Topik Terkait: Perkara Dibenci Allah (halaman 27)
Tausiyah
Selasa, 28 Mei 2019 - 18:30 WIB
Imam besar Masjid Istiqlal Prof KH Nasaruddin Umar menyampaikan tausiyahnya pada malam ke-23 Ramadhan 1440 Hijriyah atau bertepatan malam ketiga itikaf, Senin dini hari (27/5/2019).
Tips
Jum'at, 29 September 2023 - 16:30 WIB
Nabi Sulaiman berdoa kepada Allah agar dianugerahi kerajaan yang tidak ada tandingannya, yang tak akan dimiliki oleh seorang jua pun sesudahnya.
Hikmah
Kamis, 23 Desember 2021 - 07:26 WIB
Nabi Yunus AS adalah orang yang saleh. Namun beliau sempat masuk dalam jerat iblis. Nabi Yunus marah kepada Allah SWT karena telah membatalkan janjinya untuk menghukum kaum Yunus.
Hikmah
Jum'at, 13 Mei 2022 - 05:08 WIB
Salah satu bukti keagungan Nabi Muhammad ialah turunnya perintah bersholawat untuk beliau. Hal ini diabadikan dalam Al-Quran Surat Al-Ahzab Ayat 56.
Hikmah
Senin, 27 April 2020 - 15:06 WIB
Di Indonesia lama puasa sekitar 13 jam. Di belahan dunia lain waktu puasa ada yang sangat pendek, tapi juga ada yang sangat panjang. Bagaimana di Swedia?
Tips
Jum'at, 02 Februari 2024 - 09:18 WIB
Amalan yang paling dicintai Allah dan Rasul-Nya di hari Jumat adalah memperbanyak selawat. Ada nilai ketika seseorang memperbanyak selawat pada malam dan Hari Jumat.
Tausyiah
Selasa, 15 November 2022 - 19:24 WIB
Masih ingat sosok Imam Said bin Jubair (wafat 95 H) yang Syahid di tangan penguaza zalim Hajjaj bin Yusuf? Beliau adalah ulama yang doanya sangat Mustajab.
Tausyiah
Rabu, 03 Juni 2020 - 21:28 WIB
Sebagaimana dijelaskan dalam syariat, hari Kiamat adalah hari yang sulit bagi manusia kecuali mereka yang dirahmati Allah Taala. Ada 3 hal yang berada dalam naungan Arasy Allah di hari kiamat.
Hikmah
Selasa, 07 November 2023 - 10:00 WIB
Allah sangat memuji Israil atau Nabi Yaqub, di sisi lain sering mencela Yahudi. Hal ini disampaikan dalam ayat-ayat al-Quran. Islam memandang mereka yang paling dekat dengan agama Nabi Yaqub bukan orang Yahudi.
Muslimah
Selasa, 23 Mei 2023 - 17:16 WIB
Raihanah binti Yazid bin Amru bin Khanaqah, adalah sosok wanita yang berasal dari Bani Quraizah. Ia merupakan wanita yang sangat cantik dan setia.
Hikmah
Jum'at, 08 April 2022 - 18:59 WIB
Sejak teguran Allah itu, bila Rasulullah SAW melihat Ibnu Ummi Maktum datang, beliau menggelar baju luarnya seraya bersabda, Selamat datang sahabat, yang aku dicela Tuhanku karenanya!
Hikmah
Senin, 30 Oktober 2023 - 14:20 WIB
Khalid bin Walid ra adalah sahabat Nabi SAW yang berjuluk Pedang Allah atau Saifullah Almaslul (pedang Allah yang terhunus). Ratusan kali ia turun dalam pertempuran. Setidaknya ada 6 fakta tentang tokoh ini.
Tausyiah
Jum'at, 21 April 2023 - 09:50 WIB
Idulfitri adalah hari bersyukur dan zikir, hari makan dan berbuka. Berpuasa pada hari itu hukumnya haram karena berpaling dari perjamuan Allah SWT dan dianggap menyelisihi perintah-Nya.
Muslimah
Rabu, 22 Juli 2020 - 08:59 WIB
Karena nafsu dunia, banyak manusia tak sadar ternyata menjauh dari pintu-pintu surga. Begitu juga yang dialami kaum wanita. Di antara mereka lebih banyak terjerat dalam kenikmatan dunia, yang justru menyeretnya sebagai penghuni neraka.
Muslimah
Kamis, 21 Oktober 2021 - 07:04 WIB
Melakukan perbuatan dosa berkali-kali, telah menjadi sifat dasar manusia. Berbuat kesalahan kemudian menyesal dan taubat, tetapi kemudian diulangi lagi ketika ada kesempatan.
Tips
Selasa, 15 Februari 2022 - 16:06 WIB
Merasa ujian dan masalah hidup tak kunjung selesai dan tak pernah ada solusi atau jalan keluarnya? Maka tunggulah jalan keluar dari Allah SUbhanahu wa taala.
Hikmah
Kamis, 12 Maret 2020 - 05:15 WIB
Isra wal Mikraj adalah momen paling berkesan bagi Rasulullah SAW. Tidak heran umat Islam di dunia ikut memperingati peristiwa ini setiap tanggal 27 Rajab yang tahun ini jatuh pada Minggu 22 Maret 2020.
Tips
Senin, 06 Maret 2023 - 14:36 WIB
Doa malan nisfu syaban bisa diamalkan umat muslim pada malam Nisfu Syaban (pertengahan bulan/tanggal 15 Syaban). Selain itu doa khusus yang dipanjatkan pada malam Nisfu Syaban ini, tiada lain dalam rangka mendekatkan diri kepada-Nya.
Tips
Kamis, 24 Februari 2022 - 18:08 WIB
Ketika seorang muslim hendak bersafar ada adab-adab yang harus diperhatikan, misalnya ketika seorang musafir sedang mendaki gunung atau menanjak ke tempat yang tinggi, hendaknya dia membaca takbir Allahu Akbar, secara terus-menerus.
Tausyiah
Kamis, 30 November 2023 - 15:14 WIB
Syaikh Abdul Muhsin mengatakan salah satu bentuk berdoa kepada selain Allah yang paling buruk, adalah menjadikan perantara-perantara khusus antara Allah dan makhluk-Nya.