Topik Terkait: Penyusunan Agenda Ramadhan (halaman 7)
Tips
Senin, 11 September 2023 - 21:38 WIB
Para Salafus Shalih, enam bulan sebelum Ramadhan mereka sungguh-sungguh berdoa agar dipertemukan dengan bulan mulia tersebut. Berikut doa agar disampaikan ke bulan Ramadhan.
Dunia Islam
Rabu, 13 April 2022 - 15:21 WIB
Pemprov Jawa Barat memanfaatkan bulan suci Ramadhan sebagai momentum untuk menumbuhkembangkan akhlak dan budi pekerti para pelajar sekaligus mengejar pahala Ramadhan.
Muslimah
Rabu, 17 Maret 2021 - 14:56 WIB
Bagi sebagian kalangan muslimah menyambut bulan suci ini kadang-kadang mengalami kebingungan, terutama terkait waktu untuk meng-qadha puasa. Adakah batas waktu untuk meng-qadha puasa Ramadhan sebelumnya?
Tausiyah
Sabtu, 18 Mei 2019 - 07:15 WIB
Salah satu kekeliruan besar manusia adalah perasaan kepemilikan (ownership) dalam hidup. Padahal sejatinya segala sesuatu dalam hidup duniawi kita bersifat amanah (titipan).
Tausiyah
Kamis, 30 Mei 2019 - 12:30 WIB
Di malam-malam terakhir bulan Ramadhan, ujian itu semakin membesar. Kerap terjadi godaan dalam bentuk kegiatan-kegiatan yang justru merugikan.
Tausyiah
Kamis, 05 Mei 2022 - 21:45 WIB
Hal paling esensi dari hasil restorasi fitrah selama Ramadhan adalah akan terjadi restorasi relasi dengan sang Khaliq. Seorang hamba akan melakukan yang terbaik dalam hidupnya.
Muslimah
Selasa, 29 Maret 2022 - 18:20 WIB
Menjelang bulan Ramadhan, sebagai orang tua hendaknya mulai mempersiapkan dan melatih anak kecil yang belum mukallaf (baligh) untuk turut beribadah puasa wajib di bulan suci tersebut.
Dunia Islam
Senin, 03 Mei 2021 - 16:48 WIB
Masjid Al Aqsha Delatinos BSD sepanjang Ramadhan 1442 Hijriah membagikan sebanyak 3.438 bingkisan senilai total Rp515.700.000. Bingkisan berisi bahan pokok ini dibagikan kepada kepada kaum dhuafa, yayasan yatim piatu, pesantren serta mereka yang menjadi subsistem pendukung kehidupan di lingkungan Delatinos BSD (mulai dari asisten rumah tangga, penyapu jalan, sekurity sampai ojek).
Tausyiah
Senin, 03 Mei 2021 - 03:20 WIB
Hari ini Senin (3/5/2021) kita sudah berada pada fase 10 hari terakhir Ramadhan tepatnya tanggal 21 Ramadhan 1442 Hijriyah. Berikut 5 amalan terbaik di fase 10 hari terakhir ini.
Hikmah
Selasa, 05 Mei 2020 - 17:25 WIB
Di zaman Rasulullah pernah terjadi satu peristiwa memalukan, namun mengandung hikmah dan pelajaran berharga. Kisah ini diceritakan dalam kitab Riyadhush-Shalihin yang menukil hadis riwayat Imam Muslim.
Tausiyah
Senin, 21 Mei 2018 - 07:05 WIB
Al-Habib Segaf bin Ali Alaydrus dalam kitabnya &ldquoIthaful Ikhwan&rdquo menyebutkan ada 40 sunnah-sunnah di bulan Ramadhan. Berikut lanjutan rangkumannya:
Dunia Islam
Selasa, 05 April 2022 - 14:53 WIB
Warga binaan Rutan Kelas IIB Salatiga mengisi kegiatan Ramadhan dengan membaca Alquran. Bahkan puluhan warga binaan mengkhatamkan 30 juz pada Selasa (5/4/2022)
Tausyiah
Jum'at, 29 April 2022 - 07:45 WIB
Pada hari-hari terakhir Ramadhan ini hendaknya kaum muslimin memperbanyak Sholawat kepada Baginda Nabi shallallahu alaihi wasallam. Berikut fadilahnya.
Tips
Selasa, 06 April 2021 - 18:17 WIB
Ada dua waktu yang mustajab berdoa di bulan Ramadhan. Bahkan di luar Ramadhan pun doa di waktu tersebut tidak akan ditolak oleh Allah Taala.
Hikmah
Sabtu, 24 April 2021 - 03:30 WIB
Tanggal 11 Ramadhan adalah hari bersejarah dan tanggal kesedihan bagi Nabi Muhammad. Pada tanggal ini, istri tercinta Sayyidatuna Khadijah Al-Kubro kembali ke hadirat Allah.
Tips
Selasa, 21 April 2020 - 22:18 WIB
Banyak dalil dalam Al-Quran maupun Hadis Nabi menjelaskan keagungan Ramadhan. Pertanyaannya, bagaimana cara agar bisa menghidupkan Ramadhan di tengah ujian wabah saat ini?
Tausyiah
Jum'at, 15 April 2022 - 04:00 WIB
Mereka yang ikhlas menahan lapar ternyata memiliki keutamaan besar di sisi Allah. Berikut rahasia dan keutamaan menahan lapar saat puasa Ramadhan.
Tausyiah
Selasa, 26 April 2022 - 09:05 WIB
Tak terasa kita sudah di hari-hari terakhir Ramadhan 1443 Hijriyah. Jangan biarkan puasamu sia-sia dan menjadi orang merugi saat ditinggal pergi Ramadhan.
Dunia Islam
Sabtu, 16 April 2022 - 14:57 WIB
Di bulan Ramadhan tahun ini yang penuh suka cita bagi umat Muslim, ada momen yang cukup indah yaitu peringatan Jumat Agung yang dirayakan oleh umat Kristiani.
Tips
Jum'at, 22 Mei 2020 - 15:50 WIB
Berdasarkan hasil hisab yang dipedomani oleh Majelis Tarjih dan Tajdid Pimpinan Pusat Muhammadiyah lebaran tahun ini jatuh pada hari Ahad 24 Mei 2020.