Topik Terkait: Ibnu Sirin

  • Begini Arti Mimpi Gigi Tanggal Berdasarkan Tafsir Ibnu Sirin
    Hikmah
    Senin, 24 Mei 2021 - 11:23 WIB
    Siapa orang yang sakit atau meninggal dalam tafsir mimpi itu? Tergantung bagian gigi mana yang goyang atau copot, Masing-masing dari bagian menunjukkan spesifikasi orang yang berbeda,
  • Mimpi Istri Meninggal, Ibnu Sirin: Bakal Diberi Kecukupan Rezeki
    Tips
    Rabu, 01 Juni 2022 - 16:43 WIB
    Ibnu Sirin menjelaskan bila seorang suami bermimpi istrinya meninggal dunia, maka ditafsirkan bahwa akan diberi kecukupan rezeki dengan tanamannya.
  • Ibnu Taimiyah (1): Dalam Usia 19 Tahun Telah Memberi Fatwa
    Hikmah
    Jum'at, 20 Agustus 2021 - 19:08 WIB
    Ayahnya Syihabuddin bin Taymiyyah. Seorang Syaikh, hakim, khatib, alim dan wara. Kakeknya Majduddin Abui Birkan Abdussalam bin Abdullah bin Taymiyyah Al-Harrani.
  • Ini Mengapa Ibnu Katsir Memasukkan Kisah-Kisah Israiliyyat dalam Tafsirnya
    Hikmah
    Senin, 23 Oktober 2023 - 15:20 WIB
    Ibnu Katsir tidak sekadar memasukkan riwayat-riwayat tersebut tanpa seleksi terlebih dahulu. Dalam tafsirnya, Ibnu Katsir melakukan penilaian kritis terhadap sebagian besar riwayat Israiliyyat yang ada.
  • Nasihat Bijak Syeikh Ibnu Athaillah (Bagian 3)
    Tausiyah
    Senin, 03 Juni 2019 - 09:05 WIB
    Syeikh Ibnu Athaillah atau Syekh Ahmad ibnu Muhammad Ibnu Athaillah As-Sakandari adalah sosok ulama sufi terkemuka di dunia yang juga pengarang Kitab Al-Hikam.
  • Ahli Tafsir Mimpi yang Dipenjara Gara-Gara Bangkai Tikus
    Hikmah
    Rabu, 08 Juli 2020 - 19:24 WIB
    Beliau adalah salah satu pelopor ilmu interpretasi mimpi dalam Islam. Ibnu Sirin dianggap mirip dengan Nabi Yusuf pada masanya. Selain itu, beliau juga ahli fiqih.
  • Hakikat Ibadah Menurut Syeikh Ibnu Athoillah
    Hikmah
    Rabu, 27 November 2019 - 20:09 WIB
    Sebagai hamba Allah kita wajib menghamba dan beribadah hanya kepada-Nya. Yang kita tuju hanyalah Allah, bukan karena pahala surga-Nya atau siksa neraka-Nya.
  • Ibnu Arabi Berkisah Saat Ayahnya Wafat: Cukup Lama Kami Ragu untuk Menguburnya
    Hikmah
    Minggu, 06 Maret 2022 - 20:05 WIB
    Ibnu Arabi berkisah, Saya menyaksikannya dalam diri almarhum Ayahanda. Cukup lama kami ragu untuk menguburnya. Airmukanya begitu mirip dengan orang hidup.
  • Cara Mengusir Syahwat Menurut Syaikh Ibnu Athaillah
    Tausyiah
    Kamis, 19 Oktober 2023 - 22:21 WIB
    Syahwat adalah keinginan yang cenderung kepada sesuatu. Bagaimana cara mengusir Syahwat? Berikut tipsnya menurut Syaikh Ibnu Athaillah dalam kitabnya Al-Hikam.
  • Nasehat Aneh Ibnu Arabi kepada Nelayan yang Merasakan Jiwanya Buntu
    Hikmah
    Rabu, 01 September 2021 - 17:22 WIB
    Pada awalnya, si murid enggan mengulangi nasehat Ibn Arabi. Ia merasa amat tak pantas mengingat kayanya Ibn Arabi dan betapa berkekurangannya kehidupan gurunya sendiri.
