Sholat Tarawih Berapa Rakaat? Ini Penjelasan Lengkap dengan Dalilnya

Selasa, 21 Maret 2023 - 17:25 WIB
اُصَلِّى سُنَّةَ التَّرَاوِيْحِ رَكْعَتَيْنِ مُسْتَقْبِلَ الْقِبْلَةِ أَدَاءً مَأْمُوْمًا لِلهِ تَعَالَى


Usholli sunnatat tarawihi rak'ataini mustaqbilal qiblati adaa-an Makmuuman lillahi ta'ala.

Artinya: "Aku niat sholat sunnah tarawih dua rakaat menghadap kiblat sebagai makmmum karena Allah Ta'ala."

3. Niat Sholat Tarawih Sendirian

اُصَلِّى سُنَّةَ التَّرَاوِيْحِ رَكْعَتَيْنِ مُسْتَقْبِلَ الْقِبْلَةِ أَدَاءً لِلهِ تَعَالَى


Usholli sunnatat tarawihi rak'ataini mustaqbilal qiblati adaa-an lillahi ta'ala.

Artinya: "Aku niat sholat sunnah tarawih dua rakaat menghadap kiblat karena Allah Ta'ala."

Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
(rhs)
Halaman :
Hadits of The Day
Dari Abu Hurairah radhiyallahu 'anhu, ia berkata, Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: Seorang tidak disebut mukmin saat berzina, seorang tidak disebut mukmin saat mencuri, seorang tidak disebut mukmin saat minum khamer (mabuk), dan pintu taubat akan selalu dibuka setelahnya.

(HR. Sunan Abu Dawud No. 4069)
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More