Topik Terkait: Kriteria Memilih Istri (halaman 2)
Muslimah
Selasa, 02 Juli 2024 - 10:26 WIB
Dalam Islam, hukum seorang istri mendiamkan suami diperbolehkan, dengan catatan jika tujuannya untuk menghindari pertengkaran yang sia-sia.Kenapa demikian?
Tausyiah
Jum'at, 16 Agustus 2024 - 09:38 WIB
Di antara sekian banyak perkara yang tersembunyi yang harus dipelihara oleh suami-istri ialah tentang masalah persetubuhan. Suami-istri dilarang menceritakan kepada rekan-rekannya dalam pertemuan-pertemuan, ujarnya.
Tausyiah
Sabtu, 17 Oktober 2020 - 05:00 WIB
Setiap hari beliau mengunjungi dan mendekati tiap-tiap isteri beliau tanpa menyentuhnya, hingga sampai kepada isteri yang menjadi giliran beliau, lalu beliau bermalam di situ.
Muslimah
Sabtu, 08 Oktober 2022 - 05:15 WIB
Dalam Islam, seorang suami memukul istrinya tidak diperbolehkan, bahkan diancam dosa bila memukul istri tanpa ada sebab yang dibenarkan oleh syariat.
Muslimah
Senin, 01 November 2021 - 09:11 WIB
Tidak setiap amalan selalu akan mendapatkan pahala bagi seorang istri, karena ternyata ada amalan yang bila ia lakukan justru akan menjadi dosa untuknya. Amalan-amalan apakah itu?
Tausyiah
Rabu, 27 September 2023 - 15:21 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan Islam tidak membiarkan kepribadian wanita itu larut untuk mengikuti kepribadian suaminya sebagaimana tradisi barat.
Muslimah
Selasa, 18 Mei 2021 - 11:45 WIB
Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam mengajarkan kepada para suami agar selalu berbuat baik kepada istri-istri mereka dan menghindari sikap menyakiti mereka. Apalagi, sampai membuat istrinya menangis.
Muslimah
Senin, 07 Februari 2022 - 14:25 WIB
Suami istri yang taat kepada Allah akan mendatangkan keberkahan dan kemudahan rezeki, bahkan ada beberapa sifat istri yang akan membuat rezeki suami mengalir deras.
Tausyiah
Senin, 25 Maret 2024 - 11:40 WIB
Imam Ghazali mengemukakan sejumlah hak suami istri dan adab pergaulan di antara mereka yang kehidupan berkeluarga tidak akan dapat harmonis tanpa semua itu.
Muslimah
Rabu, 04 Januari 2023 - 11:38 WIB
Selain kewajiban yang harus dijalankan seorang istri, ada hak-hak tertentu yang ia harus dapat dari suaminya. Soal hak-hak istri atas suaminya, Allah Taala sebutkan dalam Surat Al Baqarah : 228.
Muslimah
Senin, 20 Juli 2020 - 06:42 WIB
Disadari atau tidak, seorang istri menjadi kekuatan penting dalam kehidupan suami. Bukan hanya pelengkap, tapi istri adalah penentu utama dan memiliki peran besar bagi kesuksesan suami dan buah hatinya.
Dunia Islam
Rabu, 05 Juli 2023 - 06:30 WIB
Karim Benzema pantas sujud syukur. Pada Kamis, 27 April 2023, lalu sang istri melahirkan anak pertama mereka. Kini, di awal Juli sang istri, Jordan Ozuna, memutuskan memeluk Islam.
Muslimah
Selasa, 07 November 2023 - 10:27 WIB
Seorang istri memiliki hak-hak tertentu yang ia harus dapat dari suaminya bahkan wajib ditunaikan oleh sang suami. Apa saja hak yang harus ditunaikan suami kepada istri tersebut?
Tips
Jum'at, 28 April 2023 - 20:58 WIB
Seluruh ulama sepakat bahwa wajib hukumnya suami memberi nafkah kepada istrinya setelah pernikahan sah. Pertanyaannya, mana yang harus diutamakan, nafkah istri atau orang tua?
Muslimah
Selasa, 15 September 2020 - 20:06 WIB
Kenapa istri harus memiliki sifat hemat? Karena seorang istri dituntut harus mengatur pengeluaran rumah tangganya seefisien mungkin menurut skala prioritas sesuai dengan penghasilan dan pendapatan suami, tidak boros, dan konsumtif.
Muslimah
Selasa, 18 Januari 2022 - 12:36 WIB
Pada dasarnya, perempuan memiliki sifat sensitif dan sangat mudah cemburu, apalagi yang sudah berstatus sebagai seorang istri. Jika telah cemburu maka akalnya hilang?
Muslimah
Kamis, 08 September 2022 - 10:30 WIB
Dibandingkan pria, perempuan pada dasarnya lemah, baik secara fisik maupun hati. Layaknya kaca yang mudah retak, demikian wanita digambarkan oleh Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.
Muslimah
Selasa, 21 Februari 2023 - 13:53 WIB
Seorang wanita yang shaleha beramal shaleh berada dalam dua kondisi, yakni ikhlas karena Allah Subhanahu wa Taala dan meneladani Rasulullah shallallahualaihi wa sallam.
Muslimah
Rabu, 23 Maret 2022 - 17:05 WIB
Istri shalehah akan memberi andil keberhasilan seorang suami di dunia dan juga dapat menolongnya di akhirat. Bisa dikatakan bahwa peran istri dan doanya, akan menjadi jembatan emas bagi suami untuk mencapai kebahagiaan dunia dan akhirat.
Muslimah
Kamis, 13 Januari 2022 - 09:11 WIB
Salah satu sifat seorang istri berkarakter surga adalah memiliki sifat hemat dalam hidupnya. Ia tidak pernah boros apalagi komsumtif. Selalu efisien dan sesuai skala prioritas dari penghasilan dan pendapatan suaminya.