Topik Terkait: Pakaian Najis (halaman 3)
Tausyiah
Jum'at, 12 Juli 2024 - 13:43 WIB
Ayat ini secara jelas menuntun Muslimah agar memakai pakaian yang membedakan mereka dengan yang bukan Muslimah yang memakai pakaian mengundang gangguan tangan atau lidah yang usil.
Muslimah
Rabu, 22 Juli 2020 - 17:38 WIB
Pakaian merupakan salah satu perhiasan perempuan. Dalam Islam cara berpakaian memang telah diatur. Ada syarat-syarat yang ditentukan oleh syariat. Namun demikian, tentang model pakaiannya, Islam tidak menentukannya
Muslimah
Selasa, 05 Oktober 2021 - 17:18 WIB
Pakaian dalam Islam adalah salah satu perhiasan hidup manusia. Dengan pakaian itu manusia akan tampak indah, rapi, dan menawan. Hanya saja ada syarat-syarat syari yang harus dipenuhi.
Dunia Islam
Senin, 27 Mei 2024 - 15:25 WIB
Dunia mode dan politik mencuat dalam Festival Film Cannes. Padahal perhelatan ini mengaku menghindari politik. Para peserta tahun ini menafikkan hal itu.
Muslimah
Senin, 15 November 2021 - 18:07 WIB
Dalam Islam, model busana muslimah tidak ditentukan secara khusus. Syariat menyerahkan sepenuhnya kepada kaum muslimah untuk berkreasi dalam berpakaian asalkan mengikuti aturan Islam.
Tausyiah
Rabu, 13 September 2023 - 21:14 WIB
Setiap muslim dan muslimah hendaknya tidak meninggalkan doa saat melepas pakaian. Sama halnya ketika memakai pakaian, Rasulullah juga mengajarkan doa ketika melepas pakaian.
Tips
Rabu, 26 Januari 2022 - 20:48 WIB
Mengetahui tentang najis dan jenis-jenis sangat penting bagi seorang muslim karena berkaitan erat dengan ibadah. Jangan sampai karena ketidaktahuan, menganggap sepele hal yang sebenarnya adalah najis.
Tausyiah
Senin, 22 November 2021 - 14:50 WIB
Allah SWT menggambarkan tentang relasi kesetaraan antara suami dan istri dalam surat Al-Baqarah ayat 187 dengan kalimat yang indah: Mereka adalah pakaian bagi kalian, dan kalian pun adalah pakaian bagi mereka
Tips
Kamis, 26 Mei 2022 - 11:35 WIB
Siksaan di neraka jahanam amatlah pedih. Allah subhanahu wa taala menyiapkan siksaan neraka ini melalui tiga jenis yaitu, makanan, minuman, dan pakaian yang didapatkan penghuni neraka
Muslimah
Rabu, 11 November 2020 - 13:36 WIB
Apakah busana muslimah yang syari identik dengan warna hitam? Benarkah warna hitam adalah warna yang dianjurkan syariat untuk pakaian muslimah? Barangkali pertanyaan seperti ini, selalu ada dalam benak kaum muslim. Namun benarkah demikian?
Muslimah
Selasa, 17 Mei 2022 - 15:09 WIB
Pakaian atau busana adalah nikmat terbesar yang Allah Subhanahu wa taala berikan kepada kaum muslimah. Apa maksudnya? Dan bagaimana penjelasannya tentang hal tersebut?
Muslimah
Sabtu, 19 November 2022 - 13:21 WIB
Selain ada hukum yang mengatur bagaimana ketentuan berpakaian bagi muslimah, ada pula etika dan adab berpakaian yang juga hendaknya diperhatikan.
Muslimah
Selasa, 06 Oktober 2020 - 06:50 WIB
Muslimah, ketika berpakaian ada etika dan adab yang hendaknya diperhatikan. Nah, selama ini mungkin kita sebagai muslimah sering melewatkannya. Lantas , apa saja etika dan adab berpakaian in?.
Muslimah
Senin, 07 Februari 2022 - 17:24 WIB
Kewajiban muslimah menutup aurat, telah memunculkan busana beraneka ragam, terlebih busana yang sesuai aturan-aturan syariat. Dari aturan syari itulah, kemudian muncul nama jilbab, hijab, khimar, niqab dan burqa.
Tips
Jum'at, 28 April 2023 - 11:43 WIB
Salah satu sunnah di hari Jumat adalah memakai pakaian terbaik dan membersihkan diri, terutama ketika hendak melaksanakan salat Jumat.
Tausyiah
Kamis, 06 Agustus 2020 - 05:00 WIB
Mengutip Muhammad Thahir, Quraish Shihab berpendapat bahwa ada hadis-hadis Nabi yang merupakan perintah, tetapi perintah dalam arti sebaiknya bukan seharusnya
Muslimah
Rabu, 06 November 2024 - 11:08 WIB
Mengenal beberapa jenis cairan putih yang keluar dari organ intim wanita ini penting diketahui oleh muslimah. Sebab ada beberapa di antaranya termasuk najis yang bisa membatalkan ibadah wajib.
Tausyiah
Jum'at, 12 Juli 2024 - 13:38 WIB
Akan tetapi apa yang dimaksud dengan pengecualian itu? Inilah yang mereka bahas secara panjang lebar sekaligus merupakan salah satu kunci pemahaman ayat tersebut.
Muslimah
Sabtu, 01 Januari 2022 - 05:10 WIB
Ada sebagian pendapat di kalangan muslimah, bila busana syari yang paling pantas dikenakan muslimah adalah berwarna hitam. Benarkah demikian?
Hikmah
Jum'at, 14 Juli 2023 - 10:11 WIB
Salah satu amalan ringan penuh dengan pahala di hari Jumat adalah memakai pakaian terbaik dan membersihkan diri, terutama ketika hendak melaksanakan salat Jumat. Amalan ringan tersebut juga berlaku bagi kaum perempuan muslimah yang sayang untuk dilewatkan.