Topik Terkait: Masjidil Haram Mekkah (halaman 3)

  • 1 Juni Jemaah Haji Indonesia Mulai Tiba di Mekkah
    Dunia Islam
    Selasa, 30 Mei 2023 - 11:11 WIB
    Jemaah haji Indonesia dijadwalkan tiba di Mekkah Al-Mukarramah pada Kamis, 1 Juni 2023. Para jemaah akan memulai rangkaian ibadah haji 1444 H/2023 M.
  • Asal-usul Penamaan Zulkaidah, Bulan Pertama dari 4 Bulan Haram
    Hikmah
    Kamis, 25 Mei 2023 - 07:30 WIB
    Saat ini kita telah memasuki bulan Zulkaidah (Dzulqodah), bulan pertama dari empat bulan haram yang dimuliakan Allah. Berikut asal-usul penamaan bulan Zulkaidah.
  • Ini Tarif Sewa Skuter dan Kursi Roda untuk Tawaf dan Sai di Masjidil Haram
    Dunia Islam
    Kamis, 01 Juni 2023 - 20:53 WIB
    Jemaah haji khususnya lanjut usia (lansia) bisa memanfaatkan layanan sewa skuter dan kursi roda di Masjidil Haram untuk Tawaf dan Sai. Pengelola Masjidil Haram telah menyediakan jalur khusus bagi jemaah yang menggunakan skuter.
  • Syaikh Al-Qardhawi: Kata-Kata Haram Itu Sangat Berbahaya
    Tausyiah
    Selasa, 22 Agustus 2023 - 13:03 WIB
    Hendaklah mereka, menyadari bahwa kata-kata haram itu sangat berbahaya. Karena itu berarti memutuskan akan datangnya siksa dari Allah bagi yang melakukannya.
  • Syaikh Abdurrahman As-Sudais Doakan Palestina dari Masjidil Haram Makkah
    Dunia Islam
    Minggu, 15 Oktober 2023 - 06:20 WIB
    Imam besar Masjidil Haram Makkah, Syaikh Abdurrahman As-Sudais membaca doa Qunut Nazilah untuk Palestina. Doa ini sempat viral di media sosial 13 Oktober 2023.
  • Benarkah Orang Mekkah Paling Rusak sehingga Allah Taala Turunkan Islam di Sana?
    Tausyiah
    Jum'at, 24 Juni 2022 - 08:56 WIB
    Sejumlah ulama ada yang berpendapat Islam sengaja diturunkan di Mekkah karena wilayah itu dihuni penduduk jahiliyah. Bahkan disebutnya penduduk paling bejat sedunia. Benarkah?
  • Mengapa Rajab Dimasukkan dalam Bulan Haram? Begini Penjelasannya
    Hikmah
    Selasa, 30 Januari 2024 - 10:54 WIB
    Dalam kalender Islam, ada bulan-bulan yang dimasukkan ke dalam bulan haram (mulia), dan Rajab adalah salah satunya. Apa sebenarnya keistimewaan bulan haram ini, dan mengapa Rajab termasuk didalamnya?
  • Kapasitas Masjidil Haram Ditambah Jadi 150.000 Jamaah Selama Ramadhan
    Dunia Islam
    Rabu, 07 April 2021 - 06:53 WIB
    Selama bulan suci Ramadhan, kapasitas Masjidil Haram akan ditingkatkan untuk menampung 50.000 jemaah umrah dan 100.000 jamaah umum yang telah divaksinasi.
  • Dalam Keadaan Normal, Haram Hukum Berobat dengan Benda Najis
    Tausyiah
    Selasa, 23 Maret 2021 - 18:59 WIB
    Para ulama mazhab empat bersepakat akan keharaman berobat dengan benda najis dalam keadaan normal alias bukan darurat. Hanya saja, mereka berbeda pendapat dalam keadaan darurat.
  • Semua Makanan Pada Asalnya Halal, Makanan Haram Hanya 4?
