Topik Terkait: Mencela Sahabat Nabi (halaman 8)
Hikmah
Minggu, 26 Desember 2021 - 18:26 WIB
Bahan baku bahtera Nuh dari pohon jati usia 40 tahun. Proses pembuatan bahtera itu, menurut Salman al-Farisi, membutuhkan waktu selama 400 tahun.
Hikmah
Minggu, 10 September 2023 - 05:10 WIB
Kisah Nabi Nuh alaihissalam dan bahteranya menyelamatkan pengikutnya dari banjir besar menarik untuk diulas. Siapa saja yang ikut dalam bahtera Nabi Nuh itu? Berikut ulasannya.
Hikmah
Selasa, 17 Mei 2022 - 19:06 WIB
Usia Sayyidah Maimunah 26 tahun ketika dinikahi Nabi Muhammad. Kejadian ini terjadi pada bulan Syawal tahun 7 Hirjiyah, ketika Nabi Muhammad tengah mengerjakan umrah al-qadha.
Hikmah
Selasa, 02 Februari 2021 - 14:12 WIB
Nabiyullah Sulaiman alaihissalam (sekitar 975-935 SM), seorang Nabi yang dikaruniai banyak nikmat hingga dapat menundukkan hewan, angin dan jin.
Hikmah
Minggu, 13 Agustus 2023 - 16:32 WIB
Walaupun orang Yahudi mengaku sebagai pelopor kafilah penganut tauhid, riwayat tentang Nabi Ibrahim menghancurkan berhala lalu dihukum bakar tak masyhur di kalangan mereka.
Hikmah
Jum'at, 13 Agustus 2021 - 15:07 WIB
Abdullah bin Jahsy dan para sahabatnya bersedih hati karena telah bertindak di luar perintah. Lebih-lebih, setelah semua sahabat Rasulullah menyesalkan tindakannya itu
Hikmah
Rabu, 08 Februari 2023 - 23:08 WIB
Nabi Yakub alaihissalam tetap memberikan teladan yang baik meski sedang dirundung sedih. Beliau berpesan kepada anak-anaknya agar jangan berputus asa dari rahmat Allah.
Hikmah
Sabtu, 11 Januari 2020 - 05:15 WIB
Ismail adalah salah seorang Nabi yang merupakan putra tercinta Nabi Ibrahim alaihissalam (AS). Beliau disebut dalam Al-Quran dalam 12 ayat atau 12 tempat.
Dunia Islam
Jum'at, 15 November 2024 - 06:19 WIB
Nabi Idris Alaihissalam merupakan keturunan Nabi Adam yang ke enam. Nabi Idris adalah salah satu nabi dan rasul yang disebutkan dalam Al-Quran.
Hikmah
Senin, 23 November 2020 - 17:08 WIB
Tidak berselang lama, masuk seseorang dari Bani Sadus yang dijuluki sebagai AlMaut Al-Aswad (Kematian hitam), lalu dia mencekik beliau dan cekikannya seperti tebasan pedang.
Hikmah
Rabu, 05 Oktober 2022 - 21:51 WIB
Jika ada yang mengatakan masa kecil Nabi Muhammad SAW tidak terurus itu adalah perkataan yang paling buruk. Beliaulah manusia yang dididik langsung oleh Allah Taala.
Hikmah
Selasa, 14 Februari 2023 - 16:50 WIB
Sahabat Nabi adalah orang yang pernah berjumpa dengan Nabi Muhammad shollallahu alaihi wasallam (ash-shahabi) dalam keadaan beriman dan wafat dalam keadaan Islam.
Hikmah
Kamis, 30 Desember 2021 - 12:36 WIB
Kisah Nabi Daud yang kepincut perempuan istri tetangganya lalu bertobat kepada Allah SWT lebih sebagai kisah israiliyat. Kisah ini sendiri dikaitkan dengan tafsir Al-Quran surat Shaad ayat 22-25.
Hikmah
Jum'at, 22 Oktober 2021 - 17:45 WIB
Suhuf diturunkan kepada lima nabi. Mereka adalah Nabi Adam (10 suhuf), Nabi Syits (50 suhuf), Nabi Idris (30 suhuf), Nabi Ibrahim (10 suhuf), Nabi Musa (10 suhuf).
Hikmah
Selasa, 05 Desember 2023 - 14:25 WIB
Nama aslinya Khanukh. Nabi Idris sempat menemui Adam selama 380 tahun. Allah memujinya dan memberinya kedudukan sebagai Nabi dan memberinya sifat jujur.
Hikmah
Jum'at, 23 April 2021 - 05:00 WIB
Penguasaan, penafsiran dan penerapan hukum Islam oleh Ali dilakukan secara tepat dan diakui Rasulullah SAW. Hal itu dibuktikan dengan diangkatnya Ali bin Abu Thalib sebagai qadhi di Yaman.
Hikmah
Rabu, 16 Maret 2022 - 18:11 WIB
Ammar dipaksa kaum kafir Quraisy mencaci Nabi Muhammad SAW dan keluar dari Islam. Ammar tak tahan dengan deraan itu sehingga menuruti apa yang dikatakan penyiksanya.
Hikmah
Selasa, 20 Desember 2022 - 14:00 WIB
Para Rasul dan Nabi tidak diutus sebagai polisi. Allah-lah yang akan mengawasi, mengurusi, dan menghisab. Allah tidak membebani para Rasul untuk menghisab dan menghukum manusia.
Tausyiah
Selasa, 03 September 2024 - 14:15 WIB
Adakah dalil tentang perayaan maulid Nabi? Bagaimana bila merayakannya serta apa saja keutamaan dari perayaan tersebut? Berikut penjelasannya:
Hikmah
Minggu, 22 November 2020 - 11:00 WIB
Abdullah bin Salam pun memberikan isyarat agar beliau menahan diri dari memerangi mereka, agar hal tersebut semakin bisa menjadi hujjah bagi beliau di sisi Allah kelak.