Topik Terkait: Pentingnya Bersyukur (halaman 2)
Tausyiah
Kamis, 20 Agustus 2020 - 18:23 WIB
Suatu hari Sayidina Umar bin Khaththab radhiallahu anhu melawati seseorang yang sedang berdoa di sebuah pasar: Ya Allah jadikanlah aku termasuk hamba-hamba-Mu yang sedikit.
Tausyiah
Rabu, 03 Agustus 2022 - 18:41 WIB
Quraish Shihab mengatakan syukur mencakup tiga sisi: Syukur dengan hati, syukur dengan lidah, dan syukur dengan perbuatan, dengan memanfaatkan anugerah yang diperoleh.
Hikmah
Sabtu, 19 November 2022 - 05:15 WIB
Sebagai seorang muslim, sering kita mendengar kewajiban untuk selalu bersyukur dalam segala kondisi, baik susah maupun senang. Sebenarnya, mengapa kita harus bersyukur? Apa alasannya?
Tausyiah
Jum'at, 25 November 2022 - 16:48 WIB
Ummul Mukminin Aisyah radhiyallahu anha berkata dalam satu riwayat, apabila Rasulullah SAW mendapati hal menyenangkan beliau mengucap kalimat syukur. Berikut doanya.
Tausyiah
Kamis, 04 Agustus 2022 - 17:20 WIB
Al-Quran secara tegas menyatakan bahwa manfaat syukur kembali kepada orang yang bersyukur, sedang Allah SWT sama sekali tidak memperoleh bahkan tidak membutuhkan sedikit pun dari syukur makhluk-Nya
Muslimah
Kamis, 25 Mei 2023 - 11:12 WIB
Ada amalan yang perlu diketahui muslimah, yakni amalan yang bisa menghapus kesalahan dan meningkatkan derajatnya. amalan ini berdasarkan hadis Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.
Tausyiah
Sabtu, 26 November 2022 - 17:09 WIB
Kalimat tahmid Alhamdulillah (segala puji bagi Allah) merupakan kalimat pujian yang sangat dicintai Allah. Kalimat ini memiliki keutamaan dan khasiat luar biasa.
Tausyiah
Jum'at, 05 Agustus 2022 - 15:00 WIB
Orang yang berbicara dalam agama ini dengan tanpa ilmu, menjadi penyebab utama munculnya berbagai penyimpangan -penyimpangan dalam agama. Begini penjelasannya.
Tausyiah
Sabtu, 10 Oktober 2020 - 13:20 WIB
Al-Biqai dalam tafsirnya menyebut al-hamdulillah dalam surat Al-Fatihah menggambarkan segala anugerah Tuhan yang dapat dinikmati oleh makhluk, khususnya manusia.
Muslimah
Kamis, 21 Oktober 2021 - 17:53 WIB
Orang tua memiliki peran penting dalam mengenalkan Islam kepada anak. Salah satunya adalah mengenalkan sirah nabawiyah (sejarah Nabi Muhammad Shallalahualaihi wa sallam).
Hikmah
Selasa, 07 November 2023 - 10:38 WIB
Syariat memerintahkan kepada umat Islam agar menahan pandangan dari hal-hal yang diharamkan. Kalau tidak waspada, bisa saja mata kita setiap harinya akan terjebak dalam perbuatan zina.
Tausyiah
Jum'at, 20 Agustus 2021 - 17:16 WIB
Dai asal Pariaman Sumatera Barat ini mengingatkan kita agar tidak melupakan nikmat dan menyalahkan Allah hanya karena satu musibah. Berikut nasihatnya.
Muslimah
Senin, 14 Desember 2020 - 19:24 WIB
Adanya ilmu fiqih perempuan, tentu untuk dipelajari oleh setiap muslimah agar kehidupannya sesuai dengan syariat Islam. Kenapa harus dipelajari dan apa saja yang ada dalam bahasan ilmu fiqih perempuan ini?
Tausyiah
Selasa, 13 September 2022 - 09:56 WIB
Kepemimpinan dalam Islam itu dimaknai sebagai kepemimpinan yang berwawasan, berdasar, dan berorientasi kesalehan (righteousness). Dalam Al-Quran dikenal dengan imaman lil-muttaqiin.
Muslimah
Selasa, 22 Desember 2020 - 21:07 WIB
Dengan bersyukur manusia akan terus merasa bahagia dan puas dengan kehidupannya dalam jangka panjang. Kepuasan akan terus meningkat ketika kita terus bersyukur atas segala hal yang ada di dalam hidup kita.
Muslimah
Minggu, 28 Juni 2020 - 17:11 WIB
Seorang muslimah yang cerdas adalah yang mampu menjaga kesucian dan kemuliaan dirinya. Muslimah harus memiliki izzah dan iffah. Izzah adalah kesucian atau kemuliaan, sebuah harga diri dan kehormatan perempuan sebagai seorang muslimah.
Hikmah
Selasa, 31 Mei 2022 - 18:41 WIB
Rumah Salamah bin Dinar benar-benar seperti mata air yang segar bagi para penuntut ilmu dan para pencari kebaikan. Tidak ada beda antara saudara-saudaranya dan murid-muridnya.
Tausyiah
Jum'at, 19 Januari 2024 - 10:05 WIB
Nikmat afiyah adalah kebaikan dari banyaknya kebaikan-kebaikan keduniaan. Siapa saja yang dianugerahi nikmat tersebut, maka ia memperoleh kesejahteraan yang berlimpah.
Muslimah
Senin, 30 Januari 2023 - 07:05 WIB
Pendidikan bagi wanita dalam Islam sangat ditekankan. Dalam Al-Quran dan Hadis tidak ada larangan menuntut ilmu bagi kaum wanita. Bahkan Islam mewajibkan wanita menuntut ilmu.
Tausyiah
Sabtu, 06 Februari 2021 - 22:27 WIB
Islam sangat menekankan akhlak karena baginda Nabi Muhammad tidaklah diutus kecuali untuk menyempurnakan akhlak manusia dan menjadi uswatun hasanah