Topik Terkait: Sahabat Usaid Bin Hudhair (halaman 15)
Hikmah
Senin, 01 Februari 2021 - 18:22 WIB
Ali bin Abu Thalib menulis surat panjang lebar ditujukan kepada penduduk Kufah. Surat itu dibawa langsung oleh 4 orang utusan: Al Hasan, Abdullah bin Abbas, Ammar bin Yasir dan Qies bin Saad.
Hikmah
Jum'at, 03 Februari 2023 - 17:27 WIB
Akumulasi dari semua ketidakpuasan terhadap Utsman bin Affan sebagian bukan karena kesalahan Utsman sendiri berakhir dengan pembunuhan Khalifah, lalu disusul 5 tahun perang saudara.
Hikmah
Rabu, 20 Januari 2021 - 18:33 WIB
Pada suatu hari ketika Abdullah bin Umar diminta pernyataan baiatnya, ia menolak. Ia baru bersedia membaiat Ali r.a., kalau semua orang sudah menyatakan baiatnya.
Hikmah
Senin, 09 Maret 2020 - 17:38 WIB
Panglima perang muslim, Khalid bin Walid RA pernah mengeluhkan susah tidur malam (insomnia) kepada Rasulullah SAW. Berikut doa yang diajarkan Nabi.
Hikmah
Selasa, 12 Mei 2020 - 16:35 WIB
Meski kekuasaannya terbilang singkat (2-3 tahun), Umar bin Abdul Aziz merupakan salah satu khalifah yang paling dikenal dalam sejarah Islam. Berikut kisah teladan beliau.
Dunia Islam
Rabu, 24 November 2021 - 05:15 WIB
Kisah Faishal bin Turki, Khalifah Dinasti Saud II, pengganti Turki bin Abdullah memang unik. Ia sukses merebut tahta dari lawan politiknya yang mengkudeta ayahnya.
Hikmah
Rabu, 06 Desember 2023 - 05:15 WIB
Tatkala Abu Ubaidah dalam perjalanan di utara Syam, Amr bin As dan Syurahbil bin Hasanah sedang menghadapi angkatan bersenjata Romawi yang sedang berkumpul di Palestina.
Hikmah
Senin, 09 Agustus 2021 - 05:00 WIB
Dalam kedermawanan dan sifat pemurahnya, ia bagaikan Imam dengan panji-panjinya. Dilimpah-ruahkannya harta bendanya kepada manusia, persis sebagaimana ia melimpah ruahkan ilmunya kepada mereka.
Tausyiah
Rabu, 15 September 2021 - 19:22 WIB
Pengasuh Ponpes Ash-Shidqu Kuningan Jawa Barat Al-Habib Quraisy Baharun dalam satu kajiannya mengatakan, menangis merupakan wujud ketakwaan hati, kesucian sanubari dan kelembutan hati.
Hikmah
Senin, 30 September 2019 - 19:49 WIB
Habib Umar bin Hafidz adalah seorang ulama besar kelahiran Hadhramaut Yaman yang aktif berdakwah ke berbagai negara termasuk Indonesia.
Hikmah
Jum'at, 05 Juni 2020 - 20:01 WIB
Dulu, orang-orang musyrikin Makkah pernah mengolok-olok budak hitam legam seperti Bilal bin Rabbah radhiallhuanhu yang mengumandangkan adzan di Kabah.
Hikmah
Rabu, 16 Maret 2022 - 17:07 WIB
Tatkala Rasulullah hijrah ke Madinah, beliau tinggal di rumah Abu Ayyub al-Anshari selama 7 bulan. Kala itu, Rasulullah tinggal di lantai 1, sedangkan Abu Ayub dan istrinya di lantai 2.
Hikmah
Sabtu, 18 Januari 2020 - 05:15 WIB
Apa sebenarnya cinta itu? Cinta tak bisa dijelaskan dengan kata-kata karena ia lahir dari hati yang suci. Beginilah para sahabat memperlihatkan cinta sejati kepada Baginda Rasulullah SAW.
Hikmah
Rabu, 30 Mei 2018 - 16:33 WIB
Kisah Khalifah Umar bin Khattab RA (sahabat setia Rasulullah SAW) membebaskan sungai nil dari tradisi syirik telah diceritakan dalam banyak kitab.
Hikmah
Rabu, 13 Mei 2020 - 16:48 WIB
Cerita tentang Nuaiman memberi tahu kita bahwa Nabi adalah pribadi yang ceria dan menyenangkan. Suka tertawa, bercanda, dan tidak melulu bersikap resmi.
Hikmah
Rabu, 13 Mei 2020 - 07:30 WIB
Ada satu kisah sahabat yang wafat syahid di zaman Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam. Beliau salat sunnah 2 rakaat sebelum dibunuh kaum musyrikin di tiang gantungan.
Tausyiah
Selasa, 27 Oktober 2020 - 07:15 WIB
Kisah Imam Ahmad bin Hanbal ketika mengoreksi muridnya mengingatkan kita dengan kisah Rasulullah saat mengoreksi kesalahan sahabat sekaligus muridnya, Khawad.
Hikmah
Sabtu, 05 November 2022 - 07:05 WIB
Kisah syahidnya Imam Said bin Jubair (wafat 95 H atau 714 Masehi) di tangan penguasa zalim Hajjaj bin Yusuf patut dijadikan pelajaran berharga. Berikut kisahnya.
Hikmah
Selasa, 16 Januari 2024 - 11:28 WIB
Musanna yang pada awalnya bermaksud menghabisi sisa-sisa tentara Persia tersadar bahwa hal itu tidak mungkin dilakukan. Musuh terlalu kuat. Oleh karena itu ia mencari tempat bermarkas yang tak jauh dari Mazar.
Tausyiah
Kamis, 29 Juli 2021 - 22:14 WIB
Ali bin Abu Thalib menjelaskan zuhud tersimpul dalam dua kalimat dalam Al-Quran, supaya kamu tidak bersedih karena apa yang lepas dari tanganmu dan tidak bangga dengan apa yang diberikan kepadamu.