  • 10 Nasihat Penting Ibnu Qayyim Tentang Hal yang Sia-sia, Nomor Terakhir Berharap kepada Manusia
    Tausyiah
    Kamis, 16 November 2023 - 10:30 WIB
    Ibnu Qayyim Al Jauziah atau Muhammad bin Abi Bakr, bin Ayyub bin Sad Al Zari, Al Dimashqi bergelar Abu Abdullah Syamsuddin, memberi nasihat penting akan perkara sia-sia yabg sering dilakukan manusia.
  • Ibnu Katsir: Jelang Kiamat, Seluruh Ahli Kitab Beriman Kepada Nabi Isa
    Tausyiah
    Selasa, 28 September 2021 - 05:15 WIB
    Ibnu Katsir memaparkan menjelang kiamat, seluruh Ahli Kitab beriman dengan iman yang pokok kepada Nabi Isa bin Maryam sebelum kematian dan setelah turunnya,
  • Kisah Ibnu Arabi: Ketika Pamannya Bertaubat, Tinggalkan Takhta, dan Menjadi Pencari Kayu Bakar
    Hikmah
    Senin, 07 Maret 2022 - 16:22 WIB
    Paman Ibnu Arabi adalah pangeran Berber yang mendadak sontak melepas tahta dan menginfakkan seluruh hartanya untuk mengabdikan jiwa dan raganya pada Allah.
  • Ibnu Arabi Antara Anak Gergaji dan yang Menghidupkan Agama
    Hikmah
    Sabtu, 19 September 2020 - 11:49 WIB
    Di Spanyol ia dikenal sebagai Ibnu Saraqa, anak gergaji. Kata ini juga bermakna menghidupkan. Nama pribadi Ibnu Arabi, Muhyiddin, diterjemahkan dengan Yang Menghidupkan Agama.
  • Tuduhan Palsu: Ibnu Taimiyah Melarang Ziarah Kubur Nabi
    Tausyiah
    Rabu, 10 Maret 2021 - 11:35 WIB
    Yang beliau larang adalah bepergian/safar untuk ziarah. Jadi ziarah kubur itu suatu masalah dan bepergian dalam rangka ziarah kubur itu masalah lain lagi
  • Pesan Ibnu Qayyim Tentang Mengembangkan Bakat Anak
    Muslimah
    Kamis, 08 Oktober 2020 - 07:55 WIB
    Mengenali minat dan bakat anak sejak usia dini akan sangat bermanfaat bagi orangtua untuk mengarahkannya secara tepat dan sesuai usia. Ini pesan penting dari Ibnu Qayyim tentang bakat anak.
  • Mimpi Naik Babi, Maknanya Akan Mendapatkan Uang Banyak
    Hikmah
    Selasa, 28 September 2021 - 15:19 WIB
    Mimpi melihat babi juga menunjukkan arti keburukan, gangguan, kesombongan, atau uang haram. Namun, jika orang bermimpi menaiki babi, maka berarti ia akan mendapatkan uang banyak.
  • Surat Luqman Ayat 6 Jadi Dalil Musik dan Lagu Haram, Begini Tanggapan Ibnu Hazm
    Tausyiah
    Kamis, 27 Juli 2023 - 11:35 WIB
    Mereka yang mengharamkan lagu berdasarkan hadis yang diriwayatkan oleh Abdullah bin Masud dan Ibnu Abbas serta sebagian Tabiin, bahwa mereka mengharamkan nyanyian berdasarkan QS Luqqman ayat 6.
  • Kisah Ibnu Hajar dan Seorang Yahudi yang Bersyahadat
    Hikmah
    Rabu, 21 Oktober 2020 - 21:55 WIB
    Ibnu Hajar Al-Asqalani (773-852 Hijriyah) seorang ahli hadis bermazhab Syafii. Salah satu karya populernya adalah Kitab Fathul Bari (kemenangan sang pencipta).
  • Ibnu Katsir, Ulama Ahli Tafsir yang Tunanetra di Masa Tuanya
    Hikmah
    Selasa, 08 Maret 2022 - 16:38 WIB
    Cobaan kebutaan yang menimpa Ibnu Katsir di akhir-akhir masa hidupnya, tidak menghalangi beliau untuk tetap berkarya dalam upaya menghidupkan Ilmu-Ilmu Al-Quran, khususnya Ilmu Tafsir.