Topik Terkait: Hati Hati Hoaks (halaman 17)

  • Obat Hati adalah Berteman...
    Tausyiah
    Rabu, 14 September 2022 - 09:20 WIB
    Berteman dengan orang shaleh bisa menjadi obat untuk hati di kala diri merasa banyak dosa. Imam Al Nawawi dalam kitabnya Al Adzkar bahkan menyebutkan bahwa berteman dengan orang shaleh adalah obatnya hati.
  • Nasihat Utama Orang...
    Tausyiah
    Rabu, 12 Mei 2021 - 11:50 WIB
    Bagaimana supaya anak menjadi sesuatu yang berharga sebagai harta utama dalam hidup kita? Anak harus menjadi harta yang terbaik bagi orang tua.
  • Hati-hati dengan Syirik...
    Tips
    Senin, 13 Desember 2021 - 17:18 WIB
    Kepada orang-orang yang ahli ibadah ,mungkin setan sudah capek untuk menggoda orang ini dari sisi syahwatnya. Maka dia akan menggoda ahli ibadah dari sisi niat ibadahnya.
  • Hakikat Tobat adalah...
    Tausyiah
    Selasa, 22 September 2020 - 09:52 WIB
    Hakikat tobat adalah perbuatan akal, hati dan tubuh sekaligus. Dimulai dengan perbuatan akal, diikuti oleh perbuatan hati, dan menghasilkan perbuatan tubuh.
  • Tafsir Ayat-Ayat Haji...
    Tausyiah
    Selasa, 14 Juni 2022 - 17:56 WIB
    Bagi para sufi, selain makna lahiriah, Al-Quran juga memiliki makna batiniyah. Inilah yang membuat penafsirannya menjadi unik dan terlihat sedikit aneh bagi orang biasa.
  • Jangan Lewatkan Cahaya...
    Dunia Islam
    Sabtu, 03 Agustus 2024 - 12:13 WIB
    Pekan ini Cahaya Hati Indonesia hadir kembali menemani Anda di rumah dengan berbagai inspirasi dan pencerahan melalui kisah-kisah yang menggugah hati dan pikiran
  • Hati Gundah dan Gelisah?...
    Tips
    Minggu, 09 Juli 2023 - 03:59 WIB
    Surah Al-Muminun ayat 97-98 bisa dijadikan wasilah atau doa menenangkan hati. Apabila sedang dalam keadaan ragu, gundah, galau dan gelisah, hendaklah membaca Surah Al-Muminun ayat 97-98.
  • Kisah Keikhlasan dan...
    Hikmah
    Kamis, 19 Mei 2022 - 16:30 WIB
    Sikap Umar yang kadang berbeda dengan Rasulullah, didasari perasaan ikhlas memberikan pendapatnya demi kepentingan umum. Tidak untuk kepentingannya sendiri.
  • Doa Agar Hati Tenteram...
    Tips
    Jum'at, 11 November 2022 - 09:58 WIB
    Tatkala hati sedang gundah gulana karena tertimpa musibah maka hendaknya mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan berdoa. Berikut doa yang diajarkan Rasulullah SAW.
  • Nasihat Habib Umar,...
    Tausyiah
    Kamis, 06 Mei 2021 - 17:52 WIB
    Maksiat adalah perbuatan yang sangat dibenci Allah Taala karena tidak melanggar perintah-Nya. Berikut terapi hati agar benci dengan kemaksiatan.
  • Perempuan yang Memiliki...
    Muslimah
    Rabu, 12 Agustus 2020 - 09:40 WIB
    Sebagian dari kaum perempuan, ada yang mempunyai sifat seperti bunglon. Setiap hari selalu berubah warna. Dia datang kepada orang-orang dengan warna tertentu, kemudian pergi kepada orang lain dengan warna lainnya
  • Nasihat Ustaz Abdul...
    Tausyiah
    Jum'at, 19 Februari 2021 - 17:43 WIB
    Seperti biasa penceramah kondang Ustaz Abdul Somad selalu menyampaikan tausiyah melalui media sosialnya. Kali ini UAS memposting nasihat yang sangat menggetarkan hati.
  • Pengujung Ramadan 1442...
    Dunia Islam
    Kamis, 13 Mei 2021 - 13:13 WIB
    Di pengujung Ramadhan menjelang Hari Raya Idul Fitri, LKC (Layanan Kesehatan Cuma-Cuma) Dompet Dhuafa mengadakan kegiatan berbagi Parsel Ramadhan.
  • Kikir dan Bakhil, Kemaksiatan...
    Tausyiah
    Selasa, 12 Mei 2020 - 15:41 WIB
    Ada tiga hal yang dianggap dapat membinasakan kehidupan manusia, yaitu kekikiran yang dipatuhi, hawa nafsu yang diikuti, dan ketakjuban orang terhadap dirinya sendiri
  • Khusyu Saat Salat Tanda...
    Tausyiah
    Minggu, 16 Agustus 2020 - 10:38 WIB
    Khusyu dalam salat merupakan ukuran dan tanda kekhusyukan hati. Bagaimana cara menghadirkan khusyu? Berikut penjelasan Pengasuh Ponpes Sultan Fatah Semarang Ustaz Saeful Huda.
  • Thiyarah: Berpikir Sial...
    Tausyiah
    Selasa, 12 Mei 2020 - 04:14 WIB
    Sikap menyalahkan sesuatu yang lain karena kesialan yang sedang menimpanya atau kegagalan yang sedang dihadapinya. Dampak negatifnya adalah berputus asa.
  • Menanamkan Sifat Jujur...
    Muslimah
    Senin, 07 November 2022 - 15:53 WIB
    Jujur adalah kunci kebahagiaan, karenanya jika ingin anak-anak kita berbahagia di kehidupannya, maka menanamkan sikap jujur adalah kuncinya.
  • Bersikap Jujur dalam...
    Muslimah
    Jum'at, 04 Desember 2020 - 07:42 WIB
    Kejujuran merupakan tingkatan martabat di bawah kenabian, dan seorang hamba mukmin harus jujur dalam semua dimensinya, baik itu jujur di dalam perkataannya, perbuatannya, maupun amalan hatinya..
  • Surat Al Ahzab Ayat...
    Tausyiah
    Selasa, 19 Oktober 2021 - 05:15 WIB
    Ada yang mengaitkan turunnya surat Al Ahzab ayat 37 sebagai bukti bahwa Rasulullah SAW pun bisa dihinggapi penyakit cinta. Mereka tak tahu cara menempatkan kedudukan Rasul sebagaimana layaknya.
  • Hati-hati Dalam Membelanjakan...
    Muslimah
    Senin, 14 September 2020 - 08:06 WIB
    Dalam Islam, bukan hanya amal yang akan dihisab di akherat nanti, tetapi juga segala barang yang kita miliki seperti koleksi pakaian, sepatu, dan lainnya juga.