Topik Terkait: Doa Hujan Deras (halaman 5)
Tips
Jum'at, 07 Oktober 2022 - 16:15 WIB
Musim hujan telah tiba dan ini merupakan salah tanda-tanda kebesaran Allah. Bagi yang daerahnya saat ini sedang musim penghujan, ada baiknya mengamalkan doa dan wirid ini.
Muslimah
Jum'at, 08 Januari 2021 - 06:12 WIB
Ada rahasia dalam berdoa yang mungkin banyak di antara umat Islam tidak memberikan perhatian kepadanya, padahal itulah unsur utama terkabulnya doa. Rahasia apa itu?
Tips
Sabtu, 29 Juli 2023 - 14:19 WIB
Doa memohon agar hati tetap bercahaya ini selalu dipanjatkan Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam. Kenapa memohon hati bercahaya? Karena hati adalah wajahnya jiwa. Orang yang jiwanya baik, hatinya pun akan baik.
Hikmah
Senin, 28 Agustus 2023 - 09:48 WIB
Doa sapu jagat adalah doa yang sering dibaca Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam. Doa ini juga sangat populer dan banyak diamalkan kaum muslim.
Tausyiah
Senin, 25 Januari 2021 - 07:05 WIB
Membaca doa setelah tasyahhud akhir sebelum Salam termasuk salah satu sunnah dalam salat. Berikut doa yang diajarkan Nabi Muhammmad shallallahu alaihi wasallam.
Tips
Kamis, 19 Agustus 2021 - 17:33 WIB
Dalam Islam, ada hari-hari di mana doa akan terasa lebih spesial, salah satunya pada hari Jumat. Keistimewaan hari yang juga dikenal dengan sebutan sayyidul ayyam ini adalah adanya waktu yang mustajab.
Tips
Minggu, 01 Oktober 2023 - 07:42 WIB
Doa ini dimohonkan Nabi Musa tatkala beliau akan menghadap dan menemui Firaun. Musa berdoa dan memohon kepada Allah untuk dilapangkan dadanya dan dikuatkan mentalnya ketika ia berhadapan dengan Firaun.
Tips
Minggu, 25 Agustus 2024 - 14:50 WIB
Doa agar mendapat harta atau rezeki halal ini penting diketahui umat muslim. Karena rezeki halal sangat menentukan nasib hidup kita
Tausyiah
Jum'at, 09 Juni 2023 - 10:49 WIB
Semua doa pasti dikabulkan Allah Subhanahu wa Taala. Karena hal itu merupakan janji Allah sendiri. Karena itu, Imam Ibnul Jauzi heran masih ada saja seorang hamba yang berprasangka buruk kepada Allah Taala bahwa doanya tidak dikabulkan.
Tips
Selasa, 09 Mei 2023 - 15:30 WIB
Doa agar lolos Tes Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) 2023 termasuk salah satu ikhtiar yang dapat dilakukan oleh peserta yang mengikuti ujian.
Muslimah
Rabu, 03 Februari 2021 - 10:24 WIB
Allah Subhanhu wa taala telah menyuruh kepada para hambaNya untuk berdoa dan meminta apa saja kepadaNya dengan garansi penuh akan dikabulkan. Namun terkadang, ada doa yang tersimpan dahulu. Lantas kemana larianya doa-doa yang belum dikabulkan ini?
Tausyiah
Minggu, 10 Januari 2021 - 06:21 WIB
Manfaat dari membaca doa tersebut adalah supaya kita dilindungi oleh Allah SWT dari marabahaya sehingga kita bisa sampai tujuan dengan selamat dan sehat wal afiat.
Tips
Jum'at, 21 Oktober 2022 - 17:02 WIB
Doa menempati rumah baru disunnahkan dibaca agar rumah tersebut diberkahi Allah dan terhindar dari segala gangguan. Salah satunya membaca doa perlindungan berikut.
Tips
Kamis, 18 Mei 2023 - 12:35 WIB
Doa berikut diriwayatkan oleh Abu Manshur al-Arjani dalam kitab Fadhail al-Quran bahwa Nabi Muhammad SAW membacanya saat mengkhatamkan al-Quran.
Tips
Jum'at, 31 Mei 2024 - 10:00 WIB
Imam An-Nawawi dalam karyanya Al-Adzkaar Al-Nawawi, mengatakan ada 10 etika yang harus dilaksanakan oleh seseorang hamba yang hendak berdoa kepada Allah SWT. Apa saja?
Tips
Senin, 30 Oktober 2023 - 13:22 WIB
Dalam Islam, juga sangat dianjurkan untuk selalu mengulang doa yang kita panjatkan, karena ada banyak keistimewaannya.Apa saja keistimewaannya?
Tips
Selasa, 27 Februari 2024 - 11:00 WIB
Doa agar berjodoh dengan orang yang dicintai ini penting diketahui. Dengan pengharapan Allah Subhanahu wa taala mengabulkan dan mengijabah keinginan kita.
Tausyiah
Kamis, 25 Juni 2020 - 22:54 WIB
Tidak semua orang mendapatkan keindahan rumah di surga kecuali mereka yang memiliki amal saleh. Berikut doa dan amalan agar dibangunkan rumah di dalam surga.
Tips
Jum'at, 17 Juni 2022 - 20:30 WIB
Waktu-waktu mustajab dan diberkahi untuk berdoa, salah satunya ada di waktu fajar. Mengingat berkahnya waktu tersebut, Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam pun tidak melewatkannya begitu saja.
Tips
Kamis, 06 Oktober 2022 - 14:41 WIB
Hujan adalah air terbaik yang diturunkan Allah Taala dari langit dan penuh keberkahan . Di antara manfaat hujan adalah manusia, hewan dan tumbuh-tumbuhan sangat memerlukannya untuk keberlangsungan hidup