Topik Terkait: Rumah Tangga Islami (halaman 3)
Muslimah
Jum'at, 07 Agustus 2020 - 21:50 WIB
Seorang ibu adalah pendidik utama dan yang pertama bagi anak-anaknya. Dengan kata lain ibu memiliki tanggung jawab yang sangat berat untuk membina, mendidik, hingga membentuk karakter si anak.
Muslimah
Kamis, 08 Oktober 2020 - 06:07 WIB
Umar bin Khattab merupakan sosok mukmin yang memiliki karakter tegas dan keras dalam membela kebenaran. Figur pemberani dalam membela kebenaran sekaligus hatinya penuh kelembutan ketika bermuamalah dengan istrinya.
Tips
Jum'at, 21 Oktober 2022 - 17:02 WIB
Doa menempati rumah baru disunnahkan dibaca agar rumah tersebut diberkahi Allah dan terhindar dari segala gangguan. Salah satunya membaca doa perlindungan berikut.
Muslimah
Sabtu, 26 Juni 2021 - 05:00 WIB
Akhlak dan kelembutan adalah modal utama keluarga bahagia. Karena itu, Suami dan Istri serta anak-anak harus senantiasa menjaga kebaikan akhlak dalam rumah tangga. Dan, ulama sudah memberi panduan dalam jalan kebaikan ini.
Muslimah
Minggu, 28 Mei 2023 - 06:43 WIB
Sunah seorang istri kepada suami sangat ditekankan dalam Islam. Karena hal itu menjadi salah satu sumber kebahagiaan dalam rumah tangga.
Muslimah
Senin, 19 Oktober 2020 - 13:52 WIB
Bila kata bersolek atau berdandan disandingkan dengan kaum pria yang sudah berstatus suami khususnya apakah penting kata tersebut dalam hubungan rumah tangga? Adakah simbiosis mutualisme di antara keduanya? Bagaimana menurut syariat?
Dunia Islam
Selasa, 14 Mei 2024 - 15:07 WIB
Langkah ini merupakan bagian dari inisiatif Saudi untuk mengembangkan sektor pekerja rumah tangga dan menjamin hak-hak majikan dan pekerja rumah tangga.
Hikmah
Kamis, 24 Agustus 2023 - 17:18 WIB
Hampir setiap manusia akan melakukan aktivitas keluar rumah. Karena mau tidak mau, kita punya banyak kepentingan di luar rumah, baik itu kepentingan duniawi maupun kepentingan ukhrawi.
Muslimah
Selasa, 15 Desember 2020 - 09:17 WIB
Dalam kehidupan rumah tangga, suami dan istri memiliki kedudukan dan kewajibannya masing-masing. Bahkan, syariat Islam telah mengatur sedemikian rupa tugas dan kewajiban seorang suami maupun istri.
Muslimah
Kamis, 08 Oktober 2020 - 07:55 WIB
Mengenali minat dan bakat anak sejak usia dini akan sangat bermanfaat bagi orangtua untuk mengarahkannya secara tepat dan sesuai usia. Ini pesan penting dari Ibnu Qayyim tentang bakat anak.
Muslimah
Jum'at, 15 Oktober 2021 - 14:30 WIB
Para suami mengetahui perbuatan-perbuatan yang oleh Islam dikategorikan sebagai tindakan dosa suami terhadap istri sebagaimana dosa yang tak terampuni.
Muslimah
Selasa, 22 Maret 2022 - 15:05 WIB
Ada kasus yang tengah viral, yakni seorang istri yang mendapat perlakukan tidak baik dari suaminya, akhirnya tega membunuh buah hatinya sendiri. Bagaimana pandangan Islam tentang perlakukan suami tersebut?
Muslimah
Rabu, 20 September 2023 - 17:54 WIB
Bolehkah seorang istri mendiamkan suaminya ketika ia sedang marah? Bagaimana hukumnya perlakukan seperti itu dalam rumah tangga Islam?
Tips
Rabu, 06 September 2023 - 07:07 WIB
Doa menempati rumah baru dianjurkan dibaca agar rumah tersebut diberkahi Allah dan terhindar dari segala gangguan. Salah satunya membaca doa perlindungan yang diajarkan oleh Nabi Muhammad SAW
Dunia Islam
Selasa, 09 November 2021 - 16:21 WIB
Lazismu bersama Majelis Pelayanan Sosial (MPS) Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) meluncurkan Rumah Singgah Pasien Muhammadiyah (RSPM).
Hikmah
Senin, 11 Januari 2021 - 09:17 WIB
Rumah seorang muslim hendaknya jangan kering dari siraman agama di dalamnya. Rumah para keluarga Islam haruslah cerminan Al Quran. Jadikan rumah sebagai surga-surga kecil di dunia.
Muslimah
Senin, 18 Oktober 2021 - 07:31 WIB
Iblis sangat bangga bila berhasil memisahkan antara pasangan suami dan istri sehingga mereka bercerai. Akan tetapi, hubungan harmonis pasangan suami istri ini bisa jadi hancur karena ulah tangan mereka berdua sendiri.
Tips
Rabu, 03 November 2021 - 19:12 WIB
Ada banyak sekali nasihat-nasihat dari imam Ibnu Qayyim itu yang sangat populer. Salah satu nasehatnya adalah tentang Perkara sia-sia yang paling besar dan pokok di antara hal-hal tersebut ialah menyia-nyiakan waktu dan menyia-nyiakan hati
Tips
Jum'at, 15 September 2023 - 16:45 WIB
Doa agar rumah tangga tentram ini adalah doa Nabi Daud berdasarkan hadis riwayat Imam Thabrani dari Ibnu Abbas. Menurutnya, sebagian doa tersebut adalah sebagai berikut:
Muslimah
Selasa, 08 Desember 2020 - 05:59 WIB
Islam menganjurkan agar umatnya selalu bersyukur. Karena bersyukur adalah tanda bahagia seorang hamba yang ridha dengan takdir Allah Taala. Bersyukur akan memunculkan kebahagiaan