Topik Terkait: Makna Ijabah Doa (halaman 26)
Tips
Jum'at, 14 Juli 2023 - 08:51 WIB
Berdoa di hari Jumat adalah sangat istimewa, karena sangat mustajab. Keistimewaan berdoa di hari Jumat ini dari hadis Rasulullah Shalallalhu alaihi wa sallam yang diriwayatkan dari Abu Hurairah.
Hikmah
Rabu, 04 Maret 2020 - 05:15 WIB
Jika seseorang mengalami sakit panas, ada baiknya mengamalkan doa yang diajarkan oleh Imam Ahmad bin Hanbal (wafat 241 H), ulama besar dan salah satu imam mazhab.
Tips
Selasa, 04 Oktober 2022 - 11:07 WIB
Surat Al-Quran untuk anak sakit bisa diamalkan para orang tua muslim, dan tidak diragukan lagi kebenarannya. Selain mengobati segala penyakit, Al-Quran juga menjadi pelindung manusia dari segala keburukan dan gangguan setan.
Tips
Selasa, 12 Oktober 2021 - 05:41 WIB
Selain dengan niat yang ikhlas, kita diajurkan untuk memanjatkan doa atas setiap amal ibadah yang kita lakukan. Memohon doa kepada Allah Taala supaya segala perbuatan amal yang kita lakukan tidak sia-sia.
Tips
Jum'at, 26 April 2024 - 14:35 WIB
Bacaan doa agar orang tua terhindar dari siksa kubur ini penting diketahui kaum muslim. Doa ini merupakan salah satu aspek dari bentuk berbhakti kepada orang tua yang sudah meninggal dunia.
Tips
Minggu, 01 Oktober 2023 - 08:00 WIB
Pengakuan Nabi Yunus ini dipanjatkan ketika ia berada di perut ikan. Kala itu ia berada dalam tiga tingkat kegelapan berbeda, maka ia berdoa kepada Allah.
Tips
Kamis, 20 Juni 2024 - 16:01 WIB
Imam Al-Ghazali dalam kitab Asrarul Hajji mengajarkan salah satu doa yang perlu dibaca oleh jemaah haji agar ibadah haji diterima Allah Taala. Doa tersebut adalah sebagai berikut:
Tips
Rabu, 08 Desember 2021 - 23:39 WIB
Perasaan rindu atau ingin dicintai adalah fitrah manusia. Berikut doa agar seseorang merindukan kita dan menaruh cinta kepada kita lengkap dengan latinnya.
Tips
Rabu, 24 Agustus 2022 - 18:57 WIB
Setiap orang yang berdoa pasti terkabulkan tetapi dengan bentuk pengkabulan yang berbeda-beda, terkadang apa yang diminta terkabulkan, atau terkadang diganti dengan sesuatu pemberian lain.
Tips
Senin, 08 Mei 2023 - 17:00 WIB
Doa dan zikir setelah salat Maghrib ini dicontohkan Rasulullah SAW. Doa dan zikir ini penting diketahui umat Islam, karena doanya ringkas tetapi fadhilahnya luar biasa.
Tips
Jum'at, 08 Maret 2024 - 14:12 WIB
Bacaan doa ziarah kubur dan Yasin, Arab, Latin dan bahasa Indonesia banyak diamalkan kaum muslimin ketika berziarah. Hal ini sebagai salah satu cara berhubungan dengan arwah leluhur yang telah meninggal dunia.
Tips
Jum'at, 17 Mei 2024 - 10:22 WIB
Doa Sai dibacakan saat jamaah melakukan aktivitas berupa lari-lari kecil di antara bukit Safa dan Marwah. Untuk diketahui, Sai juga menjadi salah satu rukun haji
Tips
Selasa, 23 Mei 2023 - 07:37 WIB
Sebelum melakukan hubungan intim, suami dan istri hendaknya berdoa: Bismillahi Allahumma jannibna as-syaithana wa jannibi as-syathana maa razaqtana
Tausyiah
Kamis, 25 Juni 2020 - 16:49 WIB
Pengasuh Yayasan Al-Muafah KH Rizqi Zulqornain Al-Batawi dalam tausiyahnya menyampaikan satu amalan yang dapat menjadikan seseorang sukses dalam karier maupun usaha.
Tips
Minggu, 01 Oktober 2023 - 07:42 WIB
Doa ini dimohonkan Nabi Musa tatkala beliau akan menghadap dan menemui Firaun. Musa berdoa dan memohon kepada Allah untuk dilapangkan dadanya dan dikuatkan mentalnya ketika ia berhadapan dengan Firaun.
Tips
Minggu, 23 Oktober 2022 - 08:36 WIB
Doa yang paling sering dimohonkan Rasulullah SAW kepada Allah SWT adalah doa yang ringkas namun maknanya sangat dahsyat. Dibilang dahsyat karena setiap orang pasti menginginkan hal seperti yang dimohonkan dalam doa tersebut.
Hikmah
Senin, 17 Februari 2020 - 22:56 WIB
Tidur merupakan satu di antara tanda-tanda kebesaran Allah Taala yang patut disyukuri. Dalam urusan tidur ini Rasulullah SAW memberi kita teladan terbaik.
Tausiyah
Rabu, 12 Februari 2020 - 08:45 WIB
Ustaz DR Yakub Amin mengajarkan amalan doa untuk mendapatkan rezeki halal saat kajian Bada Subuh di Masjid Permata Qalbu, Pos Pengumben, Jakarta Barat
Tips
Selasa, 18 Oktober 2022 - 18:07 WIB
Salah satu contoh suri tauladan Rasulullah yang diajarkan kepada kaum muslim adalah membaca do-doa harian atau doa setiap akan memulai aktivitas maupun menghadapi suatu kejadian.
Tips
Sabtu, 13 Mei 2023 - 10:20 WIB
Imam al-Ghazali dalam Ihya Ulumiddin menganjurkan kita untuk membaca doa berikut ini ketika kita memulai aktivitas atau memasuki bidang baru yang akan kita geluti.