Topik Terkait: Ibnu Qayyim Aljauziyyah (halaman 2)
Dunia Islam
Kamis, 04 Mei 2023 - 10:48 WIB
Ibnu Khaldun merupakan tokoh terkemuka yang berhasil mengembangkan filosofi sejarah nonreligius pertama di dunia. Namun sebagian besar mengenalnya sebagai bapak sosiologi dan ilmu sejarah dari Islam.
Muslimah
Senin, 20 September 2021 - 07:50 WIB
Cinta adalah fitrah yang dimiliki manusia. Cinta juga banyak memberikan inspirasi dan pengorbanan, akan tetapi cinta jugalah yang kadang membawa kesengsaraan bagi mereka yang merasakannya.
Tausyiah
Jum'at, 04 Desember 2020 - 17:38 WIB
Imam Ibnu Athaillah As-Sakandari (1250-1309 M), seorang ulama sufi terkemuka kelahiran Mesir menyampaikan 10 hakikat guru yang sebenarnya. Berikut kalamnya.
Tausyiah
Rabu, 19 Juli 2023 - 05:15 WIB
Mungkin ada sebagian manusia yang mengira bahwa mencintai keindahan itu bisa mengurangi keimanan atau memasukkan seseorang ke lingkup kelalaian dan kesombongan.
Hikmah
Sabtu, 21 Agustus 2021 - 15:55 WIB
Dalam perjalanan hidupnya, Ibnu Taimiyah juga terjun ke masyarakat menegakkan amar maruf dan nahi munkar. la tak mengambil sikap uzlah melihat merajalelanya kemaksiatan dan kemungkaran.
Tausyiah
Kamis, 26 Oktober 2023 - 16:12 WIB
Ada malaikat yang bernama As-Sijl setiap hari tiga kali melihat ummul kitab, tiba tiba ia melihat sesuatu yang tidak pernah dia lihat sebelumnya yaitu penciptaan Adam.
Tausyiah
Kamis, 27 Juli 2023 - 11:35 WIB
Mereka yang mengharamkan lagu berdasarkan hadis yang diriwayatkan oleh Abdullah bin Masud dan Ibnu Abbas serta sebagian Tabiin, bahwa mereka mengharamkan nyanyian berdasarkan QS Luqqman ayat 6.
Hikmah
Kamis, 22 Oktober 2020 - 08:05 WIB
Imam Ibnu Hajar Al-Haitami rahimahullah? (909-973 Hijriyah) adalah ulama besar yang memiliki karamah luar biasa. Beliau diuji dengan seorang istri yang akhirnya memilih hidup miskin.
Tips
Jum'at, 05 Januari 2024 - 13:20 WIB
Ada amalan penting bermanfaat yang dapat menghindarkan manusia dari siksa kubur. Amalan apa saja? Imam Ibnu Qayyim al-Jauziyah mengungkapkan beberapa hal yang dapat menyelamatkan dari siksa kubur.
Tausiyah
Minggu, 02 Juni 2019 - 08:39 WIB
Syeikh Ibnu Athaillah atau Syekh Ahmad ibnu Muhammad Ibnu Athaillah As-Sakandari adalah sosok ulama sufi terkemuka di dunia yang juga pengarang Kitab Al-Hikam.
Hikmah
Sabtu, 23 September 2023 - 05:15 WIB
Sangat penting bagi setiap muslim mengenali ciri-ciri hati kita sendiri. Termasuk hati sehatkah? Atau sebaliknya hati yang keras atau bahkan termasuk golongan hati yang mati.
Hikmah
Sabtu, 04 Maret 2023 - 13:24 WIB
Rasulullah SAW membaca al-Quran surat Fussilat ayat 1-13 tatkala menjawab utusan kafir Quraish yang ahli mengenai sihir bernama Atabah ibnu Rabiah. Kisah ini disampaikan Ibnu Katsir dengan memaparkan sejumlah riwayat.
Hikmah
Minggu, 06 Maret 2022 - 20:05 WIB
Ibnu Arabi berkisah, Saya menyaksikannya dalam diri almarhum Ayahanda. Cukup lama kami ragu untuk menguburnya. Airmukanya begitu mirip dengan orang hidup.
Dunia Islam
Minggu, 06 November 2022 - 15:49 WIB
Wakil Presiden (Wapres) Maruf Amin berziarah ke makam Syekh Ibnu Athaillah di sela kunjungan ke Kairo Mesir, Sabtu (5/11/2022) waktu setempat.
Dunia Islam
Jum'at, 23 September 2022 - 11:11 WIB
Pengembaraan Ibnu Batutah tercatat sepanjang 120.000 kilometer selama 30 tahun, 15 hari di antaranya di Samudera Pasai (kini Aceh). Ia bertemu langsung Sultan Mahmud.
Muslimah
Minggu, 15 November 2020 - 07:06 WIB
Menjaga pandangan mata diperintahkan agama Islam agar pemeluknya terhindar dari dosa, maksiat, ataupun marabahaya lain. Bentuk-bentuk penjagaan Islam ini terdiri dari penjagaan atas akidah, akal, harta, jiwa dan menjaga keturunan.
Hikmah
Senin, 24 Mei 2021 - 11:23 WIB
Siapa orang yang sakit atau meninggal dalam tafsir mimpi itu? Tergantung bagian gigi mana yang goyang atau copot, Masing-masing dari bagian menunjukkan spesifikasi orang yang berbeda,
Hikmah
Rabu, 01 September 2021 - 17:22 WIB
Pada awalnya, si murid enggan mengulangi nasehat Ibn Arabi. Ia merasa amat tak pantas mengingat kayanya Ibn Arabi dan betapa berkekurangannya kehidupan gurunya sendiri.
Hikmah
Minggu, 22 Agustus 2021 - 18:35 WIB
Sebagai penganut aliran salaf, beliau hanya percaya pada syariat dan aqidah serta dalil-dalilnya yang ditunjukkan oleh nash-nash. Karena nash tersebut merupakan wahyu yang berasal dari Allah Taala
Hikmah
Jum'at, 08 April 2022 - 18:59 WIB
Sejak teguran Allah itu, bila Rasulullah SAW melihat Ibnu Ummi Maktum datang, beliau menggelar baju luarnya seraya bersabda, Selamat datang sahabat, yang aku dicela Tuhanku karenanya!