Topik Terkait: Penyaluran Daging Kurban (halaman 4)
Tausyiah
Jum'at, 15 Juli 2022 - 11:26 WIB
Ketika engkau sampai di tempat penyembelihan dan melakukan kurban, apakah engkau telah mengurbankan segala hawa nafsumu? tanya Imam Junaid Al-Baghdadi.
Tausyiah
Kamis, 08 Juli 2021 - 05:00 WIB
Pengasuh Ponpes Tahfidzul Quran LP3IA Kragan, Rembang, KH Ahmad Bahauddin Nursalim (Gus Baha) menjelaskan tentang risiko kurban urunan (patungan) 7 orang.
Tausyiah
Jum'at, 14 Juni 2024 - 14:06 WIB
Apakah panitia boleh mendapat daging kurban? Pertanyaan yang kerap muncul dalam pelaksanaan ibadah kurban di hari Raya Iduladha nanti. Bagaimana sebenarnya syariat mengatur hal tersebut?
Tips
Selasa, 07 Juni 2022 - 17:16 WIB
Cara menabung untuk berkurban, merupakan alternatif agar menunaikan ibadah kurban bisa terwujud. Lalu, bagaimana hukumnya tentang tabungan kurban ini, serta bagaimana cara melaksanakannya?
Tausyiah
Rabu, 28 Juni 2023 - 12:55 WIB
Hari Raya Iduladha identik dengan ibadah kurban. Bagi umat Muslim yang berniat untuk mendapat limpahan pahala, bisa segera berkurban di momen tersebut.
Tips
Selasa, 21 Juni 2022 - 07:17 WIB
Apakah kurban wajib atau sunnah? Jumhur ulama berpendapat bahwa ibadah kurban itu hukumnya sunat muakkad. Maknanya, tidak wajib tetapi makruh meninggalkannya bagi mereka yang mampu.
Tausyiah
Rabu, 21 Juni 2023 - 13:20 WIB
Rasulullah SAW memerintahkan kepada para sahabatnya agar mereka menyembelih jadza dari domba, dan tsaniyya dari yang selain domba. Begini penjelannya.
Hikmah
Selasa, 11 Juni 2024 - 10:15 WIB
Sesungguhnya, pensyariatan ibadah kurban adalah suatu sunnah yang telah amat lama. Ibadah ini pertama kali dilakukan oleh putra Nabi Adam AS, yaitu Habil dan Qabil.
Hikmah
Senin, 19 Juni 2023 - 16:59 WIB
Larangan memotong kuku dan rambut untuk shohibul qurban didasarkan hadis yang diriwayatkan oleh Imam Muslim. Hanya saja, hadis ini memicu perdebatan di antara para ulama.
Tips
Rabu, 22 Juni 2022 - 10:22 WIB
Dalam waktu dekat, masyarakat muslim dunia termasuk Indonesia akan merayakan hari raya Idul Adha. Masyarakat pun sudah mulai memilih sapi dan kambing, untuk dikurbankan saat Idul Adha nanti.
Tausyiah
Jum'at, 08 Juli 2022 - 14:21 WIB
Sebelum menyembelih hewan kurban kita dianjurkan berniat dan membaca doa. Berikut doa menyembelih hewan kurban lengkap teks Arab, latin dan artinya.
Tausyiah
Kamis, 30 Juni 2022 - 19:01 WIB
Rasulullah SAW mendapati seorang membaringkan seekor kambing sambil ia mengasah pisaunya, maka kata Nabi: Apakah kamu akan membunuhnya, sesudah dia menjadi bangkai?
Tausyiah
Senin, 17 Juni 2024 - 09:41 WIB
Mengapa harus berkurban di Hari Iduladha dan kenapa amalan ini begitu dianjurkan dalam Islam? Apa hikmah dan keutamaannya dari berkurban ini?
Tausyiah
Senin, 04 Juli 2022 - 19:06 WIB
Bahkan apa pun yang tidak kita saksikan sendiri tentang penyembelihannya baik dilakukan oleh seorang muslim, walaupun dia bodoh dan fasik, ataupun oleh ahli kitab, semuanya adalah halal buat kita.
Tausyiah
Rabu, 08 Juni 2022 - 15:34 WIB
Ada banyak perbedaan antara kurban dengan zakat, meskipun juga ada banyak kesamaan. Namun yang perlu lebih digarisbawahi adalah perbedaannya.
Tips
Jum'at, 08 Juli 2022 - 15:01 WIB
Selain makan dan minum sesuai hadis Rasulullah SAW, keutamaan dan amalan Hari Tasyrik antara lain adalah memperbanyak mengingat Allah SWT atau berzikir.
Tausyiah
Senin, 03 Juni 2024 - 15:09 WIB
Apabila seorang menyembelih hadyu atau kurban dan semisal keduanya dari sembelihan ibadah dan ia tidak mengetahui sakitnya kecuali setelah menyembelih, maka sesungguhnya ia tidak memadai, karena tujuan darinya tidak terpenuhi.
Tausyiah
Rabu, 21 Juni 2023 - 14:53 WIB
Hukum kurban online kerap menimbulkan pro dan kontra. Hal ini disebabkan oleh pendapat sejumlah pihak yang menilai kegiatan ibadah tersebut kurang sempurna karena tidak menyaksikan penyembelihan dan pembagian secara langsung.
Tausyiah
Jum'at, 23 Juni 2023 - 16:02 WIB
Rasulullah SAW memilih hewan kurban yang sehat, tidak cacat. Beliau melarang untuk berkurban dengan hewan yang terpotong telinganya atau patah tanduknya.
Tausyiah
Jum'at, 07 Juni 2024 - 18:43 WIB
Hukum larangan mencukur rambut dan memotong kuku bagi yang ingin berkurban antara lain berlandaskan hadis dari Nabi SAW diriwayatkan oleh al Jamaah kecuali Al Bukhari yaitu dari Ummu Salamah ra.