Topik Terkait: Ruu Larangan Minuman Beralkohol (halaman 3)

  • Dasar Hukum Larangan Jual Beli di Hari Jumat
    Tausyiah
    Jum'at, 15 Juli 2022 - 13:42 WIB
    Dalam al-Quran surat Al-Jumuah ayat 9 disebutkan bahwa Allah melarang jual beli di hari Jumat. Hanya saja, ulama menafsirkan bahwa larangan ini ada waktunya.
  • Hal yang Diharamkan adalah Batasan yang Digariskan Allah Taala
    Tausyiah
    Selasa, 26 September 2023 - 15:05 WIB
    Hadis tersebut berisi kewajiban menjauhi keharaman-keharaman Allah karena itu adalah area larangan dan batasan yang digariskan Allah kepada hamba-Nya.
  • Larangan Menjadikan Orang Kristen dan Yahudi sebagai Sekutu Menurut Syaikh Imran Hosein
    Hikmah
    Jum'at, 19 April 2024 - 05:15 WIB
    Syaikh Imran Nazar Hosein mengatakan ada pengecualian dalam umat Kristen dan Yahudi yang tidak akan pernah tenang hingga umat Islam meninggalkan keislamannya dan mengikuti gaya hidup mereka.
  • Larangan Menikah di Bulan Safar, Mitos atau Bukan? Begini Penjelasannya Menurut Islam
    Muslimah
    Kamis, 17 Agustus 2023 - 10:53 WIB
    Masih ada pemahaman dalam masyarakat yang melarang melakukan pernikahan di bulan Safar. Bagaimana sebenarnya hal tersebut dalam pandangan Islam?
  • Satu Tetes Ghislin Jatuh Ke Bumi, Hancurlah Kehidupan Dunia
    Muslimah
    Minggu, 06 Juni 2021 - 17:15 WIB
    Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam bersabda, Jika satu tetes (ghislin) jatuh ke bumi maka hancurlah kehidupan manusia,. Betapa mengerikan. Apa sebenarnya ghislin?
  • 5 Hal di Balik Larangan Judi dalam Islam
    Hikmah
    Jum'at, 26 Agustus 2022 - 17:38 WIB
    Judi dalam jaringan atau online belakangan ini sangat marak. Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) menyebut nilainya mencapai Rp2 triliun per tahun.
  • Mata Air Salsabil: Sebuah Metafor, Alegori, Kiasan yang Sungguh Indah
    Tausyiah
    Kamis, 09 Februari 2023 - 16:04 WIB
    Al-Quran melukiskan bahwa dalam surga, para penghuninya akan diberi minum yang sejuk dan amat menyegarkan yang airnya diambil dari mata air yang bernama salsabil-an atau sal sabil-an.
  • Jakarta Darurat Polusi, Ini Pandangan Islam Tentang Pencemaran Lingkungan
    Tausyiah
    Rabu, 16 Agustus 2023 - 14:19 WIB
    Buruknya polusi udara di Jakarta kini menjadi perbincangan hangat di Tanah Air. Berikut pandangan Islam terhadap pencemaran dan perusakan lingkungan.
  • Larangan Berbisik-bisik, Adab Bergaul yang Sering Dilalaikan
    Tips
    Rabu, 19 Januari 2022 - 10:21 WIB
    Sebagai agama yang sempurna, Islam telah mengatur segala hal sampai pada hal-hal yang bahkan dianggap sepele, seperti adab-adab bergaul.
  • Ini Mengapa Ada Larangan Mencela Sahabat Nabi?
    Tausyiah
    Jum'at, 28 Mei 2021 - 11:36 WIB
    Para sahabat Rasulullah SAW adalah sebaik-baik dan seutama-utama manusia setelah para Nabi sendiri. Mereka adalah manusia yang selalu membela nabi dengan seluruh kemampuannya .
