Topik Terkait: Mutiara Nasehat (halaman 2)

  • Umur, Sebuah Nikmat yang Akan Ditanya Tentangnya
    Muslimah
    Selasa, 22 September 2020 - 13:06 WIB
    Allah subhanahu wa taala menakdirkan bahwa umur umat Nabi Muhammada Shallallahu alaihi wa sallam, tidak sepanjang umur umat terdahulu. Yang demikian mengandung hikmah yang terkadang tidak diketahui oleh hambanya.
  • Bahaya Kesombongan dan Nasehat Imam Al-Ghazali
    Muslimah
    Selasa, 25 Agustus 2020 - 08:15 WIB
    Seperti sebuah penyakit yang menyerang fisik manusia, sombong yang merupakan penyakit hati tentu akan memberikan banyak gangguan pada penderitanya.
  • Nasehat Abu Ubaidah bin Jarrah tentang Barometer Kemuliaan Seorang
    Hikmah
    Senin, 02 Agustus 2021 - 14:41 WIB
    Dalam Islam, tolok ukur kemuliaan seorang tidak diukur dari harta, tahta maupun ras dan warna kulitnya. Namun ukurannya adalah keimanan dan ketakwaan yang menancap dalam sanubari hamba.
  • Menyentuh, Puisi Nasehat Ramadhan Buat KH Mustofa Bisri
    Hikmah
    Minggu, 26 April 2020 - 12:18 WIB
    Pengasuh Pondok Pesantren Raudlatut Thalibin, Leteh, Rembang, KH Ahmad Mustofa Bisri atau yang lebih populer dipanggil Gus Mus mengungkit masa lalunya.
  • Nasehat Abu Nawas kepada Orang yang Punya Rumah Mini
    Hikmah
    Rabu, 04 November 2020 - 06:42 WIB
    Sebenarnya batas sempit dan luas itu tertancap dalam pikiranmu. Kalau engkau selalu bersyukur atas nikmat dari Tuhan maka Tuhan akan mencabut kesempitan dalam hati dan pikiranmu
  • Salamah ibn Dinar: Nasehat dan Ilmu Itu Mesti Didatangi
    Hikmah
    Minggu, 23 Agustus 2020 - 10:24 WIB
    Salamah bin Dinar menolak mendatangi Amir yang meminta nasehat. Ia bilang, nasehat dan ilmu itu mesti didatangi, bukan mendatangi. Amir pun akhirnya mendatanginya.
  • Penyakit Rendah Diri
    Muslimah
    Rabu, 11 November 2020 - 09:00 WIB
    Sungguh kasihan orang-orang yang terjebak dalam cara berpikir salah, sehingga membuahkan suatu penyakit yang sangat merugikan dirinya. Lantas penyakit apakah itu?
  • Nasehat Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani Tentang Introspeksi Diri
    Tausyiah
    Senin, 18 Januari 2021 - 17:43 WIB
    Masalah pertama yang patut diperhatikan oleh orang yang berakal ialah keadaan dan suasana dirinya sendiri, setelah itu barulah ia melihat atau memperhatikan seluruh makhluk dan ciptaan.
  • Adab dan Waktu yang Tepat Kala Memberi Nasehat
    Muslimah
    Rabu, 23 Juni 2021 - 14:28 WIB
    Dalam pertemanan, saling mengingatkan dan menasehati yang baik sebenarnya sangat diperlukan. Namun, karena kurang mengetahui adab dan waktu yang tepat, seringkali nasehat yang diberikan kurang dapat diterima.
  • 25 Kata-kata Mutiara Umar bin Khattab Penuh Hikmah dan Motivasi
    Tausyiah
    Rabu, 21 Juni 2023 - 21:42 WIB
    Umar bin Khattab adalah sababat Nabi yang memiliki banyak keutamaan dan berjasa besar untuk Islam. Berikut kata-kata mutiara Khalifah Umar yang sarat pelajaran berharga.
