Topik Terkait: Ciriciri Hati (halaman 5)
Muslimah
Senin, 08 Maret 2021 - 14:26 WIB
Dalam hadis Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam digambarkab bahwa penghuni neraka terbanyak adalah kaum perempuan. Namun ternyata ada pula empat macam lelaki yang juga akan menjadi calon penghuni neraka jahanam ini.
Muslimah
Rabu, 26 Mei 2021 - 17:37 WIB
Ada hal yang harus direnungi seorang muslimah, yakni tentang dosa jariyah. Dosa yang terus mengalir, meski sudah tidak melakukannya. Bahkan hingga pemiliknya sudah meninggal. Bagaimana bentuk dosa ini?
Tips
Selasa, 03 Oktober 2023 - 14:43 WIB
Pernah merasakah hati gelisah? Pasti semua orang telah mengalaminya. Lantas apa penyebab kegelisahan hati ini? Bagaimana pula Islam memandang tentang hati gelisah tersebut?
Muslimah
Minggu, 06 September 2020 - 17:02 WIB
Pada sebagian besar kaum perempuan, berbagai penyakit hati seperti misalnya kerasnya hati dan rasa berat menjalankan ketaatan. Mereka sering disibukkan dengan duniawai dan perkara yang membuat banyak perempuan terfitnah agamanya.
Muslimah
Jum'at, 20 Agustus 2021 - 19:08 WIB
Setan selalu kegirangan bila manusia terhasut oleh bisikannya dan menjadi pengikutnya. Tentu sebagai muslim, kita harus selalu memohon perlindungan Allah Taala dari godaan setan tersebut.
Muslimah
Selasa, 05 Oktober 2021 - 17:18 WIB
Pakaian dalam Islam adalah salah satu perhiasan hidup manusia. Dengan pakaian itu manusia akan tampak indah, rapi, dan menawan. Hanya saja ada syarat-syarat syari yang harus dipenuhi.
Tausyiah
Kamis, 18 Juli 2024 - 10:06 WIB
Secara tidak sadar, banyak sekali jebakan sifat riya (pamer) dari amal ibadah yang kita lakukan. Bagaimana dan seperti apa jebakan riya tersebut?
Tips
Selasa, 31 Oktober 2023 - 17:53 WIB
Zikir ini bisa diamalkan sebagai doa yang menetramkan hati, sekaligus sebagai penyelamat dari siksa dunia dan akhirat . Apa bacaan zikirnya?
Muslimah
Minggu, 13 September 2020 - 17:36 WIB
Muslimah, seringkali saat kita bergaul dan berinteraksi dengan banyak orang, tanpa disadari ternyata banyak mengalir dosa, mulai dari menggunjingkan tetangga, membanggakan dan memamerkan diri (riya), berbohong, dan perbuatan tidak terpuji lainnya.
Tips
Rabu, 11 Januari 2023 - 09:41 WIB
Baik atau buruknya seluruh anggota badan manusia tergantung dari baik atau buruknya hati. Karena itu, hati perlu mendapat asupan doa.
Tips
Senin, 23 Agustus 2021 - 12:40 WIB
Islam mengajarkan tentang adab-adab buang hajat, salah satunya ketika buang air kecil. Jika kencing sembarangan saja , maka ada ancaman bagi yang melakukannya. Ancaman apa?
Dunia Islam
Minggu, 04 Agustus 2024 - 09:33 WIB
Siang ini pada pukul 12.00 WIB Cahaya Hati Indonesia iNews memilih tema Kesabaran di Antara Keikhlasan bersama David Chalik, Ustadz Abeey Ghifran, Ustadzah Lulung dan Narasumber Spesial Rizky Ayu Sinjai.
Muslimah
Rabu, 05 Agustus 2020 - 06:10 WIB
Dalam diri manusia terdapat dua jenis penyakit yang biasa ditemui, yakni penyakit badan dan penyakit hati. Dalam Islam, penyakit yang ada dalam hati setiap orang bisa mempengaruhi perilaku dan perbuatannya.
Dunia Islam
Minggu, 07 Juli 2024 - 10:18 WIB
Cahaya hati Indonesia mengambil tema Kewajiban Menuntut Ilmu Dalam Islam, siang ini pukul 12.00 WIB bersama KH. Syamsul Maarif dan Ustadz Jumharuddin.
Muslimah
Kamis, 24 September 2020 - 17:37 WIB
Bentuk penyelewengan dalam masalah akidah ini, tanpa disadari sering dikerjakan oleh sebagian kaum perempuan yakni adalah tathayyur (menggantungkan nasib dengan burung) dan tasyaum (menganggap sial).
Tausyiah
Selasa, 23 Maret 2021 - 16:55 WIB
Ada satu penyakit hati yang merusak amal sehingga tidak lagi bernilai di sisi Allah. Ia datang diam-diam tanpa kita sadari. Penyakit ini bernama Ujub.
Hikmah
Jum'at, 20 Desember 2024 - 18:42 WIB
Khusus keistimewaan surah Thaha, Al-Muqaddam mengatakan barang siapa membawanya lalu dia pergi ke suatu kaum di mana dia ingin menikah dengan anak mereka maka mereka akan menikahkannya.
Muslimah
Minggu, 04 Juli 2021 - 14:43 WIB
Hati manusia memegang peranan penting bagi kehidupan jiwanya dan kebaikan akhlaknya. Ulama mengatakan, jika Allah Taala menghukum atau jauh dari seseorang, maka dia akan diberi kekerasan hati sehingga tidak bisa menikmati lezatnya ibadah.
Tips
Kamis, 11 Januari 2024 - 20:00 WIB
Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam selalu mengajarkan doa kepada para sahabatnya, doa yang diajarkannya pun sangat luar biasa, salah satunya doa saat pikiran sedang gelisah.
Muslimah
Rabu, 07 Oktober 2020 - 06:57 WIB