Topik Terkait: Fakta Menarik Alquran (halaman 7)
Tausyiah
Selasa, 05 Mei 2020 - 03:52 WIB
Kebanyakan ulama berpendapat ayat pertama dalam Al-Quran yang turun ialah surat Al-Alaq ayat 1-5. Hanya saja ada beda pendapat soal ayat terakhir yang turun.
Tausyiah
Rabu, 10 Juni 2020 - 14:40 WIB
Al-Quran dianjurkan untuk dibaca siapa saja di antara orang-orang beriman, meski tidak mengerti artinya. Membaca Al-Quran dinilai sebagai ibadah.
Tausyiah
Senin, 01 Juli 2024 - 15:41 WIB
Prof Quraish SHihab mengatakan dari sekian banyak ayat Al-Quran yang berbicara tentang pakaian, dapat ditemukan paling tidak ada empat fungsi pakaian.
Hikmah
Senin, 03 Juli 2023 - 18:46 WIB
Barangsiapa menulisnya di atas perkamen dari kulit rusa dan meletakkannya di samping perahu maka angin yang keras akan datang padanya dan perahu itu tidak akan selamat.
Hikmah
Kamis, 03 Agustus 2023 - 10:44 WIB
Barangsiapa yang meminumnya maka dia akan aman dari kejahatan pengadu domba. Jika diletakkan pada anak kecil saat kelahirannya maka dia akan aman dari gangguan jin dan binatang.
Hikmah
Rabu, 01 Desember 2021 - 17:36 WIB
Membaca Al-Quran dengan irama dan lantunan indah merupakan perkara yang sangat dianjurkan. Berikut alasannya sebagaimana disebutkan dalam banyak riwayat Hadis.
Hikmah
Sabtu, 19 Agustus 2023 - 20:41 WIB
Al-Quran dengan segala keagungannya wajib dipelajari dan direnungi. Berikut 24 fakta menarik dalam Al-Quran yang wajib diketahui umat Islam.
Dunia Islam
Selasa, 11 Juli 2023 - 08:21 WIB
Salwan Momeka yang membakar Al-Quran di Swedia itu adalah warga Irak. Dia keturunan minoritas Kristen Irak. Akibat tindakannya, orang-orang Kristen Irak kini dihinggapi rasa takut.
Hikmah
Rabu, 29 April 2020 - 17:34 WIB
Nabi Nuh meletakkan kedua tangannya kepada Sam dan berdoa Ya Allah, berkatilah Sam beserta keturunannya, dan jadikanlah di antara keturunannya kenabian dan kerajaan.
Tausyiah
Rabu, 03 Juni 2020 - 07:30 WIB
Dalam satu hadis, Rasulullah pernah berkata bahwa hati manusia dapat berkarat sebagaimana berkaratnya besi. Berikut 2 amalan yang dapat membersihkan hati berkarat.
Tausyiah
Sabtu, 12 Desember 2020 - 05:00 WIB
Dari sekian banyak ayat Al-Quran dipahami bahwa semua makhluk telah ditetapkan takdirnya oleh Allah. Mereka tidak dapat melampaui batas ketetapan itu.
Tausyiah
Kamis, 20 Januari 2022 - 10:55 WIB
Surah Yasin ayat 58-59 menerangkan sambutan Allah untuk penguni surga sekaligus respon-Nya terhadap penghuni neraka. Di sini juga tergambar perpisahan penghuni surga dan para pendosa.
Hikmah
Minggu, 02 Juli 2023 - 10:39 WIB
Barangsiapa yang menginginkan bayinya yang berada di dalam kandungan terlahir dengan selamat, maka amalkanlah Surat Al-Anbiya ayat 91-93. Terutama kepada ibu-ibu yang memiliki kandungan lemah.
Tausiyah
Senin, 30 September 2019 - 20:51 WIB
Dulu sekitar tahun 2007, kami yang berkesempatan tinggal di asrama Madena Al-Buuts Abbasyiah Kairo boleh dikatakan sangat beruntung dan diistimewakan.
Tausiyah
Jum'at, 13 Desember 2019 - 19:22 WIB
Salah satu khilafiyah yang sering dibicarakan masyarakat adalah masalah mengirim pahala bacaan Alquran untuk mayit. Berikut Ulama yang mengatakan pahala bacaan Alquran sampai kepada mayit.
Tausyiah
Kamis, 09 Juni 2022 - 17:09 WIB
Surah Al-Kahfi ayat 19-20 mengisahkan kembali secara rinci pemuda Ashabul Kahfi ketika mereka terbangun dari tidur panjangnya. Kapan waktu pertama para pemuda tersebut masuk gua?
Tips
Sabtu, 16 Maret 2024 - 03:10 WIB
Ayat dan surat Al Quran yang diutamakan dibaca saat awal Ramadan penting diketahui kaum muslim yang tengah menjalani puasa Ramadan. Apalagi, mengisi Ramadan dengan tadarus Al Quran sangat dianjurkan.
Hikmah
Minggu, 13 Agustus 2023 - 09:05 WIB
Surat Al-Hadid ayat 25, misalnya, dapat dijadikan wasilah doa untuk melindungi diri dari kejahatan begal atau perampok. Adapun caranya yaitu dengan membaca ayat tersebut..
Tausyiah
Sabtu, 05 Maret 2022 - 17:07 WIB
Penafsiran ilmiah terhadap ayat-ayat Al-Quran membawa kita kepada paling tidak tiga hal pula yang perlu digarisbawahi, yaitu (1) Bahasa (2) Konteks ayat-ayat dan (3) Sifat penemuan ilmiah.
Tausiyah
Selasa, 05 Juni 2018 - 21:00 WIB
Kita masih berbicara di seputar Alquran. Kekuatan ruhiyah Alquran itu sedemikian dahsyatnya sehingga sekiranya diturunkan di atas sebuah gunung niscaya gunung itu akan goncang.