Topik Terkait: Ibu Dalam Mendidik Anak (halaman 3)
Muslimah
Sabtu, 04 Juli 2020 - 16:13 WIB
Allah Taala memberi rezeki . kepada pasangan suami istri yakni berupa anak. Selain sebagai rezeki dan karunia, anak juga merupakan amanah bagi orang tuanya.
Muslimah
Kamis, 01 Desember 2022 - 10:05 WIB
Dalam islam, mendidik anak lelaki yang beradab mulia pada kaum wanita menjadi amat penting, karena kaum lelakilah yang kelak memimpin generasi. Mereka adalah pemimpin bagi kaum Hawa tersebut.
Muslimah
Minggu, 06 November 2022 - 05:15 WIB
Pendidikan anak adalah prioritas utama para nabi Allah. Selain sebagai penerus dalam berdakwah dan bermuamalah, anak juga bisa menjadi penyebab kebaikan orang tua ketika orangnya sudah meninggal.
Muslimah
Sabtu, 19 Agustus 2023 - 08:48 WIB
Sejak dini, anak harus mulai diajarkan akidah dan nilai-nilai agama yang benar. Salah satunya tentang halal dan haram bagi mereka sesuai syariat. Kenapa demikian?
Muslimah
Rabu, 23 Desember 2020 - 18:02 WIB
Metode mendidik anak seperti yang dilakukan Rasulullah terbukti ampuh sepanjang sejarah. Bahkan, Nabi Muhammad Shallahu Aalaihi wa Sallam juga secara detil mengajarkan pendidikan anak khusus laki-laki dan khusus perempuan
Muslimah
Selasa, 26 Juli 2022 - 13:09 WIB
Ada banyak surat-surat dalam Al-Quran yang menjelaskan tentang kondisi ibu hamil. Bahkan Al-Quran menceritakan detik-detik kelahiran seorang anak yang dikandung ibunya ketika usia kehamilan sudah waktunya melahirkan
Muslimah
Minggu, 07 Mei 2023 - 05:15 WIB
Surat Luqman merupakan salah satu surat dalam Al-Quran yang berisi nilai-nilai pelajaran untuk orang tua maupun anak. Dalam surat ini, berisi tentang wasiat yang disampaikan oleh Luqman kepada anaknya
Muslimah
Senin, 16 Agustus 2021 - 17:30 WIB
Setimbang dalam memberi hadiah dan hukuman pada anak sangat diperlukan. Jangan terlalu banyak memberikan hadiah, sebaliknya jangan juga berlebihan di dalam memberikan hukuman.
Muslimah
Selasa, 21 Juni 2022 - 13:46 WIB
Di sela-sela kesibukannya, Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam ternyata seorang yang bertanggung jawab dan penuh perhatian kepada keluarga , kepada anak-istri, cucu, bahkan anak-anak di sekitarnya
Muslimah
Minggu, 28 Mei 2023 - 11:26 WIB
Dalam Islam, rasa atau sifat malu adalah benteng pertahanan bagi seluruh akhlak. Ia merupakan keutamaan yang agung dan karenanya perilaku manusia menjadi terarah.
Muslimah
Rabu, 13 Juli 2022 - 14:30 WIB
Dalam Islam, membatasi jumlah kelahiran dengan alasan takut miskin ternyata jauh lebih kuno dan ketinggalan zaman. Soal rezeki dan nafkah adalah keyakinan dan prasangka kepada Allah
Muslimah
Senin, 31 Juli 2023 - 17:29 WIB
Dalam salah satu hadis Nabi Shallallahu Alaihi wa sallam mengingatkan bagaimana pengaruh lingkungan terhadap seseorang.
Tausyiah
Senin, 21 Februari 2022 - 18:09 WIB
Berikut cara mendidik anak dalam Islam yang patut diketahui para orang tua. Tips ini dikutip dari Kitab Kaifa Nurabbi Auladana Tarbiyatan Islamiyatan Shahihatan.
Hikmah
Jum'at, 07 Oktober 2022 - 00:20 WIB
Anak-anak muda ternyata memiliki peran penting dalam sejarah peradaban Islam. Kehebatan para pemuda Islam ini layak dijadikan teladan oleh generasi Milenial saat ini.
Dunia Islam
Sabtu, 21 September 2024 - 16:41 WIB
Kelakuan Israel yang sangat jahat lagi adalah menjatuhkan bom melalui pesawat. Bom tersebut sengaja disembunyikan pada mainan anak-anak. Peristiwa ini terjadi pada tahun 90an.
Tausyiah
Senin, 14 Juni 2021 - 09:35 WIB
Menikahkan anak sesegera mungkin karena perzinaan tidak selalu menjadi solusi yang tepat. Sebab dampak terburuknya terhadap perempuan. Ia akan kehilangan hak-haknya.
Muslimah
Senin, 06 November 2023 - 12:15 WIB
Dalam kondisi di era akhir zaman ini, membela Islam adalah kewajiban setiap muslim. Sebagai orang tua, kita wajib membina dan menyiapkan anak-anak kita menjadi pembela Islam tepercaya.
Tausyiah
Sabtu, 16 September 2023 - 08:47 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan sejarah tidak pernah mengenal adanya agama atau sistem yang menghargai keberadaan wanita sebagai ibu yang lebih mulia daripada Islam.
Muslimah
Rabu, 25 September 2024 - 09:10 WIB
Mendidik anak perempuan mendapat perhatian khusus dalam Islam. Sebab, dari rahim perempuan muslimah diharapkan akan lahir generasi penerus untuk menegakkan syariat Islam.
Tips
Jum'at, 23 April 2021 - 09:53 WIB
Ibu hamil dan menyusui bisa menjalankan ibadah wajib ini dengan maksimal. Hanya saja, ada hal-hal yang perlu diperhatikan agar puasa bagi mereka ini dapat berjalan dengan baik.