Topik Terkait: Cara Melihat Aib Sendiri (halaman 2)

  • Ngerinya Dosa Mengumbar...
    Muslimah
    Senin, 06 September 2021 - 08:38 WIB
    Mengumbar aib diri sendiri atau orang lain di media sosial (medsos) makin marak terjadi di kalangan masyarakat. Betapa mengerikannya kondisi seperti ini. Lalu bagaimana syariat memandang hal tersebut?
  • Ingin Bugar dan Sehat?...
    Tips
    Rabu, 08 Desember 2021 - 13:09 WIB
    Dalam ajaran Islam memiliki kesehatan dan postur ideal untuk tubuh adalah hal yang dianjurkan. Namun Islam juga tidak membenarkan jika cara diet yang dilakukan terlalu berlebihan apalagi menggunakan bahan-bahan yang haram.
  • 12 Cara Ruqyah yang...
    Tips
    Jum'at, 28 Oktober 2022 - 13:06 WIB
    Meruqyah termasuk kebiasaan para nabi dan orang-orang saleh. Para nabi dan orang saleh senantiasa menangkis setan-setan dari anak Adam dengan apa yang diperintahkan Allah dan RasulNya.
  • Beginilah Tata Cara...
    Tips
    Rabu, 05 Januari 2022 - 08:36 WIB
    Ruqyah bukan merupakan pengobatan alternatif, namun salah satu metode pengobatan yang dianjurkan Rasulullah SAW. Karenanya, sebagai sarana penyembuhan, ruqyah tidak boleh diremehkan keberadaannya.
  • Kisah Isra Mikraj, Rasulullah...
    Hikmah
    Rabu, 31 Januari 2024 - 17:31 WIB
    Dalam perjalanan Isra Mikraj, sebelum tiba di Baitul Maqdis Palestina, Rasulullah shallallahu alaihi wasallam (SAW) diperlihatkan beberapa peristiwa yang belum pernah Beliau lihat.
  • cover top ayah
    يٰۤـاَيُّهَا النَّاسُ اِنۡ كُنۡـتُمۡ فِىۡ رَيۡبٍ مِّنَ الۡبَـعۡثِ فَاِنَّـا خَلَقۡنٰكُمۡ مِّنۡ تُرَابٍ ثُمَّ مِنۡ نُّـطۡفَةٍ ثُمَّ مِنۡ عَلَقَةٍ ثُمَّ مِنۡ مُّضۡغَةٍ مُّخَلَّقَةٍ وَّغَيۡرِ مُخَلَّقَةٍ لِّـنُبَيِّنَ لَـكُمۡ‌ ؕ وَنُقِرُّ فِى الۡاَرۡحَامِ مَا نَشَآءُ اِلٰٓى اَجَلٍ مُّسَمًّى ثُمَّ نُخۡرِجُكُمۡ طِفۡلًا ثُمَّ لِتَبۡلُغُوۡۤا اَشُدَّكُمۡ ‌ۚ وَمِنۡكُمۡ مَّنۡ يُّتَوَفّٰى وَمِنۡكُمۡ مَّنۡ يُّرَدُّ اِلٰٓى اَرۡذَلِ الۡعُمُرِ لِكَيۡلَا يَعۡلَمَ مِنۡۢ بَعۡدِ عِلۡمٍ شَيۡــًٔـا‌ ؕ وَتَرَى الۡاَرۡضَ هَامِدَةً فَاِذَاۤ اَنۡزَلۡنَا عَلَيۡهَا الۡمَآءَ اهۡتَزَّتۡ وَرَبَتۡ وَاَنۡۢبَـتَتۡ مِنۡ كُلِّ زَوۡجٍۢ بَهِيۡجٍ
    Wahai manusia! Jika kamu meragukan (hari) kebangkitan, maka sesungguhnya Kami telah menjadikan kamu dari tanah, kemudian dari setetes mani, kemudian dari segumpal darah, kemudian dari segumpal daging yang sempurna kejadiannya dan yang tidak sempurna, agar Kami jelaskan kepada kamu; dan Kami tetapkan dalam rahim menurut kehendak Kami sampai waktu yang sudah ditentukan, kemudian Kami keluarkan kamu sebagai bayi, kemudian (dengan berangsur-angsur) kamu sampai kepada usia dewasa, dan di antara kamu ada yang diwafatkan dan (ada pula) di antara kamu yang dikembalikan sampai usia sangat tua (pikun), sehingga dia tidak mengetahui lagi sesuatu yang telah diketahuinya. Dan kamu lihat bumi ini kering, kemudian apabila telah Kami turunkan air (hujan) di atasnya, hiduplah bumi itu dan menjadi subur dan menumbuhkan berbagai jenis pasangan tetumbuhan yang indah.

    (QS. Al-Hajj Ayat 5)
    cover bottom ayah
  • Tausiyah: Jangan Melihat...