  • Larangan Menyentuh Kemaluan dengan Tangan Kanan
    Tausyiah
    Kamis, 25 Februari 2021 - 12:10 WIB
    Islam adalah agama fitrah yang membimbing manusia kepada kebaikan. Semua perkara ibadah dan adab-adabnya diatur oleh syariat termasuk akhlak terhadap anggota tubuh.
  • Supaya Dijauhkan dari Gangguan Setan, Yuk Amalkan Salat 2 Rakaat Sebelum Maghrib
    Hikmah
    Sabtu, 22 Juli 2023 - 17:05 WIB
    Waktu Maghrib mendapat perhatian khusus dari Rasulullah Shallalahu Alaihi wa Sallam, karena waktu tersebut adalah awal dimulainya malam dan pertanda mulai keluarnya bala tentara jin, yakni setan
  • Dilarang Mencela Demam, Ini Keajaiban di Balik Rasa Sakitnya!
    Tips
    Senin, 28 Februari 2022 - 11:18 WIB
    Rasulullah Shallallahu aliaihi wa sallam melarang umatnya untuk mencela suatu penyakit, termasuk sakit demam yang sering kali kita alami. Karena di balik rasa sakit itu selalu ada hikmah yang Allah berikan kepada hamba-hambanya.
  • Doa Masuk Masjid dan Larangan Tergesa-gesa Ketika Memasukinya
    Tips
    Senin, 11 Desember 2023 - 21:13 WIB
    Islam mengajarkan adab yang indah ketika memasuki masjid. Salah satunya berdoa dan memakai pakaian yang bersih dan indah saat memasukinya. Berikut doanya.
  • Inilah Kondisi-kondisi Wanita Muslimah Diperbolehkan Memakai Parfum
    Muslimah
    Rabu, 26 Januari 2022 - 15:02 WIB
    Sesungguhnya Islam melarang wanita muslimah keluar rumah dengan menggunakan minyak wangi, namun ada kondisi-kondisi tertentu yang membolehkan mereka menggunakan parfum. Kondisi apa itu?
  • Hadis Arbain: Larangan Membuat Sesuatu yang Baru dalam Agama
    Tips
    Selasa, 14 November 2023 - 12:54 WIB
    Barangsiapa yang (memulai) mengada-adakan (sesuatu yang baru) dalam urusan (agama) kami ini yang bukan termasuk bagian darinya, maka amalan tersebut tertolak.
  • Hadis Arbain: Larangan Membahayakan Diri dan Orang Lain
    Tips
    Sabtu, 18 November 2023 - 10:52 WIB
    Berikut ini adalah hadis Arbain ke-32 dari 42 daftar hadis Arbain karangan Imam Nawawi . Meski bernama Arban (berarti 40), kitab ini tak memuat hadis dengan jumlah persis 40, melainkan 42 hadis.
  • Efek Buruk Minum Berdiri dan Cara Mengatasinya dalam Islam
    Tausyiah
    Rabu, 14 Oktober 2020 - 21:14 WIB
    Mayoritas ulama sepakat tentang kesunahan minum itu dalam keadaan duduk, sekalipun air yang diminum itu adalah air zam-zam. Berikut beberapa efek buruk minum berdiri.
  • Memaafkan, Akhlak Mulia yang Dapat Menghapus Dosa-dosa
    Muslimah
    Minggu, 21 Februari 2021 - 05:00 WIB
    Bermusuhan adalah perbuatan yang sangat dilarang oleh Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam untuk dilakukan kaum muslimin. Rasul menganjurkan untuk saling memaafkan. karena sikap ini bisa menghapus dosa-dosa.
  • Dilarangnya Tidak Tidur Setelah Sahur, Ini Alasannya!
    Muslimah
    Selasa, 13 April 2021 - 20:03 WIB
    Kondisi perut yang kenyang dan rasa kantuk yang masih tersisa kerap membuat seseorang memilih kembali tidur usai santap sahur. Padahal, baik secara kajian agama maupun kesehatan prilaku ini termasuk dalam kategori yang kurang baik.