Topik Terkait: Menangis Dalam Islam (halaman 10)
Hikmah
Selasa, 09 Maret 2021 - 13:04 WIB
Aku menangis, karena ada orang yang lebih muda diutus setelahku, tapi umatnya lebih banyak yang masuk surga daripada umatku, jawab Nabi Musa menyesal.
Tips
Minggu, 21 Agustus 2022 - 14:36 WIB
Menjenguk orang sakit merupakan salah satu ibadah ghairu mahdhah yang dianjurkan bagi umat muslim, karena dalam aktivitas ini terdapat keutamaan yang agung, berpahala dan merupakan hak setiap muslim.
Hikmah
Selasa, 07 November 2023 - 10:05 WIB
Perang melawan zionis Israel bukanlah perang akidah antara Yahudi dan Islam. Jika kita memerangi Yahudi karena akidah maka konsekuensinya kita pun akan memerangi Nasrani juga.
Tausyiah
Rabu, 07 Juli 2021 - 05:00 WIB
Dai Penggagas Jurus Sehat Rasulullah (JRS) Ustaz Dokter Zaidul Akbar mengajak kaum muslimin untuk membangun optimisme seperti yang diajarkan Baginda Rasulullah.
Hikmah
Rabu, 08 Januari 2020 - 14:48 WIB
Bagaimana pandangan Islam terhadap Ijtihad? Berikut penjelasan ulama besar kelahiran Mesir, Prof Muhammad Mutawalli asy-Syarawi.
Tips
Selasa, 28 Desember 2021 - 12:32 WIB
Tanda harta tidak berkah, salah satunya adalah harta tersebut akan cepat hilang. Karena itu, yang perlu diperhatikan dalam mencari rezeki bukan soal jumlahnya semata, tetapi juga keberkahannya.
Dunia Islam
Jum'at, 09 April 2021 - 13:34 WIB
Taiwan akan menyelenggarakan acara Pameran Budaya Islam di National Dr. Sun Yat-sen Memorial Hall di Taipei dari 9-18 April 2021.
Hikmah
Jum'at, 08 Desember 2023 - 15:24 WIB
Pandangan Islam terhadap Yudas Iskariot termaktub dalam al-Quran yang mengisahkan penyalipan Yesus atau Nabi Isa as. Allah SWT berfirman dalam Surat An-Nisa ayat 157-158.
Tausyiah
Rabu, 14 Juni 2023 - 05:15 WIB
Islam merupakan agama fitrah, maka tidak ada satu pun prinsip yang bertentangan dengan fitrah atau merusak fitrah itu sendiri. Bahkan Islam terkadang meluruskannya dan meningkat bersamanya.
Muslimah
Minggu, 28 November 2021 - 08:23 WIB
Hukum bekerja bagi wanita pada asalnya sama dengan laki-laki, ketika laki-laki diperbolehkan untuk berdagang dan berbisnis, wanita pun diperbolehkan untuk berdagang dan berbisnis.
Tips
Jum'at, 22 Oktober 2021 - 08:50 WIB
Menguap menurut KBBI adalah mengangakan mulut dengan mengeluarkan napas karena mengantuk. Menguap tidak dilarang dalam Islam namun dalam kesehariannya terdapat adab-adab yang harus diterapkan oleh umat muslim.
Muslimah
Senin, 23 September 2024 - 12:27 WIB
Islam sangat melarang perbuatan mencela anak, mengapa demikian? Karena celaan atau umpatan yang diucapkan orang tua akan sangat membekas di alam bawah sadar anak-anak.
Dunia Islam
Selasa, 02 Mei 2023 - 05:15 WIB
Hande Taner mengungkap kisah organisasinya yang difitnah sebagai cabang perekrutan teroris. Padahal organisasi ini secara teratur berkampanye tentang isu-isu yang berkaitan dengan pemuda dan pelajar Islam.
Hikmah
Sabtu, 03 Desember 2022 - 13:45 WIB
Aleksander Yang Agung bukan hanya membawa kaum militer tetapi juga kaum sipil ketika datang ke Timur Tengah. Tujuannya menanamkan kebudayaan Yunani di daerah-daerah yang dimasukinya.
Muslimah
Rabu, 12 Agustus 2020 - 20:56 WIB
Allah subhanahu wa taala memerintahkan kita untuk mengikuti sesuatu dengan ilmu. Dan melarang mengikuti sesuatu dengan tanpa ilmu.
Dunia Islam
Kamis, 19 Januari 2023 - 18:33 WIB
Umat Islam selalu yang menginginkan modernisasi dan westernisasi akan tetapi perluasan yang mereka kehendaki itu bermacam-macam, dan acapkali berhenturan dengan umat Islam yang lain.
Hikmah
Jum'at, 26 Agustus 2022 - 17:38 WIB
Judi dalam jaringan atau online belakangan ini sangat marak. Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) menyebut nilainya mencapai Rp2 triliun per tahun.
Dunia Islam
Rabu, 21 Februari 2024 - 15:55 WIB
Aktor Vikrant Massey, yang menikmati kesuksesan rilisan terakhirnya 12th Fail, mengungkap rahasia keluarganya yang beragam agama. Kakaknya masuk Islam di usia 17 tahun.
Tausyiah
Rabu, 24 Juli 2024 - 21:24 WIB
Gambar atau lukisan makhluk-makhluk yang tidak bernyawa seperti tumbuh-tumbuhan, laut, gunung, matahari, bulan, bintang dan sebagainya dibolehkan dalam Islam.
Muslimah
Senin, 13 November 2023 - 12:30 WIB
Dalam Islam, rambut wanita merupakan aurat yang harus ditutup atau tidak boleh terlihat bagi orang yang bukan muhrimnya. Bahkan rambut disebut sebagai mahkota atau perhiasan wanita.