Topik Terkait: Penyelenggaraan Haji (halaman 14)
Hikmah
Sabtu, 05 Juni 2021 - 04:26 WIB
Di samping itu ada lagi sekelompok masyarakat Yaman yang masih merasa enggan sekali tunduk di bawah panji Islam, sebab Islam lahir di Hijaz, sedang biasanya Yaman yang menyerbu Hijaz.
Dunia Islam
Jum'at, 30 Juni 2023 - 10:56 WIB
Kemenag mengevaluasi penggunaan kasur di tenda maktab. Hal itu menyikapi jemaah haji yang tidur di luar akibat over capacity atau kelebihan kapasitas di maktab, tenda penginapan di Mina.
Dunia Islam
Jum'at, 23 Juni 2023 - 13:17 WIB
Masjid Nabawi menyalurkan 400 ton air Zamzam per hari selama musim haji. Air suci dituangkan ke dalam 10.000 wadah yang tersedia di sekitar masjid, dan 5.000 wadah tambahan yang digunakan jika diperlukan.
Dunia Islam
Selasa, 18 Juni 2024 - 01:45 WIB
Jemaah haji Indonesia diimbau tidak melakukan lontar jumrah sore waktu Arab Saudi pada hari tasyrik kedua, Senin 17 Juni 2024. Kawasan Jamarat dipadati jutaan jemaah.
Dunia Islam
Sabtu, 27 Mei 2023 - 09:49 WIB
PPIH Arab Saudi terus memantau persiapan penyelenggaraan haji 1444 H/2023 M. Saat ini pemasangan tenda untuk jemaah haji Indonesia sudah mencapai 80%.
Hikmah
Sabtu, 10 Juni 2023 - 11:13 WIB
Syaikh Abdurrazzaq bin Abdul Muhsin Al-Badr menyebut ciri yang jelas untuk haji yang mabrur dan diterima adalah bila seseorang menunaikannya dengan ikhlas karena Allah dan sesuai dengan sunah Rasulullah SAW.
Dunia Islam
Rabu, 12 Juli 2023 - 11:34 WIB
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi memperluas area pencarian untuk menemukan dua jemaah haji Indonesia yang hilang saat puncak haji. Saat ini area pencarian diperluas hingga Jeddah bahkan Thaif.
Hikmah
Selasa, 14 Juni 2022 - 12:20 WIB
Ibadah Haji seringkali meninggalkan kisah-kisah unik yang dialami para jamaah. Bahkan tidak jarang ditemukan kisah-kisah ajaib yang tidak bisa dinalar.
Dunia Islam
Minggu, 15 September 2024 - 09:03 WIB
Kementerian Agama memastikan pengisian kuota haji 1445 H/2024 M sudah sesuai dengan ketentuan.
Dunia Islam
Selasa, 04 Juni 2024 - 16:19 WIB
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi mengintensifkan persiapan Arafah Muzdalifah dan Mina saat puncak haji, pada Selasa (4/6/2024).
Dunia Islam
Kamis, 02 Juni 2022 - 19:05 WIB
Di tengah kondisi Masjidilharam yang sesak, jamaah haji Indonesia diminta tetap memakai masker sebagai pencegahan paparan virus Covid-19 atau penyakit lainnya.
Dunia Islam
Senin, 16 September 2024 - 09:29 WIB
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas hari bertemu dengan Menteri Haji dan Umrah Arab Saudi Tawfiq F Al Rabiah untuk membahas persiapan haji 2025.
Hikmah
Sabtu, 04 Mei 2024 - 17:04 WIB
Aisyah ra pernah berkata, Kita melihat jihad adalah amalan yang paling utama, apakah kita (kaum wanita) tidak berjihad? Rasulullah SAW bersabda: Bagi kalian ada jihad yang lebih baik dan paling bagus yaitu haji mabrur.
Dunia Islam
Kamis, 13 Juni 2024 - 17:03 WIB
Mulai tanggal 8 Zulhijah 1445 H atau Jumat 14 Juni 2024 M, jemaah haji Indonesia secara bergelombang akan dimobilisasi ke Arafah dari hotel tempat mereka menginap dengan bus-bus yang telah disiapkan.
Santri
Selasa, 19 Juli 2022 - 14:27 WIB
Kedatangan jamaah haji ke Tanah Air merupakan momen sangat berbahagia bagi sanak saudara karena bisa melepas rindu setelah sekian waktu berpisah untuk memenuhi panggilan Allah di Tanah Suci menunaikan rukun Islam yang kelima.
Dunia Islam
Selasa, 23 Mei 2023 - 12:49 WIB
Rukun haji menjadi salah satu rukun yang penting untuk diketahui oleh umat Islam. Terutama bagi mereka yang akan menyempurnakan rukun Islam yang kelima.
Dunia Islam
Minggu, 16 Juni 2024 - 18:19 WIB
Sebagian besar nilai-nilai Millah terwakili dalam haji Muslim. Selama umat Islam mengenakan pakaian haji, mereka tidak diperbolehkan berdebat, bertengkar, dan berkelahi.
Tips
Sabtu, 04 Mei 2024 - 16:57 WIB
Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz menjelaskan adapun maksud rafats bersengggama ketika dalam ihram dan hal-hal yang mengarah kepadanya, baik dalam bentuk ucapan maupun perbuatan.
Dunia Islam
Sabtu, 08 Juni 2024 - 07:48 WIB
Yang Mulia Ketua Urusan Keagamaan al-Haramain memberikan arahan kepada para imam dan khatib di Masjidilharam dan Masjid Nabawi agar mempersingkat khutbah dan bacaan salat Jumat pada musim haji 2024.
Dunia Islam
Senin, 17 Juni 2024 - 18:29 WIB
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) meminta jemaah haji Indonesia untuk tidak melontar jumrah sebelum pukul 16.00 atau empat sore waktu Arab Saudi.