
Ada sebuah doa dari seorang muslimah yang diabadikan dalam Al Quran, tepatnya dalam surat Al-Mujadalah. Siapakah pemilik doa tersebut, dan bagaimana perannya sampai Allah SWT mengabadikan doanya?
Tausyiah
Selasa, 06 Agustus 2024 - 18:12 WIB
Hampir pada setiap dua nikmat yang disebutkan Al-Quran mengulangi satu pertanyaan dengan redaksi yang sama yaitu: Maka nikmat Tuhanmu yang manakah yang kamu ingkari?
Hikmah
Selasa, 06 Agustus 2024 - 15:30 WIB
Nama Luqman Al Hakim telah diabadikan dalam kitab suci Al Quran. Padahal, dirinya bukanlah seorang nabi ataupun rasul, melainkan digambar sebagai ahli hikmah.
Tausyiah
Senin, 05 Agustus 2024 - 19:17 WIB
Berikut ini 10 ayat pertama Surat Al Kahfi. Surat ini merupakan surat ke 18 dalam Al-Quran, yang terdiri dari 110 ayat. Surah Al-Kahfi termasuk surah Makkiyah karena diturunkan di Makkah.
Tausyiah
Jum'at, 02 Agustus 2024 - 07:30 WIB
Istilah Surat Makkiyah dan Madaniyah dalam Al Quran tentu sering didengar umat Muslim. Meski sama-sama menjadi bagian Al Quran, keduanya memiliki ciri khas yang berbeda.
Tausyiah
Rabu, 31 Juli 2024 - 08:11 WIB
Manusia yang meneladani Tuhan dalam sifat-sifat-Nya, dan mencapai peringkat terpuji, adalah yang memberi tanpa menanti syukur (balasan dari yang diberi) atau ucapan terima kasih
Tausyiah
Rabu, 31 Juli 2024 - 08:07 WIB
Walaupun kesyukuran harus ditujukan kepada Allah namun ini bukan berarti bahwa kita dilarang bersyukur kepada mereka yang menjadi perantara kehadiran nikmat Allah.
Hikmah
Selasa, 30 Juli 2024 - 19:02 WIB
Bagaimana gambaran hari akhir yang tercantum di dalam surat At Takwir? Pertanyaan seperti ini mungkin pernah terlintas di benak umat Muslim yang merasa penasaran.