Topik Terkait: Perempuan Saleha (halaman 2)
Tausyiah
Senin, 23 November 2020 - 05:00 WIB
Terdapat perbedaan pendapat di kalangan para ulama tentang khitan bagi wanita. Namun yang jelas khitan merupakan bagian syariat bagi wanita, terlepas hukumnya wajib ataupun sunnah,
Muslimah
Senin, 07 September 2020 - 13:54 WIB
Seorang perempuan muslimah semestinya senantiasa selalu berada di dalam rumah. Semakin dia banyak di rumah, maka seorang perempuan akan semakin mulia.
Muslimah
Senin, 08 Januari 2024 - 10:05 WIB
Keutamaan berjihad bagi kaum muslimah sangat banyak dan bisa ditemukan dalam hadis nabi dan literatur kitab-kitab ulama. Artinya, berjihad bagi muslimah memberikan pahala terbaik.
Muslimah
Kamis, 17 Desember 2020 - 14:44 WIB
Sosok perempuan sufi ini merupakan sosok yang mempunyai keteguhan hati, independen, percaya diri, dan begitu mendalam dalam mempelajari tradisi-tradisi tasawuf.
Muslimah
Jum'at, 08 Januari 2021 - 08:43 WIB
Kemunculan dajjal pada hari kiamat adalah salah satu puncak kemunculan fitnah paling besar dalam kehidupan sejarah manusia. Mayoritas manusia di saat kemunculan dajjal adalah tertipu oleh makhluk yang mengaku tuhan itu
Tips
Senin, 05 Juni 2023 - 09:41 WIB
Seseorang lelaki thawaf ifadhah dalam kepadatan manusia dan dia menyentuh kulit wanita yang bukan mahramnya. Apakah thawafnya batal sehingga harus mengulang dari awal?
Muslimah
Senin, 05 Oktober 2020 - 12:57 WIB
Wajah yang dihiasi rasa malu bagaikan permata yang tersimpan dalam sebuah bejana bening. Tidak ada seorang pun yang memakai perhiasan lebih indah dan memukau daripada perhiasan rasa malu.
Tausyiah
Senin, 27 April 2020 - 15:10 WIB
Dalam persfektif Islam, perempuan adalah sosok yang sangat mulia. Kalau dulu sebelum datangnya Islam, perempuan sangat terhina karena dijadikan pemuas nafsu laki-laki.
Tips
Sabtu, 29 Mei 2021 - 10:24 WIB
Doa meminta anak perempuan hendaknya dilakukan calon ibu dan calon ayah. Berikut adalah doa meminta anak perempuan yang sebaiknya dilakukan seorang ibu yang tengah mengandung.
Tausyiah
Selasa, 20 September 2022 - 14:37 WIB
Imam adz-Dzahabi menggolongkan perkara ini sebagai salah satu dosa besar. Hukumannya pun sangat keras yakni akan mendatangkan laknat dari Allah SWT dan Rasulullah SAW.
Muslimah
Kamis, 09 November 2023 - 14:16 WIB
Akhlak terbaik seorang muslimah sudah diberitahukan didalam Al Quran dan hadis. Namun, ada baiknya seorang muslimah kembali mengenal atau mempelajari adab-adab dan akhlak yang seharusnya ada dalam diri mereka.
Muslimah
Senin, 14 Juni 2021 - 10:29 WIB
Bagaimana sebenarnya batasan wajah perempuan dalam shalat? Apakah dagu termasuk aurat ketika shalat atau tidak? Seperti diketahui bahwa aurat perempuan dalam shalat adalah seluruh tubuhnya kecuali muka dan telapak tangan.
Muslimah
Sabtu, 21 Oktober 2023 - 05:15 WIB
Dosa perempuan muslimah yang tidak memakai hijab sangat mengerikan, bahkan disebutkan sebagai penghuni kekal neraka. Kenapa demikian?
Hikmah
Senin, 18 September 2023 - 15:00 WIB
Tradisi yang mereka wariskan memperbolehkan bagi seorang ayah untuk mengubur hidup-hidup anak puterinya, karena takut miskin atau menganggapnya sebagai aib besar di mata kaumnya.
Tips
Selasa, 19 Mei 2020 - 20:37 WIB
Malam ini kita memasuki malam ke-27 Ramadhan, malam yang disepakati para ulama akan turunnya Lailatul Qadar. Apa amalan yang bisa dikerjakan perempuan yang sedang haid?
Muslimah
Kamis, 27 Agustus 2020 - 16:08 WIB
Sedekah yang utama adalah yang diberikan kepada kerabat terdekat. Karena itu, seorang perempuan atau istri boleh memberikan sedekah kepada suaminya.
Muslimah
Sabtu, 24 April 2021 - 10:14 WIB
Meskipun banyak bacaan zikir yang bisa diamalkan, ternyata ada bacaan zikir khusus bagi perempuan haid, yang pahalanya luar biasa. Bagaimana lafadz bacaannya?
Muslimah
Kamis, 24 Agustus 2023 - 13:25 WIB
Prof Dr Abdul Halim Abu Syuqqah menukil ayat-ayat al-Quran terkait kedudukan perempuan dalam keluarga antara lain terkait bahwa wanita adalah ketenteraman bagi laki-laki.
Muslimah
Jum'at, 03 Juli 2020 - 07:01 WIB
Siapa yang mengira bila ternyata orang yang pertama kali syahid dalam Islam justru seorang perempuan tua yang lemah, yang tetap teguh memperjuangkan agama Allah di tengah ancaman kaum kafir Makkah. Dialah Sumayyah binti Khubath.
Muslimah
Sabtu, 31 Juli 2021 - 05:00 WIB
Banyak dari kaum perempuan ketika keluar rumah dengan aroma wangi tubuh yang luar biasa. Namun sebaliknya, ketika di dalam rumah dan di hadapan suaminya sendiri justru parfumnya jarang dipakai .