Topik Terkait: Jadi Diri Sendiri
Muslimah
Senin, 15 Februari 2021 - 08:48 WIB
Ruqyah seharusnya menjadi pilihan pertama pengobatan tatkala seorang muslim tertimpa penyakit. Sebagai sarana penyembuhan, ruqyah tidak boleh diremehkan keberadaannya.
Tips
Selasa, 31 Mei 2022 - 17:38 WIB
Seseorang yang suka mencari-cari kesalahan orang lain untuk dikupas dan dibicarakan di hadapan manusia, Allah akan membalasnya dengan membongkar aibnya walaupun ia berada di dalam rumahnya sendiri
Muslimah
Senin, 01 Maret 2021 - 06:16 WIB
Menyibukkan diri ini untuk memeriksa dan menghitung aib sendiri, niscaya hal itu sudah menghabiskan waktu tanpa sempat memikirkan dan mencari tahu aib orang lain.
Hikmah
Kamis, 09 November 2023 - 10:28 WIB
Seringkali kita pandai menilai orang lain, namun sebaliknya justru tidak mengenal akan diri sendiri. Padahal, sebagai bagian dari akhlak muslim, kita perlu mengetahui siapa diri kita dan bagaimana sebenarnya jati diri kita sendiri.
Tips
Rabu, 07 September 2022 - 15:23 WIB
Dalam Islam, menutupi aib orang lain memiliki keutamaan . Bahkan, Allah berjanji akan menutupi aib hamba-Nya, jika ia juga berusaha untuk menutupi aib orang lain.
Tausyiah
Selasa, 17 Agustus 2021 - 05:00 WIB
Sahabat Nabi SAW, Abu Hurairah ra berkata seorang di antara kalian melihat kotoran kecil di mata saudaranya namun lupa akan pohon besar di matanya sendiri.
Hikmah
Kamis, 29 Agustus 2024 - 10:04 WIB
Setiap hari seorang hamba harus melakukan muhasabah terhadap dirinya sendiri. Mengapa demikian? Hakikatnya, muhasabah akan membantu seorang hamba menjadi orang bertakwa
Tausyiah
Kamis, 28 April 2022 - 22:35 WIB
Hari-hari terakhir Ramadhan ini hendaknya dimanfaatkan untuk memperbanyak muhasabah dan memperbaiki hubungan kita kepada Allah dan sesama manusia.
Tips
Sabtu, 16 Juli 2022 - 00:11 WIB
Doa Qunut Subuh sendiri dan berjamaah pada dasarnya sama, namun terdapat perbedaan dalam bacaannya. Berikut penjelasan dan cara membacanya.
Tausyiah
Minggu, 01 Mei 2022 - 19:24 WIB
Mereka yang tak kembali ke fitri hanya meraih hebatnya kegelapan yang diyakini kebajikan. Mereka deklarasikan kemaslahatan yang sebenarnya justru khancuran.
Tips
Sabtu, 02 Oktober 2021 - 05:10 WIB
Manfaat menghadiahkan Al-Fatihah untuk diri sendiri, ternyata cukup banyak. Selain akan mendapatkan pahala karena membacanya, manfaat tersebut diambil dari keutamaan surat Al-fatihah sendiri yang luar biasa.
Tausiyah
Rabu, 20 November 2019 - 17:47 WIB
Ruqyah syariyyah adalah sebuah wasilah dengan membacakan ayat-ayat Alquran dan doa untuk kesembuhan suatu penyakit dan upaya mencegah diri dari gangguan jin dan setan.
Tausyiah
Kamis, 27 Oktober 2022 - 22:51 WIB
Mencintai sesama muslim termasuk wujud dari kesempurnaan iman seseorang. Rasulullah SAW menggamabrkan seorang mukmin dengan mukmin lainnya laksana satu tubuh.
Tips
Senin, 29 November 2021 - 09:10 WIB
Jangan pernah sibuk mencari-cari aib orang lain, namun sibukkan diri ini untuk memeriksa dan menghitung aib sendiri saja. Niscaya hal itu sudah menghabiskan waktu tanpa sempat memikirkan dan mencari tahu aib orang lain
Tips
Senin, 11 Maret 2024 - 14:50 WIB
Cara salat tarawih sendiri di rumah penting diketahui umat Muslim. Meski lebih dianjurkan untuk melaksanakannya secara berjamaah, tarawih juga bisa dikerjakan sendiri di rumah.
Tausyiah
Selasa, 02 Maret 2021 - 15:21 WIB
Membaca doa Qunut ketika Sholat Subuh adalah amalan yang disunnahkan dalam Mazhab Syafii dan Maliki. Berikut lapaz dpa Qunut Subuh sendiri.
Tips
Minggu, 19 November 2023 - 16:34 WIB
Setiap manusia pasti memiliki rasa marah dan marah memiliki tanda-tanda zhahir yang menunjukkannya, dan tanda-tanda yang dapat diketahui.
Muslimah
Jum'at, 04 Desember 2020 - 16:03 WIB
Bercermin. Setiap orang pasti senang melakukannya, apalagi kaum perempuan. Saat becermin, kita merasakan nikmat dan tidak pernah bosan. Sekali pun wajah yang kita lihat di cermin, tetap itu-itu juga.
Tausyiah
Minggu, 19 Februari 2023 - 19:58 WIB
Imam al-Ghazali mengatakan fungsi tertinggi jiwa manusia adalah pencerapan kebenaran, karena itu dalam mencerap kebenaran tersebut ia mendapatkan kesenangan tersendiri.
Muslimah
Minggu, 04 September 2022 - 05:15 WIB
Kenapa aib begitu antusias dibicarakan orang? Lihatlah di medsos saat ini, mengumbar aib, menjadi salah satu konten yang paling laku. Tiada hari tanpa ghibahin orang lain, membuka kejelekan dan keburukan orang lain dan lainnya.