Topik Terkait: Dua Kalimat Syahadat (halaman 8)
Hikmah
Rabu, 24 Juni 2020 - 13:20 WIB
Tausyiah
Jum'at, 02 Oktober 2020 - 13:48 WIB
Barangsiapa meninggal dalam keadaan bertauhid, yaitu sebelum menghembuskan nafasnya yang terakhir dia berikrar dan mengucapkan dua kalimat Syahadat, maka dia berhak masuk surga-Nya.
Tips
Kamis, 24 November 2022 - 17:31 WIB
Surat At-Taubah merupakan surah ke 9 dalam Al-Quran dan termasuk ke dalam Surah Madaniyah. Ini alasan Surat At-Taubah tidak diawali dengan kalimat Bismillah.
Dunia Islam
Minggu, 09 Juli 2023 - 13:47 WIB
Menjelang kedatangan jemaah haji gelombang kedua dari Makkah, Daerah Kerja (Daker) Madinah terus melakukan berbagai persiapan. Salah satunya menyiapkan hotel hingga memantau bus melalui GPS.
Tausyiah
Minggu, 06 Desember 2020 - 05:00 WIB
Bersyukurnya anasir tubuh atas rahmat berupa digunakannya anasir tubuh itu untuk menunaikan perintah-perintah Allah dan mencegah diridari hal-hal yang haram, dari kekejian dan dosa.
Dunia Islam
Kamis, 25 Mei 2023 - 21:00 WIB
Harun (119) yang tercatat sebagai jemaah haji tertua se-Indonesia di ibadah haji 2023 sumringah saat dikunjungi Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa.
Hikmah
Rabu, 28 Agustus 2024 - 18:50 WIB
Pada tahun 1609, Raja Phillip III mengeluarkan perintah keras terhadap status keberadaan Islam di Spanyol. Kala itu, jumlah muslim di Spanyol yang diperkirakan 500.000 jiwa.
Dunia Islam
Senin, 12 Juni 2023 - 21:16 WIB
Menag Yaqut Cholil Qoumas mengapresiasi Pemerintah Kerajaan Saudi Arabia atas perbaikan on time performance pada pemberangkatan jemaah haji Indonesia gelombang kedua.
Dunia Islam
Senin, 12 April 2021 - 08:23 WIB
Salat Tarawih di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi biasanya 20 rakaat, tapi Raja Salman minta dipersingkat jadi 10 rakaat.
Hikmah
Minggu, 31 Mei 2020 - 09:25 WIB
Pemuda 15 tahun, Muawwidz, menerjang pasukan musyrikin itu untuk dapat menebas Abu Jahal. Pedangnya sukses melukai paha Abu Jahal dengan sayatan yang dalam.
Hikmah
Rabu, 13 Januari 2021 - 09:58 WIB
Dalam sehari Raden Paku menikah dua kali. Menjadi menantu Sunan Ampel, kemudian menjadi menantu Ki Ageng Bungkul seorang Bangsawan Majapahit. Itulah liku-liku perjalanan hidup Raden Paku.
Hikmah
Senin, 13 Mei 2024 - 15:10 WIB
Sesungguhnya Shafaa dan Marwa adalah sebagian dari syiar Allah. Maka barangsiapa yang beribadah haji ke Baitullaah atau berumrah, maka tidak ada dosa baginya mengerjakan sai di antara keduanya
Tausyiah
Minggu, 01 Agustus 2021 - 22:37 WIB
Kandungan Surah Ar-Rahman bercerita tentang aneka nikmat Allah yang sering terlupakan untuk kita syukuri. Salah satunya fenomena pertemuan dua lautan asin dan tawar.
Hikmah
Kamis, 25 Agustus 2022 - 23:51 WIB
Adam alaihissalam adalah manusia pertama yang diciptakan langsung oleh Allah Taala melalui beberapa fase. Berikut proses masuknya ruh ke dalam tubuh Nabi Adam.
Dunia Islam
Minggu, 09 Juli 2023 - 19:02 WIB
Daerah Kerja (Daker) Madinah bersiap menyambut kedatangan jemaah haji gelombang dua dari Makkah. Salah satunya menyiapkan pelayanan ke Raudhah atau Taman Surga yang berada di Masjid Nabawi.
Hikmah
Minggu, 14 Agustus 2022 - 09:32 WIB
Rasulullah SAW akan membakar Al-Qamah karena pada saat sakaratul maut ia tak mampu mengucapkan laa ilaaha illallah. Hanya saja, sejumlah ahli hadis menyebut kisah ini batil.
Tips
Rabu, 27 Maret 2024 - 09:32 WIB
Ada banyak ungkapan terima kasih dalam Islam yang bisa menjadi inspirasi bagi kita untuk mengungkapkannya kepada sesama. Merasa bersyukur merupakan bagian dari ajaran agama Islam yang sangat penting
Dunia Islam
Selasa, 06 Februari 2024 - 05:15 WIB
Keduanya dibebaskan dan dijadikan tahanan rumah setelah penyelidikan. Nikodemus Schnabel adalah kepala biara Biara Benediktin dan Biarawan di Laut Galilea.
Hikmah
Jum'at, 24 Desember 2021 - 08:27 WIB
Berikut ini adalah kisah tentang dua orang raja yang bertobat kepada Allah SWT. Mereka lebih memilih menjadi pembuat batu bata dengan meninggalkan tahta dan hartanya.
Hikmah
Minggu, 28 Juni 2020 - 11:12 WIB
Selalu ada dalam sejarah manusia kemunculan kisah-kisah teladan yang luhur. Para pahlawannya menolak harta dan tidak tamak kepadanya, karena mereka takut itu adalah harta haram