    Tausyiah
    Kamis, 18 Maret 2021 - 16:04 WIB
    Al-Imam asy-Syafii berkata: Asal hukum makanan dan minuman adalah halal kecuali apa yang diharamkan oleh Allah dalam Quran-Nya atau melalui lisan Rasulullah SAW.
  • Wisata ke Borobudur Haram?  Begini Pendapat Para Ulama Berbagai Mazhab
    Tausyiah
    Kamis, 16 September 2021 - 11:46 WIB
    Hukum wisata ke Candi Borobudur atau situs-situs tua yang tak terkait dengan peninggalan Islam belakangan menjadi perbincangan hangat. Bagaimana pendapat ulama terdahulu?
  • Mengapa Tape Halal Sedangkan Bir Haram? Ini Penjelasannya
    Tausyiah
    Rabu, 27 September 2023 - 20:50 WIB
    Mengapa tape halal sedangkan Bir diharamkan? Berikut ini penjelasan syariat sebagaimana dijelaskan oleh Ustaz Farid Numan Hasan.
  • Bulan Rajab Bulan Haram, Apa Maksudnya?
    Tausyiah
    Kamis, 03 Februari 2022 - 22:10 WIB
    Bulan Rajab bulan haram. Mengapa Rajab disebut bulan haram? Berikut penjelasannya agar umat muslim dapat memahami hakikat dan keutamaan bulan Rajab.
  • 20 Fakta Unik Masjidil Haram, Bangunan Termahal di Dunia Senilai 1.500 Triliun
    Dunia Islam
    Jum'at, 18 November 2022 - 05:10 WIB
    Masjidil Haram Mekkah menduduki tempat paling mulia di muka bumi di samping Masjid Nabawi Madinah dan Masjid Al-Aqsha Palestina. Berkut 20 fakta unik Masjidil Haram.
  • Doa Ketika Masuk Kota Mekkah Lengkap Arab dan Latin
    Tips
    Senin, 10 Oktober 2022 - 10:30 WIB
    Doa ketika masuk Kota Mekkah Al-Mukarramah dianjurkan dibaca sebagai bentuk penghormatan terhadap Tanah Haram yang disucikan Allah Taala. Berikut doanya.
  • Keutamaan Salat di Masjidil Aqsha
    Hikmah
    Senin, 23 September 2019 - 16:52 WIB
    Seperti diketahui Masjidil Aqsha di Palestina adalah masjid kedua dibangun di muka bumi setelah Masjidil Haram, Makkah.
  • Oral Seks Hubungan Suami-Istri: Haram Apa Mubah?
    Tausyiah
    Jum'at, 10 September 2021 - 16:18 WIB
    Adan beberapa pendapat tentang hukum oral seks suami-istri. Pendapat yang mutabar (diakui) di antara para ulama adalah boleh atau mubah, sebagian lagi mengharamkan.
  • Pembajakan Masjidil Haram 1979 yang Menggemparkan Umat Islam, Ini Dalangnya
    Dunia Islam
    Rabu, 21 September 2022 - 23:38 WIB
    Pembajakan Masjidil Haram Mekkah Tahun 1979 merupakan peristiwa yang menggemparkan umat Islam. Tidak ada yang menyangka masjid yang terjaga dikuasai oleh pemberontak.
  • Catat! Ini Hotel Jemaah Haji Indonesia di Mekkah Berdasarkan Embarkasi
    Dunia Islam
    Sabtu, 27 Mei 2023 - 20:49 WIB
    Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi menyiapkan 108 hotel untuk jemaah haji Indonesia di Mekkah. Jemaah haji dijadwalkan mulai tiba di Mekkah pada 2 Juni 2023.
  • Begini Kondisi Terkini Rumah Tempat Nabi Muhammad SAW Dilahirkan
    Dunia Islam
    Jum'at, 07 Oktober 2022 - 09:49 WIB
    Rasulullah SAW dilahirkan di rumah kakeknya yang bernama Abdul Muthalib. Sejak Wahabi berkuasa, rumah maulid itu dijadikan Maktabah Makkah al-Mukarramah.