Topik Terkait: Istri Nabi Musa
Tausyiah
Rabu, 13 Desember 2023 - 10:23 WIB
Mukjizat Nabi Musa AS yang paling dikenal oleh umat Islam mungkin adalah membelah laut merah atau mengubah tongkat menjadi ular. Padahl masih banyak mukjizat Nabi Musa yang dijelaskan dalam Al Quran.
Tips
Minggu, 01 Oktober 2023 - 07:42 WIB
Doa ini dimohonkan Nabi Musa tatkala beliau akan menghadap dan menemui Firaun. Musa berdoa dan memohon kepada Allah untuk dilapangkan dadanya dan dikuatkan mentalnya ketika ia berhadapan dengan Firaun.
Hikmah
Sabtu, 19 Maret 2022 - 15:35 WIB
Surah al-Qashash ayat 1-50 berisi kisah tentang Nabi Musa mulai dari dilahirkan hingga perlawanannya terhadap Firaun. Pada ayat 23 28 berisi pertemuan Nabi Musa dan Nabi Syuaib.
Hikmah
Sabtu, 14 Januari 2023 - 15:39 WIB
Kisah pertemuan Nabi Musa alaihissalam dengan Nabi Muhammad SAW saat Isra Miraj menyimpan hikmah dan pelajaran berharga. Simak kisahnya berikut ini.
Hikmah
Selasa, 06 September 2022 - 05:15 WIB
Doa Balam mustajab. Apa pun yang ia minta, Allah pasti mengabulkan. Hanya saja, saat ia mendoakan untuk keburukan Nabi Musa, ia gagal. Lidahnya mendadak kelu.
Tausyiah
Selasa, 23 November 2021 - 13:01 WIB
Doa Nabi Musa as agar segala urusan diberi kelancaran termaktub dalam Al-Quran surah Thaha ayat 25-28. Kala itu, Nabi Musa bertemu dengan nur Allah SWT di Bukit Tursina.
Hikmah
Kamis, 11 Januari 2024 - 09:36 WIB
Sebuah kisah menarik yang dialami Nabi Musa ketika bergelut dengan sakit gigi. Banyak pelajaran dan hikmah yang bisa dipetik dari kisah ini bagi kita umat Muslim dalam menghadapi problema kehidupan sehari-hari.
Hikmah
Rabu, 09 Maret 2022 - 05:15 WIB
Nabi Musa as berjuluk Kalimullah. Tatkala Allah Taala menugaskan malaikat Izrail untuk mencabut nyawanya, sang Nabi terkesan enggan. Padahal Nabi Musa pada saat itu sudah berusia 120 tahun.
Hikmah
Rabu, 08 Januari 2020 - 05:15 WIB
Nabiyullah Yusuf pernah dijebloskan ke penjara selama 5 tahun lamanya karena fitnah Zulaikha pada masa pemerintahan Kerajaan Malik Heksos di Memphis Mesir tahun 1720 SM.
Hikmah
Sabtu, 12 Maret 2022 - 10:32 WIB
Dialah yang menyebabkan umat Nabi Musa dihukum untuk saling membunuh antarsesama. Akibatnya, 70.000 orang tewas dalam kasus tersebut. Nah, lalu siapa lelaki musyrik bernama Samiri itu?
Hikmah
Kamis, 02 November 2023 - 10:55 WIB
Di dalam al-Quran, hampir dari awal sampai akhir, kisah Nabi Musa ada dan bertebaran dalam banyak surat. Para sarjana tafsir menghitung, Nabi Musa disebut 136 kali di dalam al-Quran.
Tausyiah
Rabu, 03 Januari 2024 - 14:57 WIB
Nabi-nabi sebelum Muhammad, seperti Musa dan Isa diberi keajaiban dan kesaktian, sedangkan Muhammad tidak menunjukkan atau tidak menyandarkan pada kejadian-kejadian yang ajaib. Dia membuktikan kenabian dengan Quran.
Hikmah
Minggu, 22 November 2020 - 18:09 WIB
Di dalam berbagai literatur tafsir dijelaskan bahwa sekembalinya Nabi Musa alaihissalam ke negeri Mesir, orang-orang Bani Israel menyambut dengan penuh suka cita.
Hikmah
Rabu, 06 Desember 2023 - 19:37 WIB
Nabi Musa alaihissalam pernah mengalami pingsan ketika Allah Taala menampakkan keagungan Zat-Nya. Kisah ini diabadikan dalam Al-Quran Surat Al-Araf Ayat 143.
Hikmah
Selasa, 24 Oktober 2023 - 14:31 WIB
Palestina adalah kota suci berdasarkan nash al Quran al Karim. Selain itu wilayah tersebut adalah tanah para nabi. Rasul yang pernah tinggal di Palestina antara lain Nabi Ibrahim.
Hikmah
Kamis, 02 November 2023 - 11:10 WIB
Peristiwa perjumpaan antara Nabi Musa dan Nabi Khidir, kata Khatib, menjadi sangat fenomenal karena keduanya dinilai mewakili dua kutub: ilmu zahir dan ilmu batin.
Hikmah
Kamis, 01 September 2022 - 09:00 WIB
Nabi Musa bersujud kepada Allah SWT, setelah dirinya difitnah Qarun. Allah kemudian memerintahkan kepada bumi agar tunduk kepada perintah Nabi Musa as.
Dunia Islam
Selasa, 26 September 2023 - 09:16 WIB
Jadi Yesus hampir tidak seperti Musa. Pertama, Yesus tidak seperti Musa, karena, menurut Anda Yesus adalah Tuhan, tetapi Musa bukanlah Tuhan. Apakah hal ini benar?
Hikmah
Sabtu, 04 Desember 2021 - 22:15 WIB
Surat Thaha ayat 41 bercerita tentang pengangkatan Nabi Musa alahissalam sebagai Rasul Allah. Beliau dipilih menjadi Rasul untuk menyerukan kebenaran kepada Firaun yang zalim.
Hikmah
Kamis, 12 Oktober 2023 - 15:18 WIB
Kisah Nabi Musa as memimpin 12 kabilah terdiri 571.656 orang pasukan Bani Israil membebaskan Baitul Maqdis disebut dalam Al-Quran surat al-Maidah ayat 12