Topik Terkait: Azan Salat (halaman 2)
Tips
Senin, 30 September 2024 - 08:46 WIB
Berapa jumlah rakaat salat Dhuha yang palibg afdhol? Mengingat besarnya pahala dan keutamaan salat Dhuha ini yang juga sering disebut berpahala seperti besarnya pahala sedekah.
Tausyiah
Kamis, 21 Januari 2021 - 13:54 WIB
Umumnya para ulama membolehkan salat sunnah di atas kendaraan, namun mereka mengharuskan untuk turun dari kendaraan bila yang dikerjakan salat wajib.
Tausyiah
Rabu, 20 Januari 2021 - 15:22 WIB
Mengerjakan salat di awal waktu adalah ibadah yang sangat dicintai Allah dan Rasul-Nya. Berikut waktu-waktu yang diharamkan untuk mengerjakan salat.
Muslimah
Jum'at, 08 Januari 2021 - 14:59 WIB
Dalam rujukan kitab fiqh empat imam mazhab, disimpulkan bahwa salat di rumah bagi para perempuan terutama yang masih muda-muda lebih utama daripada salat di masjid menurut keempat ulama mazhab.
Tausyiah
Rabu, 20 Januari 2021 - 14:50 WIB
Tidak seperti puasa, zakat atau ibadah Haji yang diterima Nabi lewat Malaikat Jibril, ibadah yang satu ini benar-benar istimewa. Perintah salat diterima Nabi Muhammad langsung dari Allah Taala.
Tips
Senin, 25 September 2023 - 14:05 WIB
Doa dan zikir setelah salat syuruq atau isyraq ini diamalkan setelah melaksanakan salat syuruq, atau salat yang dilakukan setelah salat subuh dan setelah terbitnya matahari.
Tips
Kamis, 18 April 2024 - 12:57 WIB
Tata cara dan niat salat sunah Syawal atau salat Utaqo dijelaskan Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani dalam kitabnya Al-Ghunyah juz 2, berdasarkan hadis Nabi dari Anas ra.
Tips
Selasa, 19 September 2023 - 09:48 WIB
Ada banyak surat yang boleh dibaca pada saat salat dhuha, namun beberapa surat di antaranya sangat dianjurkan mengingat banyaknya keutamaan salat Dhuha.
Tausiyah
Sabtu, 10 Agustus 2019 - 07:30 WIB
Selain Salat Idul Fitri, umat Islam juga dianjurkan mendirikan Salat Idul Adha setiap tanggal 10 Dzulhijjah. Tahun ini (1440 Hijriyah), Hari Raya Idul Adha jatuh pada hari Minggu (11/8/2019).
Tausyiah
Senin, 25 Januari 2021 - 21:10 WIB
Apabila salatnya baik, maka baiklah pulalah seluruh amalnya yang lain. Dan jika salatnya rusak maka rusak pula amalnya yang lain. Berikut perkara makruh dalam salat.
Hikmah
Senin, 06 Mei 2019 - 15:13 WIB
Dalam Kitab Fiqih Imam Syafii radhiallahu anhu (RA), tarawih dalam bahasa Arab adalah bentuk jama dari tarwihatun yang berarti waktu sesaat untuk istirahat.
Tips
Kamis, 14 September 2023 - 07:57 WIB
Ada tips yang bisa kamu lakukan agar salat tahajud tidak berat dilakukan. Dengan tips ini, salat tahajud akan menjadi mudah bahkan akan menjadi kebiasaan baru untuk kamu!. Apa saja tipsnya?
Tips
Jum'at, 30 Juni 2023 - 16:15 WIB
Salat tahajud dapat dilakukan kapan pun di malam hari setelah waktu salat isya hingga masuk waktu sholat subuh. Namun, waktu yang terbaik bagi umat muslim untuk mengerjakannya adalah sepertiga akhir pada malam hari yakni sekitar pukul 01.00 hingga 04.00.
Tips
Kamis, 14 September 2023 - 16:53 WIB
Para ulama telah sepakat bahwa tidak sah ibadah tanpa niat, meskipun ada perbedaan pendapat tentang apakah niat itu rukun atau syarat sah salat.
Muslimah
Selasa, 02 Februari 2021 - 08:07 WIB
Busana yang dikenakan untuk muslim dan muslimah sangat terkait dengan pelaksanaan ibadah di dalamnya, misalnya saat hendak salat. Bolehkah salat dengan pakaian tipis?
Tausyiah
Jum'at, 05 Februari 2021 - 05:00 WIB
Pada Hari Jumat, ada satu amalan yang wajib ditunaikan oleh muslim yang baligh yaitu Salat Jumat. Barangsiapa yang mengerjakan salat Jumat dengan mengamalkan sunnah berikut maka dosanya terhapus.
Hikmah
Kamis, 19 Maret 2020 - 22:06 WIB
Lembaga Bahtsul Masail Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (LBM PBNU) menyampaikan pandangannya terkait pelaksanaan salat Jumat saat terjadi wabah Covid-19.
Tausyiah
Senin, 28 Februari 2022 - 15:14 WIB
Pertanda kiamat itu banyak. Salah satunya kiamat akan terjadi jika sudah tak ada lagi seorang pun yang mengucapkan lafadz Allah atau kalimat tauhid La ilaha ilallah.
Hikmah
Rabu, 29 April 2020 - 04:06 WIB
Pada Ramadhan ini azan bisa disiarkan lima kali dalam sehari. Tentu saja, kebijakan ini menyenangkan minoritas Muslim di AS yang tengah menghadapi pandemi coronavirus.
Tausyiah
Kamis, 11 Juli 2024 - 10:37 WIB
Masih suka tergesa-gesa saat salat? Harus waspada karena salat yang tidak benar akan membuatnya tidak sah, padahal amalan salat adalah amalan utama dalam Islam ini.