Topik Terkait: Nabi Masih Hidup (halaman 3)
Hikmah
Kamis, 03 Juni 2021 - 19:20 WIB
PARA ulama berbeda pendapat mengenai siapa sebenarnya yang dimaksud dengan Ilyas. Setidaknya ada dua pendapat : Pendapat pertama mengatakan beliau adalah Idris.
Tausyiah
Minggu, 19 Desember 2021 - 09:03 WIB
Tatkala malaikat Jibril mendatangi Nabi Zakariya, beliau tengah sholat di mihrab. Ini menunjukkan bahwa kewajiban sholat berlaku bagi Nabi Zakaria. Lalu, bagaimana sholat Nabi Zakariya?
Hikmah
Jum'at, 17 Desember 2021 - 20:15 WIB
Pada saat Nebukadnezar menyerang Yerusalem selain merusak Baitul Maqdis, raja Babilonia ini juga menahan dan menjadikan budak para keturunan nabi dari Bani Israil.
Hikmah
Jum'at, 30 September 2022 - 15:16 WIB
Banyak peristiwa aneh terjadi tatkala Nabi Muhammad SAW lahir. Salah satunya adalah peristiwa kakbah bergetar. Konon Kakbah bergetar selama tiga hari dan berhala jatuh sujud.
Hikmah
Rabu, 17 November 2021 - 11:08 WIB
Ada banyak Shahabiyah Nabi (sahabat Nabi dari kalangan perempuan) yang ikut berjihad di medan perang dan namanya tercatat dalam sejarah Islam.
Hikmah
Rabu, 30 Mei 2018 - 15:50 WIB
Bagaimana sifat dan struktur bicara Nabi Muhammad SAW ketika berbicara, berpidato dan membaca Alquran, semuanya diketahui melalui penuturan para sahabat.
Hikmah
Senin, 02 November 2020 - 14:54 WIB
Satu-satunya manusia yang nasabnya diabadikan tersambung sampai ke manusia pertama Nabi Adam alahissalam ialah Baginda Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam.
Tips
Sabtu, 21 Oktober 2023 - 07:14 WIB
Selawat Nasabe Kanjeng Nabi adalah sebuah selawat yang populer di Indonesia, khususnya di kalangan masyarakat Jawa. Selawat ini mengandung pujian dan sanjungan kepada Nabi Muhammad SAW.
Hikmah
Selasa, 21 Desember 2021 - 12:27 WIB
Nabi Yunus digambarkan sebagai nabi yang pemarah. Beliau dihukum Allah dalam perut ikan. Allah kemudian mengampuninya dan mengeluarkan Yunus dari perut ikan laksana seorang bayi.
Hikmah
Selasa, 20 Desember 2022 - 14:00 WIB
Para Rasul dan Nabi tidak diutus sebagai polisi. Allah-lah yang akan mengawasi, mengurusi, dan menghisab. Allah tidak membebani para Rasul untuk menghisab dan menghukum manusia.
Tausyiah
Sabtu, 19 November 2022 - 13:38 WIB
Keindahan fisik Nabi Muhammad shollallohu alaihi wasallam (SAW) digambarkan sempurna oleh para sahabat. Berikut tiga gaya rambut Rasulullah yang mengagumkan.
Dunia Islam
Sabtu, 14 September 2024 - 11:15 WIB
Lagu untuk peringatan Maulid Nabi ini berisikan lagu-lagu religi yang dilantunkan musisi Tanah Air maupun mancanegara. Jelang perayaan agama Islam, lagu-lagu religi mulai bermunculan dan mendapat tempatnya tersendiri di hati para penggemar.
Tips
Kamis, 12 September 2024 - 10:45 WIB
Sejumlah kegiatan Maulid Nabi Muhammad SAW ini umumnya kerap diadakan setahun sekali di lingkungan masyarakat, dalam memperingati hari kelahiran Rasulullah SAW.
Hikmah
Senin, 17 Oktober 2022 - 19:49 WIB
Perjalanan hidup Nabi Samuel menurut Islam bisa disimak dalam Tafsir Surat Al-Baqarah, ayat 246. Pendapat demikian disampaikan Mujahid dan Muhammad ibnu Ishaq. Berikut kisahnya.
Hikmah
Selasa, 06 Oktober 2020 - 11:39 WIB
Apa yang disebutkan di dalam hadis tentang keadaan Hajar, habisnya air, sai Hajar di antara Shafa dan Marwah, datangnya Jibril yang memancarkan air, dan perincian-perincian lain tidaklah disinggung dalam Taurat.
Hikmah
Rabu, 12 Januari 2022 - 05:15 WIB
Setelah keluarnya Dajjal dan kerusakan yang dia lakukan di bumi, maka Allah mengutus Nabi Isa turun ke bumi. Beliau turun di menara putih sebelah timur Damaskus di Syam.
Hikmah
Senin, 18 Mei 2020 - 15:10 WIB
Kedermawannanya telah dikenal, bahkan sebelum beliau memeluk Islam. Sebelum menikah dengan Rasulullah, Sayyidah Zainab sudah digelari Ummul Masakin.
Hikmah
Rabu, 14 September 2022 - 18:20 WIB
Kisah Heraklius mewarisi pusaka Nabi Danial yang berisi gambar para nabi dari Nabi Adam as sampai Nabi Muhammad SAW disampaikan Imam Hakim dalam kitab Al-Mustadrak.
Tips
Minggu, 03 Oktober 2021 - 17:08 WIB
Keberkahan hidup merupakan karunia Ilahi, maka ia tidak bisa dinilai dan diukur menggunakan alat-alat teknologi maupun ilmu matematika manusiawi. Lantas bagaimana agar mendapat keberkahan hidup ini?
Hikmah
Selasa, 04 Oktober 2022 - 05:15 WIB
Kisah Malaikat membelah dada Nabi Muhammad SAW untuk menyucikan dan melapangkan hati beliau dilakukan tiga kali. Pertama ketika beliau berusia 2 tahun, kedua sebelum menerima wahyu, dan ketiga ketika peristiwa Isra Miraj.