    Tausyiah
    Sabtu, 30 September 2023 - 21:23 WIB
    Sudah menjadi hal lumrah manusia cenderung melihat sesuatu dari tampilan luar. Banyak yang terlihat jelek di mata kita, ternyata justru mulia di sisi Allah.
  • Tata Cara Menguburkan...
    Tips
    Sabtu, 21 Mei 2022 - 07:45 WIB
    Umat muslim wajib mengetahui tata cara menguburkan jenazah sesuai syariat islam. Mengurus jenazah muslim hukumnya fardhu kifayah. Berikut tata caranya.
  • Begini Cara Allah Taala...
    Muslimah
    Selasa, 09 Februari 2021 - 07:52 WIB
    Allah Subhanhu wa taala yang mengawasi manusia 24 jam sehari atau setiap detik tanpa ada lengah. Haruskah manusia abai terhadap yang Maha Mengawasi ini?
  • Kimia Kebahagiaan Al-Ghazali:...
    Tausyiah
    Senin, 16 Mei 2022 - 05:15 WIB
    Sebuah hadis Nabi (SAW) yang terkenal berbunyi Dia yang mengenal dirinya, mengenal Allah. Artinya, dengan merenungkan wujud dan sifat-sifatnya, manusia sampai pada sebagian pengetahuan tentang Tuhan.
  • Apa yang Didapat Ketika...
    Muslimah
    Rabu, 04 November 2020 - 13:06 WIB
    Salah satu kebiasaan kaum perempuan adalah senang menggunjing, apalagi bila tema yang dipergunjingkan menyangkut aib atau mengungkap cacat seseorang.
  • Doa Melihat Hilal Saat...
    Muslimah
    Senin, 15 Maret 2021 - 06:47 WIB
    Penentuan awal bulan ini dapat dilakukan dengan aktivitas peneropongan terhadap posisi bulan sabit tersebut atau biasa disebut aktivitas rukyatul hilal. Ada doa yang dianjurkan untuk dibaca saat melihat hilal ini.
  • Larangan Membuka Aib...
    Tausyiah
    Selasa, 27 September 2022 - 22:18 WIB
    Membuka aib sesama muslim dan mencari kesalahan orang lain merupakan perbuatan tercela yang amat dibenci Allah dan Rasul-Nya. Dalam Al-Quran, halini disebut Tajassus.
  • Tiga Cara Meningkatkan...
    Tips
    Jum'at, 30 Juli 2021 - 07:11 WIB
    Seorang muslim sejatinya diperintahkan untuk selalu meningkatkan ketakwaan kepada Allah subhanahu wataala dengan sebaik-baiknya takwa. Sehingga kita akan mendapatkan jaminan kebahagiaan dan keselamatan di dunia dan di akhirat.
  • Doa Menghilangkan Jerawat...
    Muslimah
    Sabtu, 01 Januari 2022 - 10:34 WIB
    Doa menghilangkan jerawat bagi sebagian orang mungkin terdengar asing. Jauh sebelum munculnya obat jerawat modern, Rasulullah SAW telah memberi solusinya.
  • Doa Mohon Kesembuhan...
    Tips
    Senin, 17 Juli 2023 - 13:06 WIB
    Berdoa untuk memohon kesembuhan, dan Rasulullah SAW mengajarkan doa yang dapat dibaca oleh kita yang merasakan nyeri sambil memegang bagian tertentu pada tubuhnya yang sakit tersebut.
  • Suka Mencari-cari Kesalahan...
    Tausyiah
    Senin, 09 September 2024 - 10:25 WIB
    Allah Subhanahu Wa Taala sangat membenci orang yang suka mencari-cari kesalahan serta aib orang lain. Perbuatan tersebut sangat tercela dan akan diganjar dosa yang sangat berat.
  • Cara Mengenal Allah...
    Muslimah
    Kamis, 03 Juni 2021 - 16:49 WIB
    Setiap orang yang ingin mendekatkan diri kepada Allah Subhanahu wa Taala mesti mengenal dirinya dengan baik. Adapun cara mengenal diri dengan baik adalah mengenal kelemahan kita.
  • Abu Nawas Mengubah Hidup...
    Hikmah
    Rabu, 01 Juli 2020 - 09:36 WIB
    Tanpa basa basi laki-laki tadi langsung bertanya kepada Abu Nawas perihal keinginannya agar bisa melihat wujud setan. Bagaimana caranya? tanyanya..
  • Pengertian Fidyah, Kriteria...
    Tips
    Senin, 03 April 2023 - 08:05 WIB
    Fidyah adalah keringanan yang diberikan Allah kepada umat Islam yang tidak dapat menjalankan puasa Ramadan karena alasan syariat atau uzur syari.
  • Cara Memandikan Jenazah...
    Tips
    Selasa, 10 Agustus 2021 - 11:00 WIB
    Cara memandikan jenazah adalah salah satu kewajiban yang wajib diketahui umut muslim. Berikut tata cara memandikannya dan mensholatkannya.