Topik Terkait: Ciri Wanita Sesuai Quran Dan Sunnah (halaman 8)
Muslimah
Selasa, 06 Juli 2021 - 17:43 WIB
Umat Islam mengenal empat sumber hukum sebagai pijakan menjalani kehidupan bermasyarakat. Keempat sumber hukum itu adalah Al-Quran, As-sunnah (Hadis), Ijma, dan Qiyas.
Hikmah
Minggu, 31 Mei 2020 - 17:29 WIB
Besok Senin kita akan memasuki 1 Juni 2020 bertepatan 9 Syawal 1441 Hijriyah. Berikut jadwal puasa sunnah pada bulan Juni 2020 berikut bacaan niatnya.
Muslimah
Selasa, 03 Desember 2024 - 11:35 WIB
Islam sangat melarang perbuatan mencela anak, mengapa demikian? Karena celaan atau umpatan yang diucapkan orang tua akan sangat membekas di alam bawah sadar anak-anak.
Muslimah
Selasa, 14 Desember 2021 - 18:30 WIB
Rambut wanita merupakan perhiasan yang tidak tampak bagi muslimah, dan dianjurkan syariat untuk dirawat dengan baik. Apalagi bila perhiasan ini tujuan untuk diperlihatkan atau untuk menyenangkan suaminya.
Tausyiah
Kamis, 21 Maret 2024 - 14:53 WIB
Kesemua aspek tersebut menjadi bukti bahwa petunjuk-petunjuk yang disampaikan oleh Al-Quran adalah benar, sehingga dengan demikian manusia yakin serta secara tulus mengamalkan petunjuk-petunjuknya.
Muslimah
Kamis, 15 Desember 2022 - 10:59 WIB
Dalam kehidupan rumah tangga, perselisihan atau pertengkaran antara suami dan istri lumrah terjadi. Lantas bagaimana bila menghadapi pasangan terutama suami yang cepat emosi dan pemarah?
Tausyiah
Senin, 01 Februari 2021 - 19:47 WIB
Definisi rukun adalah: Sesuatu yang jika ia tidak ada maka suatu amalan dianggap tidak ada. Namun dengan adanya dia, belum tentu suatu amalan dianggap ada, yang ia terletak di dalam amalan.
Muslimah
Jum'at, 31 Mei 2024 - 05:15 WIB
Kaum wanita yang tengah berhadas seperti haid dan nifas boleh mandi dan berihram serta menunaikan ibadah-ibadah haji lainnya. Akan tetapi ia tidak boleh thawaf di Baitullah hingga ia suci. Lantas bagaimana tata caranya?
Muslimah
Sabtu, 14 Mei 2022 - 18:23 WIB
Setiap muslimah pasti mendambakan ingin menjadi wanita atau istri saleha. Siapa sebenarnya wanita saleha itu? Dan bagaimana kedudukannya di mata Allah Subhanahu wa taala?
Tausyiah
Rabu, 28 Juli 2021 - 14:45 WIB
Sungguh telah aku tinggalkan dua hal yang tidak akan membuatmu sesat selama kamu berpegang teguh pada keduanya, yaitu Kitabullah dan Sunnah rasulnya.
Tips
Selasa, 22 Juni 2021 - 20:59 WIB
Doa buka puasa sunnah maupun puasa wajib Ramadhan pada hakikatnya sama. Baik doa berbuka puasa sunnah maupun puasa fardhu sama-sama mustajab (tidak tertolak).
Muslimah
Rabu, 09 Maret 2022 - 13:36 WIB
Sebuah tampilan yang rapi, sedap dipandang mata atau good looking , berseri dan bersih, namun tetap dalam balutan kesederhanaan sangat dianjurkan dalam Islam. Bahkan seperti itulah, gambaran penampilan Nabi Muhammad SAW.
Tips
Senin, 12 Februari 2024 - 11:36 WIB
Salah satu amalan yang dianjurkan di bulan Syaban adalah puasa sunnah. Kesunahan menjalankan puasa Syaban terdapat dalam sejumlah hadis Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam.
Muslimah
Selasa, 21 Desember 2021 - 10:44 WIB
Apakah wanita haid boleh berdoa di sepertiga malam? Pertanyaan ini sering muncul karena wanita yang sedang mengalami siklus bulanan tersebut, diharamkan untuk sholat dan puasa
Tips
Jum'at, 08 April 2022 - 15:42 WIB
Selain dua doa yaitu Allahumma Laka Shumtu... dan Dzahabaz zhamau..., berikut doa yang diajarkan Nabi Muhammad SAW ketika berbuka puasa Ramadhan.
Tausyiah
Kamis, 20 Januari 2022 - 22:53 WIB
Tidak semua orang bisa istiqamah mengerjakan sholat sunnah kecuali orang-orang yang hatinya diridhai dan dibimbing oleh Allah. Berikut 7 keutamaan sholat sunnah.
Tips
Senin, 03 Januari 2022 - 21:35 WIB
Membaca doa ketika terbangun di malam hari sangat dianjurkan karena termasuk sunnah Rasulullah. Berikut doanya diajarkan oleh Rasulullah SAW.
Tausyiah
Selasa, 21 Januari 2025 - 05:15 WIB
Ada beberapa sifat istidraj yang perlu dihindari kaum muslim, bahkan harus dijauhi. Kenapa demikian dan apa alasannya? Begini penjelasannya menurut ulama.
Dunia Islam
Kamis, 08 September 2022 - 14:22 WIB
Inilah beberapa qoriah wanita terbaik yang dimiliki Indonesia dalam memomulerkan seni membaca Ayat Suci Al Quran. Qoriah adalah istilah atau sebutan yang diberikan untuk perempuan yang membaca Al-Quran dengan lantunan yang merdu.
Muslimah
Jum'at, 17 Januari 2025 - 12:13 WIB
Bolehkah wanita salat Jumat di masjid? Pada dasarnya wanita bukanlah golongan yang diwajibkan untuk salat jumat, namun tidak ada larangan juga bagi mereka untuk melaksanakannya.