Topik Terkait: Ciptaan Allah (halaman 2)
Hikmah
Selasa, 13 Februari 2024 - 17:29 WIB
Terkadang seorang muslim dituntut untuk meninggalkan sesuatu karena Allah subhanahu wataala. Pada saat itulah, ada salah satu kaidah penting dalam kehidupan seorang muslim yang perlu untuk kita yakini bersama.
Muslimah
Selasa, 16 Maret 2021 - 15:53 WIB
Kelelahan-kelelahan yang dialami setiap manusia semuanya akan dipertanggungjwabakan kelak di Yaumul Hisab. Ada sekelompok manusia yang kelelahan karena menjalankan dan ketaatannya kepada Allah, pun sebaliknya.
Muslimah
Kamis, 08 Oktober 2020 - 18:27 WIB
Kesuksesan adalah impian bagi setiap orang. Namun setiap orang memiliki persepsi yang berbeda-beda tentang kesuksesan. Ada yang mengartikan kesuksesan dengan banyaknya harta, karier yang cemerlang, pendidikan yang tinggi, dan lain-lain.
Tausyiah
Kamis, 02 Juni 2022 - 19:34 WIB
Imam al-Ghazali mengatakan banyak orang mengaku telah mencintai Allah, tetapi masing-masing mesti memeriksa diri sendiri berkenaan dengan kemurnian cinta yang ia miliki
Tausyiah
Minggu, 22 Oktober 2023 - 05:15 WIB
Tidak semua perkara yang terjadi di dunia, Allah Subhanahu wa taala kabarkan kepada manusia. Namun, ada beberapa orang-orang terpilih yang bisa mengetahuinya.
Muslimah
Jum'at, 23 April 2021 - 09:12 WIB
Seorang suami harus mengetahui bahwa istri adalah amanah yang dibebankan kepadanya, sehingga harus bertakwa kepada Allah Subhanahu wa taala dalam memikul amanah tersebut.
Tips
Sabtu, 02 Desember 2023 - 08:12 WIB
Doa memohon pertolongan Allah Subhanhu wa taala saat keadaan terdesak ini penting diketahui. Sebab, doa ini adalah doa yang dibaca oleh Rasulullah yang pada saat itu kedatangan tamu.
Tips
Rabu, 22 Februari 2023 - 12:30 WIB
Selain dengan niat yang ikhlas, kita diajurkan untuk memanjatkan doa atas setiap amal ibadah yang kita lakukan diterima oleh Allah Subhanahu wa taala tersebut.
Muslimah
Sabtu, 11 November 2023 - 05:15 WIB
Ada beberapa dosa wanita yang paling dimurkai Allah Subhanahu wa taala, yang wajib diketahui kaum muslimah. Dosa apa saja itu, serta dalil yang menjelaskannya?
Hikmah
Minggu, 07 Mei 2023 - 19:20 WIB
Ketentuan ujian dari Allah Subhanahu wa taala tidak hanya berupa kesusahan dan keburukan saja. Ujian juga bisa berupa kebaikan.
Tips
Rabu, 19 Oktober 2022 - 23:57 WIB
Doa ketika melihat keindahan ciptaan Allah baik pemandangan alam atau sesuatu yang menakjubkan perlu diketahui umat Islam. Doa ini termasuk dzikir yang disunnahkan.
Hikmah
Selasa, 18 Januari 2022 - 15:33 WIB
Apa yang dialami tokoh Jahiliyah ini layak kita jadikan pelajaran agar tidak sekali-kali mengolok-olok Allah dan Rasul-Nya. Allah mengirimkan petir padanya hingga mati mengenaskan.
Tips
Kamis, 03 Agustus 2023 - 21:49 WIB
Mungkin kaum muslim pernah mengalami keadaan mentok dalam satu urusan atau hajatan penting. Berikut doa agar mendapat pertolongan Allah Taala.
Tausyiah
Kamis, 15 September 2022 - 05:10 WIB
Andai manusia menghitung nikmat Allah, niscaya tidak ada yang mampu menghitungnya. Ini peringatan Allah untuk manusia yang tidak bersyukur atas karunia-Nya.
Muslimah
Sabtu, 05 November 2022 - 14:58 WIB
Musibah yang menimpa manusia sangat sebentar atau tidak berlangsung lama. Sedangkan nikmat Allah Subhanahu wa Taala itu merupakan karunia yang datang setiap saat dan terus-menerus
Hikmah
Jum'at, 02 September 2022 - 10:31 WIB
Dalam Surat Yunus ayat 62 disebutkan wali-wali Allah. Mereka adalah orang yang tidak ada rasa takut, tidak juga bersedih hati. Lalu, siapa sejatinya yang dimaksud wali sang pemilik karomah tersebut?
Tausyiah
Kamis, 05 Januari 2023 - 09:59 WIB
Allah subhanahu wa taala juga senantiasa mengingatkan kita untuk memohon ampun (istighfar) atas kesalahan dan dosa dalam banyak ayat-ayat-Nya.
Muslimah
Rabu, 20 Juli 2022 - 17:20 WIB
Allah Taala adalah satu-satunya Tuhan yang wajib dijadikan sandaran oleh setiap muslim. Termasuk dalam hal ini adalah ketika seorang hamba mencintai sesuatu. Apa itu cinta karena Allah?
Tausyiah
Senin, 22 November 2021 - 21:05 WIB
Ada dua perkara dicintai Allah Taala dan termasuk kebajikan yang sangat mulia. Kedua hal ini diterangkan Syekh Nawawi Al-Bantani dalam Kitab Nashoihul Ibad.
Tausyiah
Senin, 13 Februari 2023 - 14:47 WIB
Keridaan Allah adalah ganjaran kebahagiaan yang tertinggi dan paling agung kepada kaum beriman dan bertakwa. Dan keridaan, Allah itu tidak terpisah dari rahmat atau kasih Allah kepada manusia.