Topik Terkait: Aplikasi Digital
Dunia Islam
Jum'at, 05 April 2024 - 15:37 WIB
NU Care-Lazisnu PBNU meluncurkan aplikasi pembayaran zakat digital untuk memberikan kemudahan bagi para donatur. Aplikasi ini diharapkan dapat meningkatkan semangat dalam berzakat, berinfak, dan bersedekah.
Santri
Jum'at, 01 April 2022 - 17:31 WIB
Tingginya animo masyarakat belajar Islam terutama saat Ramadhan menginspirasi aplikasi Kedaulatan Santri (KESAN) meluncurkan program bernama Pesantren Digital Ramadan.
Muslimah
Kamis, 30 Juli 2020 - 18:06 WIB
Di era pandemi Covid 19 ini, yang mengharuskan kegiatan dilakukan secara online atau virtual. Bahkan fenomena digital telah mempengaruhi kegiatan berkurban. Artinya, kurban bisa dilakukan secara online. Bolehkah?
Tips
Selasa, 25 Juli 2023 - 05:15 WIB
Hukum mencari jodoh lewat aplikasi dalam pandangan Islam adalah boleh. Prinsipnya, dalam mencari jodoh itu dilakukan dengan cara baik dan menghindari pacaran yang bisa membawa maksiat.
Dunia Islam
Kamis, 16 Mei 2024 - 15:20 WIB
Kementerian Dalam Negeri Arab Saudi meluncurkan layanan identitas digital untuk jamaah haji yang datang dari luar negeri dengan visa haji untuk musim tahun ini.
Tips
Senin, 07 Maret 2022 - 08:50 WIB
Ramadhan 1433 Hijriyah tinggal hitungan hari. Saatnya menyiapkan perlengkapan beribadah seperti perangkat aplikasi Al-Quran. Berikut 5 aplikasi Al-Quran terbaik.
Dunia Islam
Senin, 27 Mei 2024 - 15:02 WIB
Kementerian Agama (Kemenag) hari ini merilis sebuah aplikasi baru yang disebut Kawal Haji. Aplikasi tersebut sebagai upaya Kemenag memudahkan akses jemaah dalam beribadah.
Tausyiah
Senin, 15 Januari 2024 - 13:21 WIB
Era digital dan zaman modern, tidak hanya memberikan banyak keuntungan dan kemudahan dalam hidup, namun banyak pula dampak negatif yang ditimbulkannya. Ini saran Gus Baha untuk menghadapinya!
Dunia Islam
Sabtu, 26 November 2022 - 16:13 WIB
Bagi kaum muslimin yang ingin menikmati buku-buku karya cendekiawan muslim M Quraish Shihab dapat membacanya melalui aplikasi Kesan, sebuah aplikasi Islami.
Dunia Islam
Selasa, 05 Desember 2023 - 11:15 WIB
Serangan Israel yang gencar tersebut, didukung oleh sistem kecerdasan buatan (AI) yang menurut para ahli tidak pandang bulu dan pada dasarnya salah.
Dunia Islam
Senin, 22 Mei 2023 - 21:27 WIB
Mengunjungi Raudhah merupakan agenda wajib jemaah haji dan umrah asal Indonesia. Hanya saja, pandemi Covid-19 dan perubahan regulasi dari pemerintah Arab Saudi untuk mengunjungi tempat yang berada di Masjid Nabawi tersebut tidak lagi bisa dilakukan sewaktu-waktu seperti beberapa tahun sebelumnya. Jemaah memiliki pilihan mendaftarkan diri lebih dulu melalui aplikasi nusuk yang tersedia di Appstore.
Dunia Islam
Selasa, 27 April 2021 - 20:54 WIB
Aplikasi audio streaming NOICE baru saja meluncurkan tampilan barunya dengan fitur-fitur tambahan yang akan memberikan pengalaman streaming yang lebih menyenangkan. Saat Ramadhan, NOICE juga menghadirkan beberapa konten terbaru untuk menemani pendengar di waktu luang.
Tausyiah
Kamis, 24 Oktober 2024 - 13:29 WIB
Berikut ini adalah teks khotbah Jumat berjudul Menjaga Lisan di Era Digital yang dinukil dari laman resmi Pimpinan Pusat Muhammadiyah.
Tausyiah
Kamis, 22 Februari 2024 - 10:19 WIB
Ssistem transaksi digital yang tengah tren adalah paylater (sistem transaksi bisnis yang pembayarannya bisa dilakukan di belakang atau kemudian hari). Bagaimana sebenarnya hukum paylater ini dalam Islam?
Dunia Islam
Sabtu, 24 Februari 2024 - 19:35 WIB
Kementerian Kebudayaan Saudi telah meluncurkan platform metaverse nasional pertama di dunia, yang didukung oleh sistem kecerdasan buatan Generative Media Intelligence (GMI) yang mutakhir.
Dunia Islam
Senin, 27 Mei 2024 - 16:06 WIB
Aplikasi ini dapat digunakan pada mobile phone berbasis android. Masyarakat dapat mengunduhnya melalui google Apps dengan nama Kawal Haji. Masyarakat dapat mengakses Kawal Haji dengan dua opsi.
Dunia Islam
Sabtu, 20 November 2021 - 15:09 WIB
Sejumlah cendekiawan Islam seperti Gus Baha, Gus Mus, dan Quraish Shihab hadir dalam Halaqah Dakwah dan Seminar Internasional yang bertema Dakwah Islam dan Perubahan Masyarakat Era Digital.
Dunia Islam
Minggu, 27 Maret 2022 - 17:30 WIB
Rencananya pada bulan Ramadhan ini, Omra Quiz Live akan memberikan hadiah umrah kepada para pemenangnya.
Hikmah
Jum'at, 12 Maret 2021 - 15:09 WIB
Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jakarta Timur membangun Rumah Digital sebagai salah satu upaya memperkuat dakwah Islamiyah.
Dunia Islam
Rabu, 13 Oktober 2021 - 16:06 WIB
Tercatat, lebih dari 400 juta orang di belahan dunia menggunakan Bahasa Arab sebagai salah satu medium komunikasinya.