Topik Terkait: Doa Setelah Adzan (halaman 14)
Tips
Rabu, 07 September 2022 - 11:47 WIB
Dalam Islam, setiap aktivitas yang kita jalani memiliki doa tersendiri. Mulai dari bangun tidur sampai kita akan kembali tidur. Dan sebagai umat Islam, kita seharusnya mengamalkan doa sehari-hari ini.
Tips
Sabtu, 21 Oktober 2023 - 16:41 WIB
Sebagai manusia yang banyak berbuat salah dan dosa, kita memohon Allah berkenan menutupi aib-aib kita. Untuk itu, ada baiknya kita merutinkan membaca doa yang diajarkan Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam.
Tips
Senin, 14 Oktober 2024 - 10:42 WIB
Ada doa luar biasa yang bisa diamalkan suporter sepakbola dan rakyat Indonesia agar timnas kesayangan Bangsa Indonesia diberi kemenangan dengan mudah.
Dunia Islam
Senin, 10 Mei 2021 - 20:45 WIB
Komunitas Muslim di Inggris mencatat sejarah dengan dikumandangkannya adzan untuk pertama kalinya di tepi lapangan sepak bola Stadion Wembley, London.
Tips
Selasa, 20 Februari 2024 - 09:54 WIB
Doa dan zikir malam Nisfu Syaban ini biasanya diamalkan umat Muslim pada pertengahan bulan Syaban (tanggal 15 Syaban). Apa saja doa dan amalan zikirnya?
Tips
Senin, 10 Januari 2022 - 10:25 WIB
Berikut adalah doa-doa yang diajarkan Rasulullah SAW ketika anak rewel ataupun kena sawan. Salah satu doa sebagaimana diajarkan Malaikat Jibril kepada Nabi SAW.
Tips
Senin, 18 September 2023 - 18:46 WIB
Ada doa-doa khusus saat berwudu, yakni ketika membasuh anggota tubuh saat wudu dilakukan. Doa-doa ini terdapat dalam hadis shahih Bukhari dan Muslim
Tips
Minggu, 04 Juni 2023 - 11:56 WIB
Ketika kita kehilangan barang berharga yang kita miliki, rasa panik biasanya yang lebih dulu terjadi. Namun, agar rasa panik itu tidak terus menerus maka dianjurkan untuk berdoa
Tips
Senin, 19 Juni 2023 - 15:41 WIB
Doa singkat ini diajarkan Rasulullah shallallahu alaihi wasallam. Singkat kalimatnya, namun memiliki keutamaan luar biasa.Seseorang yang mengamalkannya maka ia akan dilindungi Allah dari kejahatan, kecelakaan dan bahaya.
Tausyiah
Selasa, 07 September 2021 - 13:56 WIB
Malam ini, umat Islam akan memasuki bulan baru 1 Shafar 1443 Hijriyah atau terhitung besok Rabu (8/9/2021) menurut kalender Masehi. Berikut doa yang diajarkan Rasulullah SAW.
Tips
Senin, 16 Oktober 2023 - 08:49 WIB
Doa agar dijauhkan dari harta yang haram, hendaknya diamalkan oleh setiap muslim. Karena harta yang haram, salah satu sebab tidak berkahnya hidup.
Tips
Senin, 30 Oktober 2023 - 13:22 WIB
Dalam Islam, juga sangat dianjurkan untuk selalu mengulang doa yang kita panjatkan, karena ada banyak keistimewaannya.Apa saja keistimewaannya?
Tips
Sabtu, 12 Februari 2022 - 23:16 WIB
Doa meluluhkan hati orang tua boleh diamalkan untuk mendapatkan ridha dan restunya. Sebagaimana dikatakan Baginda Nabi, kedudukan orang tua sangat mulia di sisi Allah.
Muslimah
Senin, 04 Januari 2021 - 08:38 WIB
Selain mengucapkan selamat kepada kedua mempelai, Alangkah baiknya kita sebagai keluarga, kerabat, saudara dan teman saat menghadiri sebuah pernikahan mendoakannya.
Tips
Rabu, 06 Oktober 2021 - 08:22 WIB
Di antara sebab terbesar sembuhnya seseorang dari sakit adalah dengan berdoa, memohon kepada Allah Taala, Zat Yang Maha Menyembuhkan dari segala macam penyakit.
Tips
Selasa, 16 Mei 2023 - 11:30 WIB
Doa dan zikir sebelum salat subuh ini bisa memperlancar dan mendulang rezeki bagi yang rutin mengamalkannya. Bahkan bila dibaca rutin sebanyak 100 kali, maka rezeki akan deras menghampiri.
Tips
Jum'at, 19 November 2021 - 12:15 WIB
Berdoa di hari Jumat sangat istimewa, karena sangat mustajab. Keistimewaan berdoa di hari Jumat ini disampaikan dalam hadis dari Abu Hurairah radhiyallahuanhu.
Tausyiah
Jum'at, 02 Desember 2022 - 15:34 WIB
Ulama kelahiran Madinah Syaikh Ali Jaber (wafat 2021) membocorkan waktu mustajab berdoa pada Hari Jumat. Waktu yang sangat singkat itu sering dimanfaatkan para waliyullah.
Tips
Minggu, 19 Mei 2024 - 11:30 WIB
Kumpulan doa untuk orang yang kesurupan ini penting diketahui kaum muslim. Doa-doa tersebut dapat diamalkan ketika ada orang yang terkena gangguan jin dan setan.
Tips
Rabu, 15 Maret 2023 - 23:11 WIB
Membaca doa Qunut Witir pada bulan Ramadan adalah sesuatu disyariatkan menurut jumhur ulama. Hanya saja para ulama berbeda pendapat dalam bacaan dan tata caranya.