Topik Terkait: Baca Alquran Tanpa Wudhu (halaman 12)
Tausyiah
Jum'at, 28 Januari 2022 - 08:45 WIB
Surat Yasin ayat 68 berisi perintah Allah bagi kita untuk merenungi perubahan manusia dalam siklus umurnya. Panjangnya umur menjadi tidak berharga jika tidak digunakan untuk kebaikan.
Hikmah
Senin, 04 September 2023 - 19:05 WIB
Khusus keistimewaan Surat Al-Adiyat, Sayyid Muhammad Taqi Al-Muqaddam mengatakan membaca surat ini dapat menyelamatkan orang yang takut, orang yang lapar, orang yang haus, dan orang yang utang.
Dunia Islam
Jum'at, 12 November 2021 - 15:41 WIB
Wamenag Zainut Tauhid Saadi mengatakan, untuk mencapai oplah cetak 10.000.000 eksemplar per tahun, Kemenag revitalisasi Unit Percetakan Al-Quran (UPQ).
Tausyiah
Senin, 20 April 2020 - 20:31 WIB
Bulan Ramadhan menjadi mulia karena dia dipilih sebagai bulan diturunkan Al-Quran. Lailatul Qadar, malam kemuliaan menjadi mulia karena pada malam itu Al-Quran diturunkan.?
Tausyiah
Kamis, 04 Mei 2023 - 13:23 WIB
Banyak cara pendekatan dan corak tafsir yang mengandalkan nalar. Al-Farmawiy membagi metode tafsir menjadi empat macam metode, yaitu tahliliy, ijmaliy, muqaran dan mawdhuiy.
Tips
Rabu, 25 September 2024 - 15:08 WIB
Berikut ini tafsir Surat Ali Imran ayat 31. Ada beraneka hikmah menarik dari ayat ini. Didapatkan beraneka penjelasan dari para ahli tafsir terhadap kandungan surat Ali Imran ayat 31.
Tausyiah
Senin, 25 Oktober 2021 - 11:58 WIB
Banyak pihak yang menghubungkan temuan gunung berapi raksasa di bawah laut Samudera Hindia dengan isyarat dalam Al-Quran surat At-Tur ayat 1-8. Bagaimana ulama menafsirkan ayat ini?
Hikmah
Senin, 03 Juli 2023 - 18:46 WIB
Barangsiapa menulisnya di atas perkamen dari kulit rusa dan meletakkannya di samping perahu maka angin yang keras akan datang padanya dan perahu itu tidak akan selamat.
Tausyiah
Selasa, 07 Maret 2023 - 19:24 WIB
Agama bukan hanya merupakan kebutuhan manusia, tetapi juga selalu relevan dengan kehidupannya. Begitu pendapat Quraish Shihab saat menjawab pertanyaan, apakah agama masih relevan dengan kehidupan masa kini?
Tips
Selasa, 03 September 2024 - 12:48 WIB
Berikut ini arti Surat Yasin ayat 20-27 sebagaimana dinukil dari Tafsir Kementerian Agama Republik Indonesia. Ayat ini berkisah tentang dakwah di era Nabi Isa as.
Hikmah
Selasa, 04 Juli 2023 - 06:20 WIB
Manfaat dari ayat Al-Quran untuk penyembuhan berbagai penyakit.: Ketika seseorang merasa ada orang yang ingin berbuat zalim, maka salah satu wasilah ialah dengan membaca Surat Al-Hajj ayat 73-74.
Tausyiah
Selasa, 26 November 2024 - 12:57 WIB
Quraish Shihab mengatakan penakwilan yang parah adalah yang semata-mata mengandalkan penalaran akal seseorang dengan mengabaikan pertimbangan pertimbangan kebahasaan.
Tips
Kamis, 27 Juli 2023 - 12:49 WIB
Surat Ash-Shaffat ayat 79 bisa dijadikan wasilah atau doa agar terhindar dari gangguan binatang buas dan berbahaya. Adapun caranya yaitu dengan membaca Surat Ash-Shaffat ayat 79 secara istikamah.
Tausyiah
Minggu, 09 Juli 2023 - 05:15 WIB
Quraish Shihab mengatakan bahwa hanya kemampuan (kekuatan) yang dapat membedakan seseorang dari yang lain, dan dari keistimewaan inilah segala sifat terpuji dapat lahir.
Hikmah
Minggu, 02 Juli 2023 - 08:36 WIB
Baca Surah al-Furqan ayat 74-76 setiap menjelang tidur sebanyak 21 kali, disertai dengan puasa tiga hari, niscaya Allah akan memudahkan pernikahannya.
Hikmah
Senin, 14 Agustus 2023 - 11:54 WIB
Barangsiapa yang membaca tiga ayat terakhir dari Surat Al-Hasyr (ayat 22-24) di pagi hari, lalu ia mati pada hari itu, maka ia akan diberi cap dengan cap syuhada.
Tips
Rabu, 31 Mei 2023 - 18:42 WIB
Menanamkan nilai-nilai kecintaan terhadap Al-Quran dapat dimulai sejak dini, mulai dari lingkungan keluarga tercinta. Dan langkah terbaiknya, mendidik anak cinta Al-Quran dimulai oleh orang tuanya.
Hikmah
Rabu, 13 April 2022 - 22:44 WIB
Al-Quran adalah kalamullah yang hanya diturunkan kepada Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam. Kitab suci ini merupakan penyempurna dari ajaran kitab-kitab sebelumnya.
Tips
Jum'at, 28 April 2023 - 12:50 WIB
Doa ketika lupa membaca doa makan ini sudah diajarkan oleh Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam dalam hadisnya.
Hikmah
Selasa, 18 Juli 2023 - 09:44 WIB
Penyakit yang diakibatkan oleh sihir tentu tidak akan bisa diobati secara medis. Sihir termasuk hal gaib.Adapun cara menghilangkan sihir adalah dengan membaca Surat Al-Ankabut ayat 46.