Topik Terkait: Niat Puasa Nisfu Syaban (halaman 55)
Tips
Sabtu, 25 Maret 2023 - 14:10 WIB
Ternyata ada perkara-perkara yang bisa menghanguskan pahala puasa. Perkara tersebut perlu diketahui setiap muslim yang tengah menjalankan ibadah puasa Ramadan saat ini
Hikmah
Jum'at, 01 Maret 2024 - 15:59 WIB
Surat Al Baqarah 184 ini merupakan satu ayat yang berkaitan dengan ibadah puasa di bulan Ramadan. Sehingga menarik untuk membahas penyebab mengapa ayat ini turun atau yang biasa disebut asbabun nuzul.
Dunia Islam
Rabu, 27 Maret 2024 - 17:32 WIB
Di jantung kota Bagdad, tradisi lama Majina Ya Majina dihidupkan kembali. Ramadan ini kali, anak-anak kembali datang dari rumah ke rumah sambil menyanyikan lagu tradisional, meminta permen dan jajanan.
Dunia Islam
Jum'at, 01 April 2022 - 14:57 WIB
Pelaksanaan vaksinasi ini dalam rangka membentuk kekebalan komunitas agar memutus pandemi. Lalu, apakah vaksinasi saat berpuasa dapat membatalkan puasa?
Hikmah
Kamis, 23 Maret 2023 - 16:17 WIB
Ada kisah penuh hikmah dari seorang istri Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam, Aisyah radhiyallahu anha menjelang berbuka puasa
Tips
Kamis, 28 Maret 2024 - 00:51 WIB
Jadwal Imsakiyah Bandung berlaku 28 Maret 2024/ 17 Ramadan 1445 Hijriah. Jadwal ini bisa menjadi panduan bagi warga Bandung dan sekitarnya sebagai patokan untuk mengatur jadwal sahur selama bulan Ramadan
Tausyiah
Selasa, 01 Februari 2022 - 20:55 WIB
Alhamdulillah, malam ini bakda Maghrib menurut hitungan kalender Hijriyah kita telah memasuki bulan yang diagungkan Allah, Selasa (1/2/2022). Berikut amalannya.
Tausyiah
Senin, 17 April 2023 - 01:39 WIB
Kata syukur nampaknya sederhana dan sangat populer. Tapi sesungguhnya memiliki makna yang dalam dan penting, baik dalam agama maupun kehidupan.
Tausyiah
Senin, 27 Maret 2023 - 04:00 WIB
Ramadan adalah bulan tilawah dan tadarus Al-Quran, karena di bulan suci ini pula kitab suci umat Islam ini diturunkan. Lalu, bagaimana sejatinya sejarah turun dan tujuan pokok Al-Quran tersebut?
Hikmah
Jum'at, 03 Juli 2015 - 09:50 WIB
Selama bulan Ramadan, salah satu kota di Mesir, Alexandria, menggelar meja makan panjang dan menyediakan hidangan berbuka.
Tips
Selasa, 26 Maret 2024 - 15:02 WIB
Doa jeda tarawih penting diketahui umat Muslim. Biasanya, doa tersebut akan dibacakan di sela-sela pelaksanaan salat tarawih. Salat tarawih sendiri merupakan salah satu amalan yang bisa dikerjakan pada bulan Ramadan
Tips
Minggu, 17 Maret 2024 - 22:54 WIB
Berikut adalah jadwal imsakiyah untuk wilayah Banjarmasin, Kalimantan Selatan, dan sekitarnya yang dihisab oleh Oman Fathurohman SW, Majelis Tarjih dan Tajdid PP Muhammadiyah.
Tips
Jum'at, 30 Juni 2023 - 10:35 WIB
Salat sunnah sebelum salat Jumat yang disepakati ulama adalah salat tahiyatul masjid atau salat mutlak atau juga salat sebelum (qobliyah) Jumat. Dikerjakan dalam 2 rakaat dan waktunya selesai saat khatib naik mimbar.
Hikmah
Selasa, 12 Maret 2024 - 03:00 WIB
Dr Fadhl mengatakan di antara orang-orang yang berbahagia dengan selawat para Malaikat adalah orang yang makan sahur, dan di antara dalil yang menunjukkan hal tersebut adalah:
Tips
Sabtu, 02 Mei 2020 - 02:54 WIB
Salat mengantarkan seseorang pada separuh jalan. Puasa mengantarkannya pada pintu raja. Sedekah nantinya akan mengambilnya dan mengantarnya pada raja.
Tausyiah
Selasa, 20 April 2021 - 08:05 WIB
Ramadhan bukan hanya menahan diri dari makan dan minum. Akan tetapi, menahan diri dari apa yang kita ucapkan dengan lisan agar terhindar dari perkataan kotor.
Tips
Jum'at, 05 April 2024 - 20:15 WIB
Jadwal Imsakiyah Semarang berlaku 6 April 2024/ 26 Ramadan 1445 Hijriah. Jadwal ini bisa menjadi panduan bagi warga Semarang dan sekitarnya sebagai patokan untuk mengatur jadwal sahur selama bulan Ramadan
Hikmah
Selasa, 25 Agustus 2020 - 23:54 WIB
Asyura adalah hari ke-10 bulan Muharram yang diistimewakan Allah Taala. Hari Asyura jatuh pada hari Sabtu tanggal 29 Agustus 2020.
Tausyiah
Sabtu, 30 April 2022 - 22:47 WIB
Hari ini kita memasuki malam terakhir bulan Ramadhan 1443 Hijriyah, Sabtu (30/4/2022). Bumi dan para Malaikat menangis sedih karena kepergian Ramadhan.
Tips
Senin, 07 Agustus 2023 - 16:48 WIB
Bacaan niat salat subuh berjamaah wajib dihapalkan umat muslim yang akan melaksanakan salat subuh secara berjamaah, baik di masjid maupun salat di rumah.