Topik Terkait: Niat Buruk (halaman 13)
Tips
Jum'at, 09 Februari 2024 - 12:44 WIB
Ya Allah, jadikanlah pemimpin kami orang yang baik. Berikanlah taufik kepada mereka untuk melaksanakan perkara terbaik bagi diri mereka, bagi Islam, dan kaum muslimin.
Muslimah
Minggu, 06 Juni 2021 - 12:02 WIB
Berlomba-lomba dalam menggapai dunia, mungkin sudah biasa. Namun amat jarang kita perhatikan orang-orang berlomba-lomba dalam hal akhirat. Hanya sedikit orang yang mendapat rahmat Allah yang mungkin sadar akan hal ini.
Hikmah
Kamis, 21 Desember 2023 - 14:47 WIB
Waktu Maghrib mendapat perhatian khusus dari Rasulullah Shallalahu Alaihi wa Sallam, karena waktu tersebut adalah awal dimulainya malam dan pertanda mulai keluarnya bala tentara jin, yakni setan
Hikmah
Minggu, 05 Desember 2021 - 06:34 WIB
Pada saat Nabi Muhammad SAW lahir, Raja Persia Anushirwan dalam tidurnya bermimpi 14 puncak istananya roboh. Keesokan paginya, Anushirwan) ketakutan.
Tips
Selasa, 20 Juni 2023 - 15:55 WIB
Banyak sekali keutamaan dari wudu, beberapa di antaranya karena wudu dosa terampuni, wudu yang sempurna wajib masuk surga, karena wudu derajat diangkat dan lainnya.
Tips
Rabu, 29 Juni 2022 - 22:10 WIB
Kemenag menetapkan awal Dzulhijjah 1443 Hijriyah jatuh pada Jumat 1 Juli 2022 atau Kamis malam (30/6/2022) menurut kalender Hijriyah yang pergantian hari dan tanggal dimulai sejak Maghrib.
Tips
Senin, 14 Oktober 2024 - 11:28 WIB
Ada tiga doa yang bersumber dari Al Quran agar terhindar dari orang-orang zalim, salah satunya seorang wasit yang tidak adil dan memihak yang memimpin pertandingan olahraga
Tips
Selasa, 31 Mei 2022 - 05:15 WIB
Ada 6 tafsir ketika seseorang bermimpi dirinya meninggal dunia. Tafsir tersebut ada yang buruk ada yang baik. Tafsir nomor dua justru terjadi kebalikannya: akan berumur panjang.
Tips
Jum'at, 16 Juli 2021 - 08:06 WIB
Perayaan Hari Raya Idul Adha tinggal bebeberapa hari lagi. Bagi umat muslim di seluruh dunia disunnahkan melaksanakan puasa Tarwiyah dan Arafah. Bagaimana niat dan keutamaannya?
Tausiyah
Sabtu, 31 Agustus 2019 - 17:27 WIB
Bagi yang ingin menghidupkan sunnah Nabi di bulan Muharram, maka amalan yang paling afdhol adalah berpuasa.
Tausyiah
Jum'at, 01 Desember 2023 - 06:43 WIB
Khotbah Jumat kali ini masih mengangkat topik perjuangan Palestina menghadapi agresi Israel. Hari ini bertepatan Jumat 17 Jumadil Awal 1445 Hijriyah atau 1 Desember 2023.
Muslimah
Sabtu, 01 Januari 2022 - 15:45 WIB
Perbuatan maksiat memiliki banyak sekali dampak buruk, namun kebanyakan orang tidak memahaminya karena tidak langsung dirasakan. Padahal efeknya akan terasa beberapa waktu kemudian
Tips
Kamis, 09 November 2023 - 13:11 WIB
Melihat kejahatan dan dosa kaumnya yang mengerikan, Nabi Luth AS berdoa kepada Allah SWT untuk melindungi diri dan keluarganya dari kejahatan kaumnya itu.
Dunia Islam
Senin, 08 Juli 2024 - 19:00 WIB
Kementerian Agama kembali melayangkan protes keras kepada Garuda Indonesia karena delay penerbangan yang dialami jemaah haji kelompok terbang 9 Embarkasi Balikpapan (BPN-09) hingga 28 jam!.
Muslimah
Senin, 10 April 2023 - 12:35 WIB
Menjelang 10 hari terakhir bulan Ramadan, kaum muslimin disunnahkan untuk melaksanakan iktikaf, atau berdiam diri di masjid dengan maksud mendekatkan diri hanya kepada Allah Subhanahu wa taala.
Hikmah
Sabtu, 15 Juni 2024 - 08:51 WIB
Hari Arafah atau tanggal 9 Dzulhijjah merupakan hari istimewa bagi umat muslim yang mau melaksanakan puasa sunnah Arafah. Mengapa demikian dan apa saja manfaatnya?
Tips
Sabtu, 01 Juni 2024 - 09:43 WIB
Puasa Arafah termasuk puasa sunah yang sangat dianjurkan untuk dikerjakan oleh umat Islam. Puasa ini dilakukan pada tanggal 9 Zulhijah atau sehari menjelang Hari Raya Iduladha yang jatuh pada tanggal 10 Zulhijah.
Muslimah
Sabtu, 19 Maret 2022 - 14:02 WIB
Salah satu yang termasuk dosa besar adalah meninggalkan dengan sengaja Puasa Ramadhan. Sebab Puasa Ramadhan adalah bagian dari tegaknya syariat Allah Taala di muka bumi.
Muslimah
Senin, 15 Februari 2021 - 15:17 WIB
Buruk sangka itu adalah melemparkan tuduhan kepada orang lain tanpa dasar yang benar. Yaitu seperti seorang menuduh orang lain melakukan perbuatan jahat, akan tetapi tanpa disertai bukti-bukti yang membenarkan tuduhan tersebut.
Muslimah
Jum'at, 17 Juli 2020 - 15:46 WIB
Jika seseorang, termasuk muslimah ingin mendapat anugerah Allah Taala sebagai hamba yang dicintai-Nya, maka dia harus terbebas dari sifat dan perilaku buruk dari dirinya