Topik Terkait: Pentingnya Menjaga Amal
Hikmah
Jum'at, 03 November 2023 - 10:24 WIB
Menjaga pandangan mata diperintahkan Allah Subhanhau wa taala kepada para hamba-hambaNya. Menjaga pandangan dalam hal ini dimaksudkan untuk menjaga mata dalam memandang sesuatu yang dilarang oleh Allah Taala.
Hikmah
Selasa, 07 November 2023 - 10:38 WIB
Syariat memerintahkan kepada umat Islam agar menahan pandangan dari hal-hal yang diharamkan. Kalau tidak waspada, bisa saja mata kita setiap harinya akan terjebak dalam perbuatan zina.
Muslimah
Senin, 23 Agustus 2021 - 08:05 WIB
Bagi umat Islam, surga hanya bisa diraih dengan ketaatan kepada Allah Taala saja. Dalam prosesnya menuju jannah (surga), Islam meyakini ada yang melalui hisab (perhitungan amal saat di dunia) dan ada yang masuk surga tanpa hisab.
Muslimah
Rabu, 07 September 2022 - 12:07 WIB
Tidak selalu perempuan belum menikah yang sulit menjaga pandangan, namun juga perempuan-perempuan sudah menikah, seperti dialami oleh Zhulaika terhadap Nabi Yusuf.
Muslimah
Kamis, 25 Mei 2023 - 11:12 WIB
Ada amalan yang perlu diketahui muslimah, yakni amalan yang bisa menghapus kesalahan dan meningkatkan derajatnya. amalan ini berdasarkan hadis Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.
Muslimah
Kamis, 07 Oktober 2021 - 06:14 WIB
Di era saat ini, menjaga pandangan mata menjadi seuatu yang sangat berat dilakukan tak hanya oleh kaum lelaki, juga oleh kaum wanita. Mengapa demikian?
Muslimah
Selasa, 12 Desember 2023 - 15:14 WIB
Pentingnya menjaga wudhu bagi seorang muslimah ternyata sangat luar biasa. Amalan dalam bersuci ini bisa menghapus kesalahan dan meningkatkan derajatnya.
Muslimah
Kamis, 31 Agustus 2023 - 10:54 WIB
Seorang muslimah dituntut untuk selalu memperbaiki amalan-amalan yang bernilai ibadah. Bahkan, beramal secara rutin meski sedikit tapi istiqamah sangat baik nilainya di hadapan Allah Taala dan Rasul-Nya.
Muslimah
Senin, 12 Desember 2022 - 13:55 WIB
Ada amalan yang perlu diketahui para muslimah, yakni amalan yang bisa menghapus kesalahan atau dosa dan meningkatkan derajat muslimah. Amalan apa itu?
Muslimah
Kamis, 07 Januari 2021 - 08:59 WIB
Allah Taala bahkan menyuruh perempuan mukmin beribadat dan beramal saleh dan melarang beribadat selain-Nya dan juga melarang berbuat kemaksiatan.
Tausyiah
Selasa, 09 Mei 2023 - 12:31 WIB
Ulama merumuskan bahwa ibadah tidak akan diterima kecuali apabila memenuhi 2 syarat: Pertama, memurnikan ibadah dan kedua, mengikuti tuntunan Rasulullah SAW.
Tips
Selasa, 21 Desember 2021 - 17:00 WIB
Ada beberapa sebab mengapa pahala amal saleh bisa terhapus begitu saja, padahal diraihnya dengan susah payah, karenanya jika amal saleh terhapus maka menjadi musibah besar.
Muslimah
Selasa, 23 Maret 2021 - 08:17 WIB
Ada amalan walaupun dilakukan hanya sekali akan tetapi pahalanya akan terus mengalir walaupun kita telah mati. Bahkan amalan ini juga bisa menjadi tabungan amal dan ladang pahala hingga akherat kelak. .
Tausyiah
Kamis, 25 April 2024 - 10:16 WIB
Dalam Islam, fungsi niat sangatlah penting dalam melaksanakan amal ibadah. Karenanya setiap muslim harus senantiasa memperbaiki dan selalu meluruskan niat dalam ibadahnya.
Tausyiah
Kamis, 01 Juli 2021 - 07:30 WIB
Penerimaan atau penolakan amal ibadah memang sulit diukur. Kita hanya dapat melihat tanda-tanda penerimaan Allah atas amal kita. Berikut tanda amal ibadah diterima Allah.
Muslimah
Senin, 25 Juli 2022 - 10:52 WIB
Islam mengajarkan dan memerintahkan umatnya untuk selalu menjaga pandangan atau menundukkan pandangan (ghadhdhul bashar). Perintah menjaga pandangan tersebut diiringi dengan perintah memelihara kemaluan (hifzhul farj)
Tips
Selasa, 19 Oktober 2021 - 08:17 WIB
Takdir Allah Subhanahu wa taala itu pasti, tidak berubah dan tak berganti. Dan, di antara takdir Allah yang agung ini, adalah ketentuan Allah berupa al-jaza min jinsil amal atau balasan akan didapat sesuai dengan amal perbuatan.
Tausyiah
Rabu, 20 Desember 2023 - 11:37 WIB
Jalan penting dan utama untuk orang-orang yang belum memiliki kemampuan untuk menikah adalah harus menjaga kehormatannya, di antaranya dengan menjaga pandangan mata, berpuasa, atau menyibukkan diri dengan aktifitas yang bermanfaat.
Muslimah
Kamis, 11 Februari 2021 - 18:04 WIB
Mengerjakan wudhu, selain untuk salat juga disarankan di sela-sela aktivitas kehidupan lainnya. Ketika hendak berpergian, tidur dan sebagainya. Apabila kita sebagai muslim dapat menjaga kesucian maka insyaAllah akandilindungi oleh Allah Taala.
Muslimah
Selasa, 11 Mei 2021 - 10:28 WIB
Amalan yang telah dilakukan bernilai pahala tetapi ternyata pahala yang didapat menjadi hilang dan lenyap karena kesalahan si pelakunya. Lantas, perilaku apa saja yang membuat amal kebaikan menjadi sia-sia ini?