Topik Terkait: Berbohong Dalam Candaan (halaman 10)
Hikmah
Senin, 11 Mei 2020 - 02:54 WIB
Sudah setahun Nabi Sulaiman meninggal tapi tidak ada yang tahu. Jin bekerja siang dan malam karena merasa diawasi. Terbukti mereka tidak mengetahui hal-hal yang gaib
Tips
Rabu, 01 Juni 2022 - 16:43 WIB
Ibnu Sirin menjelaskan bila seorang suami bermimpi istrinya meninggal dunia, maka ditafsirkan bahwa akan diberi kecukupan rezeki dengan tanamannya.
Tausyiah
Minggu, 22 Agustus 2021 - 16:31 WIB
Sudah menjadi sunnatullah bahwa laki-laki ditakdirkan sebagai pemimpin bagi kaum wanita. Berikut kriteria laki-laki dalam sabda Nabi shallallahu alaihi wasallam.
Tips
Minggu, 22 Mei 2022 - 16:54 WIB
Salah satu kunci istiqamah itu adalah dzikrullah. Di sisi lain zikrullah merupakan amalan yang paling ringan, tidak mengeluarkan tenaga yang banyak akan tetapi banyak di antara kita yang tidak melakukannya
Muslimah
Jum'at, 03 Juli 2020 - 07:01 WIB
Siapa yang mengira bila ternyata orang yang pertama kali syahid dalam Islam justru seorang perempuan tua yang lemah, yang tetap teguh memperjuangkan agama Allah di tengah ancaman kaum kafir Makkah. Dialah Sumayyah binti Khubath.
Muslimah
Senin, 19 Oktober 2020 - 13:52 WIB
Bila kata bersolek atau berdandan disandingkan dengan kaum pria yang sudah berstatus suami khususnya apakah penting kata tersebut dalam hubungan rumah tangga? Adakah simbiosis mutualisme di antara keduanya? Bagaimana menurut syariat?
Tausyiah
Rabu, 15 September 2021 - 19:22 WIB
Pengasuh Ponpes Ash-Shidqu Kuningan Jawa Barat Al-Habib Quraisy Baharun dalam satu kajiannya mengatakan, menangis merupakan wujud ketakwaan hati, kesucian sanubari dan kelembutan hati.
Muslimah
Jum'at, 15 Oktober 2021 - 14:30 WIB
Para suami mengetahui perbuatan-perbuatan yang oleh Islam dikategorikan sebagai tindakan dosa suami terhadap istri sebagaimana dosa yang tak terampuni.
Muslimah
Rabu, 17 November 2021 - 09:45 WIB
Wanita muslimah menurut Islam adalah wanita yang menjalankan syariat Islam yang terkandung dalam agama Islam.Karena itu, jika muslimah ingin selalu dengan Allah, maka dia harus berada dalam ketaatan.
Hikmah
Jum'at, 15 Juli 2022 - 14:30 WIB
Balqis Ratu Saba adalah salah satu perempuan yang berkepribadian luhur. Hal ini disebut dalam al-Quran. Beliau adalah pemimpin kerajaan yang luas dan kaya.
Tausyiah
Sabtu, 26 Agustus 2023 - 13:06 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan menjadikan lukisan atau gambar sebagai sarana kemewahan, adalah terlarang dalam Islam. Hal ini sebagaimana pernah dilakukan oleh Rasulullah SAW di rumahnya.
Tausyiah
Senin, 18 Desember 2023 - 12:49 WIB
Hukum mengucapkan Selamat Natal bagi umat Islam kerap menjadi topik hangat di bulan Desember ini. Hal tersebut selalu diperdebatkan setiap perayaan Natal tanggal 25 Desember.
Tips
Rabu, 17 Mei 2023 - 08:03 WIB
Dalam konteks agama Islam, ada beberapa keutamaan membayar utang tepat waktu yang besar pahalanya. Berikut adalah beberapa poin terkait pahala membayar utang tepat waktu.
Muslimah
Rabu, 09 Februari 2022 - 10:19 WIB
Dalam beberapa kitab, ada anjuran memuliakan janda. Memuliakan tidak harus dengan menikahi, bisa juga dengan membantu kebutuhannya karena membantu kehidupan janda dan orang miskin sangat besar pahalanya.
Tausyiah
Selasa, 31 Oktober 2023 - 05:15 WIB
Kalimat israiliyyat walaupun secara lahirnya didasarkan pada kisah-kisah yang diriwayatkan oleh sumber-sumber Yahudi tetapi dipakai oleh ulama-ulama hadis dan tafsir dalam arti yang lebih luas.
Tausyiah
Selasa, 22 September 2020 - 21:51 WIB
Agama dapat memainkan peran penting dalam pemberantasan korupsi termasuk pada aspek pencegahan korupsi. Caranya dengan meningkatkan peran serta institusi atau lembaga keagamaan.
Tausyiah
Rabu, 23 Februari 2022 - 15:53 WIB
Ada hubungan yang sangat kuat antara malaikat dan anak cucu Adam. Para malaikat ikut campur tangan dalam penciptaan manusia. Mereka juga menjaga manusia saat diciptakan.
Tausyiah
Selasa, 24 Januari 2023 - 21:27 WIB
Dalam satu Hadis sahih, Rasulullah SAW pernah bersabda bahwa Islam muncul dalam keadaan asing dan akan kembali dalam keadaan asing. Apa makna pesan tersebut?
Muslimah
Kamis, 11 Februari 2021 - 18:04 WIB
Mengerjakan wudhu, selain untuk salat juga disarankan di sela-sela aktivitas kehidupan lainnya. Ketika hendak berpergian, tidur dan sebagainya. Apabila kita sebagai muslim dapat menjaga kesucian maka insyaAllah akandilindungi oleh Allah Taala.
Muslimah
Sabtu, 04 September 2021 - 05:10 WIB
Nabi Muhammad SAW menjelaskan kepada kita bahwa tempat niat ada di hati. Sehingga, ketika kita mengharapkan pahala dari Allah, berarti kita harus memintanya kepada Allah Taala.