Topik Terkait: Riba Dan Suap (halaman 6)

  • Manfaat dan Faedah Mengingat...
    Muslimah
    Selasa, 04 Agustus 2020 - 21:01 WIB
    Sejatinya mati atau kematian adalah persinggahan pertama manusia di alam akhirat. Setiap makhluk yang hidup di dunia pasti akan menjumpai kematian ini.
  • Berikut Contoh Redaksi...
    Tausyiah
    Rabu, 23 Desember 2020 - 12:15 WIB
    DI antara adab berdoa dan beristighfar adalah dengan redaksi yang disebutkan dalam al Quran dan sunnah. Karena keduanya adalah redaksi yang terbaik, paling besar nilainya.
  • Ini Beda Salafi dan...
    Hikmah
    Kamis, 17 Oktober 2024 - 14:46 WIB
    Menyamakan Salafi dengan Wahabi selintas agak rancu dan membingungkan. Wahabi adalah penyebutan bagi mereka yang mengikuti ajaran yang dicetuskan oleh Muhammad bin Abdul Wahhab.
  • Keutamaan Asmaul Husna...
    Tausyiah
    Selasa, 21 September 2021 - 11:25 WIB
    Asmaul Husna adalah nama-nama Allah Taala yang baik dan agung sesuai sifat-sifat-Nya. Berikut keutamaan Asmaul Husna lengkap dengan bacaan dan artinya.
  • Adab dan Akhlak Seorang...
    Muslimah
    Rabu, 11 Oktober 2023 - 13:30 WIB
    Adab dan akhlak seorang muslim sebenarnya sudah diberitahukan didalam Al Quran dan hadis, namun, ada baiknya seorang muslimah kembali mengenal atau mempelajarinya lebih dalam.
  • Ngeri, Kerugian Dunia...
    Tausyiah
    Kamis, 12 September 2024 - 10:40 WIB
    Ada bahaya dan dampak yang mengerikan baik di dunia maupun di akhirat dari segala sesuatu yang diharamkan agama, termasuk dr harta atau makanan haram.
  • Melaksanakan Tawaf dan...
    Dunia Islam
    Jum'at, 02 Juni 2023 - 11:50 WIB
    Arab Saudi menyediakan fasilitas skuter untuk jemaah yang akan melakukan tawaf dan sai di Masjidil Haram. Fasilitas tersebut disiapkan untuk jemaah lanjut usia (lansia) dan yang memiliki keterbatasan fisik.
  • Larangan Membuka Aib...
    Tausyiah
    Selasa, 27 September 2022 - 22:18 WIB
    Membuka aib sesama muslim dan mencari kesalahan orang lain merupakan perbuatan tercela yang amat dibenci Allah dan Rasul-Nya. Dalam Al-Quran, halini disebut Tajassus.
  • Kumpulan Doa dan Amalan...
    Tips
    Kamis, 06 Oktober 2022 - 21:33 WIB
    Doa dan amalan pada musim penghujan perlu diamalkan umat Islam. Hujan menjadi berkah apalagi kita mengamalkan doa-doa yang diajarkan Nabi Muhammad SAW.
  • Sejarah Dzikir Jalalah...
    Hikmah
    Sabtu, 18 September 2021 - 17:38 WIB
    Dari banyak macam dzikir, ada satu kalimat dzikir yang sering diamalkan para wali dan ulama. Dzikir ini dikenal dengan nama Dzikir Jalalah. Berikut sejarah dan keutamaannya.
  • Bahaya Sifat Tamak pada...
    Tausyiah
    Sabtu, 22 Oktober 2022 - 18:42 WIB
    Islam menegaskan bahwa terlalu tamak terhadap dunia dan memprioritaskan dunia adalah hal yang harus diwaspadai dan dihindari. Al-Quran juga menyebutkan dunia adalah fitnah bagi manusia
  • Hiasan Rumah dalam Islam:...
    Tausyiah
    Selasa, 01 September 2020 - 05:00 WIB
    Seorang muslim tidak dilarang untuk menghias rumahnya dengan karangan bunga yang warna-warni, dan ukiran-ukiran serta hiasan yang halal. Namun demikian, Islam tidak suka yang berlebih-lebihan.
  • Hadis Pilihan: Larangan...
    Tausyiah
    Kamis, 05 Oktober 2023 - 16:35 WIB
    Salah satu adab yang diajarkan Baginda Nabi Muhammad ? untuk diperhatikan umat Islam adalah tidak menghina atau merendahkan sesama muslim.
  • Hukum Belanja Menggunakan...
    Tausyiah
    Selasa, 31 Desember 2024 - 10:35 WIB
    Hukum belanja menggunakan diskon Natal dan tahun baru menarik diketahui. Terlebih, bagi umat Muslim yang masih ragu untuk ikut memakai diskon-diskon terkait karena berhubungan dengan hari besar keagamaan non-Islam.
  • Doa Nabi Sulaiman Ketika...
    Tausyiah
    Jum'at, 29 Mei 2020 - 10:15 WIB
    Nabiyullah Sulaiman alaihissalam adalah seorang Nabi dan Rasul yang dianugerahi kekayaan melimpah yang tidak dimiliki manusia mana pun di muka bumi.
  • Doa dan Bacaan Itidal...
    Tips
    Jum'at, 10 Februari 2023 - 17:37 WIB
    Itidal termasuk salah satu rukun sholat dengan membaca lafaz SamiAllahu liman hamidah. berikut doa dan bacaan itidal usai ruku lengkap beserta artinya.
  • Musim Liburan, Inilah...
    Muslimah
    Senin, 01 Januari 2024 - 14:45 WIB
    Ternyata rekreasi atau piknik ini ada dalam penjelasan Al Quran. Sedikitnya, ada tujuh ayat Al Quran yang mengaitkan langsung perintah berekreasi atau memandang alam dengan perjalanan tersebut
  • Perbedaan Zakat Fitrah...
    Tips
    Kamis, 21 April 2022 - 23:56 WIB
    Perbedaan Zakat Fitrah dan Zakat Maal perlu diketahui umat muslim. Dalam Islam dikenal ada dua jenis zakat yaitu, zakat fitrah dan zakat maal (zakat harta).
  • Kapan Waktu yang Tepat...
    Tausyiah
    Kamis, 07 September 2023 - 09:33 WIB
    Ada juga bacaan yang sangat perlu dibiasakan untuk dibaca oleh setiap muslim, yakni bacaan zikir pagi dan sore. Di kalangan para santri, zikir pagi dan sore sering disebut dengan istilah zikir shobah dan masa.
  • Efek Buruk Minum Berdiri...
    Tausyiah
    Rabu, 14 Oktober 2020 - 21:14 WIB
    Mayoritas ulama sepakat tentang kesunahan minum itu dalam keadaan duduk, sekalipun air yang diminum itu adalah air zam-zam. Berikut beberapa efek buruk minum berdiri.