Topik Terkait: Pujangga Baru (halaman 4)
Hikmah
Kamis, 09 Mei 2024 - 05:15 WIB
Dalam kalender hijriyah, tanggal 10 Mei 2024 sudah memasuki bulan Dzulqadah atau bulan ke-11 dalam kalender Islam.Bulan Dzulqadah merupakan permulaan dari empat bulan haram yang dimuliakan Allah SWT.
Dunia Islam
Rabu, 09 Juni 2021 - 10:55 WIB
Pada Juni tahun ini bertepatan dengan bulan Syawal dan Zulkaidah 1442 H. Hari terakhir bulan Syawal atau tanggal 30 Syawal 1442 H jatuh pada Jumat, 11 Juni 2021.
Hikmah
Jum'at, 14 Juli 2023 - 20:36 WIB
Banyak kebiasaan orang-orang saleh yang bisa ditiru karena fadhilah dan manfaatnya, termasuk amalan menjelang tahun baru Islam (hijriyah). Di antara amalannya itu, yakni meminum susu putih pada malam 1 Muharram.
Dunia Islam
Rabu, 14 April 2021 - 23:08 WIB
Jamaah Tarekat Syattariyah Kabupaten Agam Sumatera Barat (Sumbar) baru memulai puasa Ramadhan besok, Kamis (15 April 2021). Kepastian ini setelah melakukan hisab takwin.
Dunia Islam
Jum'at, 29 Juli 2022 - 17:22 WIB
Sejatinya, tidak ada perbedaan antara 1 Muharram dan 1 Suro. Sistem penanggalan Jawa dan Kalender Hijriah ini sama-sama mengacu pada Qamariah. Hanya tahunnya dan penamaan bulan saja yang berbeda.
Tips
Jum'at, 22 Mei 2020 - 03:39 WIB
Ada tiga hikmah dari anjuran memakai baju baru saat lebaran. Pertama sebagai wujud syukur, kedua mengagungkan hari raya dan ketiga mengagungkan malaikat.
Tausyiah
Jum'at, 10 Maret 2023 - 09:31 WIB
Bagaimana kedudukan orang yang bertobat setelah dia tidak mungkin lagi melakukan maksiat? Misalnya, tobatnya seorang pejabat yang gemar korupsi dan bertobat setelah ia pensiun.
Tips
Selasa, 18 Juli 2023 - 11:58 WIB
Bacaan niat puasa 1 Muharram penting untuk diketahui dan diamalkan kaum muslimin. Puasa sunnah Muharram boleh dilakukan mulai tanggal 1 Muharram, pertengahan bulan maupun akhir bulan.
Hikmah
Kamis, 02 Januari 2020 - 05:15 WIB
Pergantian tahun itu adalah bagian dari sunnah Allah dalam ciptaan-Nya (sunnatullah fil-kaun). Asal-usulnya karena semua yang ada di alam semesta mengalami pergerakan.
Dunia Islam
Jum'at, 05 Juli 2024 - 11:05 WIB
Kementerian Agama mulai tahun ini mengaktifkan dua asrama haji debarkasi baru bagi kepulangan jemaah haji Indonesia.
Tips
Sabtu, 13 April 2024 - 07:15 WIB
Agar masuk tempat wisata maupun hotel tidak was-was dengan makhluk tak kasat mata, dianjurkan berdoa agar tidak diganggu makhluk halus dan memperhatikan adab-adab ke tempat baru tersebut.
Dunia Islam
Senin, 25 Juli 2022 - 15:40 WIB
Tahun Baru Islam 1 Muharram 1444 H sebentar lagi akan kita masuki. Namun, sampai saat ini Kementerian Agama belum menetapkan tanggal pastinya jatuh hari apa.
Tips
Sabtu, 06 Juli 2024 - 09:03 WIB
Doa akhir tahun hijriah ini hendaknya diamalkan sebelum salat Maghrib akhir bulan Dzulhijjah (29 Dzulhijjah atau malam 1 Muharram). Tahun baru hijriah sendiri akan jatuh pada hari Ahad, 7 Juli 2024 mendatang.
Tausyiah
Minggu, 16 Juli 2023 - 15:10 WIB
Bulan Muharram adalah bulan yang teramat mulia. Amal kebaikan akan dilipatgandakan di bulan ini, sebagaimana 3 bulan haram lainnya (Yakni Dzulqodah Dzulhijjah (3) dan Rajab). Sebagaimana juga dilipatgandakannya amal kebaikan di bulan Ramadan.
Tausyiah
Rabu, 19 Agustus 2020 - 15:13 WIB
Tahun Baru Islam 1 Muharram 1442 Hijriyah insya Allah jatuh besok Kamis, 20 Agustus 2020. Pergantian tahun baru Hijriyah ini bertepatan dengan malam ini (19/8/2020) waktu Maghrib. Jangan lupa baca doa ini.
Tausyiah
Selasa, 18 Juli 2023 - 18:02 WIB
Buya Anwar Abbas mengingatkan kepada setiap Muslim hendaknya menjadikan peristiwa tahun baru Hijriah dari 1444 ke 1445 H sebagai sarana untuk melakukan evaluasi diri.
Dunia Islam
Sabtu, 13 Mei 2023 - 13:50 WIB
Presiden Turki Recep Tayyip Erdo?an salat Jumat di Masjid Barbaros Hayrettin Pasha, menandai mulai dibukanya masjid yang mengambil nama kapten angkatan laut Ottoman tersebut.
Dunia Islam
Rabu, 07 Juni 2023 - 08:53 WIB
Kasus tindakan represif aparat keamaanan China dalam merespon rencana pemugaran Masjid mengingatkan kita tentang islamofobia negeri Komunis itu yang sudah berkarat.
Tips
Jum'at, 29 Desember 2023 - 14:08 WIB
Bacaan doa akhir tahun 2023 Arab, Latin, dan artinya bisa diamalkan pada pergantian tahun Hijriyah maupun tahun Masehi. Dalam kaidah fiqih memang tidak ada doa khusus saat pergantian tahun baru.
Tips
Rabu, 06 September 2023 - 07:07 WIB
Doa menempati rumah baru dianjurkan dibaca agar rumah tersebut diberkahi Allah dan terhindar dari segala gangguan. Salah satunya membaca doa perlindungan yang diajarkan oleh Nabi Muhammad SAW