Topik Terkait: Pengetuk Pintu Surga Pertama Kali (halaman 5)
Tips
Selasa, 30 Agustus 2022 - 12:48 WIB
Sahabat Abdullah Ibnu Masud pernah bertanya kepada Nabi Muhammad shollallohu alaihi wasallam tentang amalan utama paling dicintai Allah. Berikut jawaban beliau.
Hikmah
Jum'at, 06 Oktober 2023 - 18:23 WIB
Bunyi Surat Al-Ihsan: Dan apabila engkau melihat (keadaan) di sana (surga), niscaya engkau akan melihat berbagai macam kenikmatan dan kerajaan yang besar. Apa makna kerajaan besar dalam surat ini?
Hikmah
Selasa, 21 November 2023 - 10:05 WIB
Banyak sekali ayat Al-Quran yang menginformasikan tentang neraka, termasuk tingkatan-tingkatannya dan para calon penghuninya. Apa saja tingkatan neraka ini?
Tausyiah
Sabtu, 28 Oktober 2023 - 20:19 WIB
Dalam Hadis disebutkan ada tiga golongan manusia yang diancam tidak mendapatkan surga. Orang yang telah melakukan dosa ini tidak akan diampuni Allah kecuali taubat nashuha.
Tips
Senin, 31 Januari 2022 - 11:34 WIB
Ketika ada orang yang bertanya kepada kita, bagaimana jalan untuk menggapai surga, tentu kita akan menjawabnya sesuai dengan tuntunan Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam
Muslimah
Selasa, 14 Juli 2020 - 19:22 WIB
Salah satu tanda orang beriman kepada Allah dan Rasul-Nya adalah mereka yang selalu menyambung silaturahmi. Menyambung silaturahim adalah termasuk salah satu kewajiban kaum muslimin yang harus ditunaikan
Muslimah
Kamis, 17 Juni 2021 - 13:42 WIB
Ada lho gaya hidup sesuai syariat yang keren dan bahkan akan mendapatkan ridho Allah serta surga sebagai balasannya. Tentu saja, bila muslimah konsisten menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari.
Tips
Jum'at, 15 Oktober 2021 - 18:48 WIB
Tahukah Anda, jika setiap muslim dapat masuk surga sambil tertawa? Bagaimana bisa? Adakah amalannya? Dengan dzikir mengingat Allah Subhanahu wa taala.
Tips
Selasa, 26 September 2023 - 09:46 WIB
Masuk surga merupakan dambaan setiap muslim. Ada empat amalan yang dapat mendekatkan seseorang ke surga dan menjauhkan diri dari api neraka. Apakah amalan tersebut?
Hikmah
Senin, 05 September 2022 - 11:02 WIB
Kisah penghuni surga terakhir ini mengira di akan berdesak-desakan ketika dirinya masuk surga. Maklum saja, dia adalah yang terakhir masuk surga, setelah sekian lama menderita di neraka.
Hikmah
Jum'at, 17 Desember 2021 - 20:22 WIB
Adam turun dari surga ke bumi, Allah SWT mengajarkan padanya kalimat-kalimat tobat. Kemudian, Adam mengamalkannya hingga tobatnya diterima. Hal ini disebutkan dalam Al-Quran.
Hikmah
Rabu, 19 Mei 2021 - 21:33 WIB
Menjadi raja atau ratu di dunia merupakan impian semua orang. Tetapi kenikmatan yang dirasakan penghuni surga jauh lebih nikmat daripada kedudukan raja di dunia.
Muslimah
Jum'at, 18 Juni 2021 - 13:44 WIB
Neraka adalah negeri yang dijanjikan Allah subhanahu wa taala untuk orang-orang yang kufur kepada-Nya, menentang syariat-Nya, dan mendustakan para rasul-Nya. Dialah seburuk-buruknya negeri dan tempat tinggal.
Hikmah
Jum'at, 26 November 2021 - 18:55 WIB
Allah SWT mengusir Adam dan Hawa dari surga setelah pasangan ini melanggar ketetapan-Nya. Setelah itu Adam menyesal, dan ia menangis selama 70 tahun.
Muslimah
Minggu, 02 April 2023 - 13:18 WIB
Karena agungnya pahala orang-orang yang berpuasa ini, Allah pun menyiapkan satu pintu khusus di surga yang hanya bisa dimasuki oleh mereka yang menjalankan puasa, yaitu pintu ar-Rayyan.
Muslimah
Selasa, 04 Juli 2023 - 10:47 WIB
Sosok bidadari diciptakan tanpa celah, tiada bandingannya jika bersanding dengan perempuan-perempuan dunia, karena bidadari surga tak memiliki masa yang memudarkan kecantikannya.
Muslimah
Minggu, 30 Oktober 2022 - 10:40 WIB
Allah Subhanahu wa Taala telah menciptakan laki-laki dan perempuan sebagai pasangan. Jika keduanya sepakat hubungannya disyariatkan dalam pernikahan, maka Allah meniupkan keridhaan bagi keduanya untuk saling menerima keputusan-Nya.
Hikmah
Sabtu, 02 Oktober 2021 - 08:33 WIB
Ibrahim seketika menjerit dan tersungkur ke atas tanah. Dari mulutnya terdengar ratapan-ratapan kesedihan. Para pejalan yang lewat berhenti dan berusaha menghiburnya.
Tips
Jum'at, 02 Februari 2024 - 09:18 WIB
Amalan yang paling dicintai Allah dan Rasul-Nya di hari Jumat adalah memperbanyak selawat. Ada nilai ketika seseorang memperbanyak selawat pada malam dan Hari Jumat.
Tausyiah
Minggu, 09 Agustus 2020 - 17:39 WIB
Ulama besar kelahiran Khurasan, Imam Abu Laits As-Samarqandi (wafat 373 H) dalam Kitab Tanbihul Ghafilin menyebutkan tiga macam akhlak penghuni surga.