  • Sepenggal Mutiara Kisah dari Aa Gym
    Tausyiah
    Selasa, 12 Januari 2021 - 11:41 WIB
    Dai kondang yang juga pengasuh Ponpes Daarut Tauhiid Bandung KH Abdullah Gymnastiar atau Aa Gym menceritakan sebuah kisah penuh hikmah. Berikut kisahnya.
  • Mengalami Kesulitan Hidup? Begini Nasehat Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani
    Tausyiah
    Jum'at, 06 November 2020 - 05:00 WIB
    Pada peringkat ini, menurut Syaikh, tiada terlihat olehnya, selain kehendak Allah Yang Maha Besar lagi Maha Kuasa, dan sampailah dia tentang Keesaan Allah, pada peringkat haqqul yaqin
  • Jibril Mengambil 10 Mutiara Hidup Sepeninggal Rasulullah SAW
    Hikmah
    Jum'at, 08 Mei 2020 - 03:55 WIB
    Bagi Rasulullah SAW, Jibril adalah sosok guru yang mengajarkan ilmu kalam ilahi. Hubungan keduanya sangat dekat, bahkan di bulan Ramadhan, Nabi dan Jibril tadarus bersama mengkaji Al-Quran.
  • Peringatan Rasulullah SAW untuk Pemimpin dan Aparat Penegak Hukum
    Tausyiah
    Jum'at, 09 September 2022 - 22:37 WIB
    Islam adalah agama yang menekankan keadilan agar tercipta kemaslahatan umat. Berikut peringatan Rasulullah SAW untuk para pemimpin dan penegak hukum.
  • 11 Wasiat Al Utsaimin agar Hidup Kaum Muslimah Lebih Berarti
    Muslimah
    Senin, 08 November 2021 - 07:16 WIB
    Agar hidupnya kaum Hawa ini semakin berarti, Syaikh Muhammad Bin Sholeh Al-Utsaimin memberikan 11 wasiat khusus untuk diamalkan kaum muslimah tersebut.
  • Ibnu Amr: Meraih Separuh Ilmu dengan Belajar Bicara Saya Tidak Tahu
    Tausyiah
    Jum'at, 20 Agustus 2021 - 18:41 WIB
    Ini adalah perkataan Ibnu Amr atau Abdullah bin Amr. Beliau berkata, siapa yang ditanya perkara yang tidak dia ketahui lalu menjawab saya tidak tahu berarti dia telah meraih separuh ilmu
  • Penyebab Sulit Menerima Nasihat dan Cara Mengobatinya
    Tips
    Selasa, 12 Desember 2023 - 22:07 WIB
    Dalam satu Hadis yang Sahih, Rasulullah SAW pernah bersabda bahwa Agama adalah Nasihat. Dalam riwayat tersebut kalimatnya tertulis Addiinun Naashihah.
  • Nasihat untuk Muslimah di Zaman Penuh Fitnah
    Muslimah
    Rabu, 23 September 2020 - 19:20 WIB
    Godaan zaman ini banyak terfokus kepada perempuan. Banyak sekali perilaku-perilaku yang menjerumuskan para perempuan ke dalam hal-hal yang diharamkan.
  • Muhammad SAW Sang Mutiara: Pemimpin Paling Berpengaruh yang Diakui Dunia Barat
    Tausyiah
    Jum'at, 14 Oktober 2022 - 16:44 WIB
    Tak terpungkiri bahwa Nabi Muhammad SAW dihadirkan menjadi manusia terbaik. Penulis Barat menempatkan Muhammad sebagai pemimpin dunia paling berpengaruh.
  • Tak Puas pada Pasangan? Dengarlah Nasehat Umar bin Khattab Ini
    Muslimah
    Rabu, 05 Agustus 2020 - 20:27 WIB
    Ajaran Islam telah menetapkan syariat yang mengandung berbagai macam mutiara hikmah, pengarahan dan solusi bagi berbagai macam permasalahan dalam pernikahan dan rumah tangga.