Topik Terkait: Senyum Adalah Sedekah Yang Gampang (halaman 18)

  • Jujur adalah Bagian...
    Muslimah
    Kamis, 27 Oktober 2022 - 17:59 WIB
    Tazkiyatun Nafs adalah menyucikan jiwa dan menjernihkan hati. Tazkiyatun nafs bisa diraih dengan akhlak yang mulia. Menyenangi zikir, berdoa, bertaubat, berbuat baik pada sesama, menjaga sholat, dan bersedekah adalah termasuk tazkiyatun nafs.
  • Tobat Adalah Reparasi...
    Tausyiah
    Senin, 17 Agustus 2020 - 05:00 WIB
    Keimanan akan mengalami kerusakan ketika seseorang melakukan dosa besar. Tobat adalah reparasi dan penyembuhan bagi keimanan yang mengalami kerusakan itu.
  • Bagaimana Nasib Bayi...
    Tausyiah
    Kamis, 21 Desember 2023 - 05:15 WIB
    Bagaimana nasib bayi dan anak kecil yang belum baligh setelah meninggal dunia atau di akhirat? Benarkah mereka bisa memberi syafaat?
  • Salah Satu Manfaat Ghadhul...
    Muslimah
    Sabtu, 12 November 2022 - 05:15 WIB
    Syariat memerintahkan kepada umat Islam agar menahan pandangan dari hal-hal yang diharamkan. Kalau tidak waspada, bisa saja mata kita setiap harinya akan terjebak dalam perbuatan zina.
  • Dahsyatnya Dosa Syirik...
    Hikmah
    Kamis, 15 Februari 2024 - 13:23 WIB
    Ternyata dosa syirik kecil lebih dahsyat daripada dosa kemaksiatan yang tercakup dalam dosa-dosa besar (al-kabaair). Mengapa demikian?
  • Ternyata, Sosok Inilah...
    Muslimah
    Selasa, 16 Maret 2021 - 18:35 WIB
    Ada hikmah yang sangat besar dari kisah ini, yakni pentingnya memaafkan orang lain. Barang siapa .yang mampu memaafkan kesalahan orang lain akan dihadiahi ampunan Allah atas dosa-dosanya di dunia.
  • Bacaan Kalimat Tammah,...
    Hikmah
    Jum'at, 08 November 2024 - 13:23 WIB
    Bacaan kalimat Tammah merupakan untaian da yang diajarkan malaikat Jibril kepada Rasulullah SAW. Kalimat tammah ini adalah doa memohon perlindungan kepada Allah SWT dari segala bentuk kejahatan dan mara bahaya.
  • Idulfitri adalah Back...
    Dunia Islam
    Sabtu, 22 April 2023 - 04:44 WIB
    Idulfitri dirayakan umat Muslim di seluruh dunia setelah berakhirnya Ramadan. Manusia diingatkan tentang proses spiritual terlahir kembali menjadi insan fitri.
  • Inilah Wanita-wanita...
    Muslimah
    Sabtu, 15 Oktober 2022 - 05:15 WIB
    Tidak semua wanita muslimah terkena kewajiban untuk menutup aurat ini. Ada pula mereka yang berhak untuk tidak berhijab atau melepaskan jilbabnya. Siapa saja mereka?
  • 7 Perkara yang Menyebabkan...
    Muslimah
    Selasa, 02 November 2021 - 18:11 WIB
    Sebuah hadis Rasulullah yang sangat populer menyebutkan bahwa,Sesungguhnya penduduk surga yang paling sedikit adalah wanita. (HR Muslim dan Ahmad). Mengapa hanya sedikit wanita yang masuk surga?
  • Hati-hati, Kebencian...
    Tausyiah
    Kamis, 24 Juni 2021 - 10:40 WIB
    Para ulama terdahulu mengingatkan kita agar tidak menaruh kebencian kepada sesama saudara muslim. Sebab, kebencian terhadap saudara termasuk perkara maksiat.
  • Istri yang Baik dan...
    Tausyiah
    Jum'at, 12 Maret 2021 - 15:47 WIB
    Adapun kategori seorang istri yang baik (salehah) di antaranya adalah taat kepada Allah Taala, patuh kepada suaminya dan menjaga kehormatan suaminya.
  • Muslimah, Hati-hati...
    Muslimah
    Kamis, 24 September 2020 - 17:37 WIB
    Bentuk penyelewengan dalam masalah akidah ini, tanpa disadari sering dikerjakan oleh sebagian kaum perempuan yakni adalah tathayyur (menggantungkan nasib dengan burung) dan tasyaum (menganggap sial).
  • Muhammad Nabi dan Rasul...
    Hikmah
    Selasa, 17 September 2024 - 13:04 WIB
    Nurcholish Madjid mengatakan Al-Quran adalah kulminasi semua kitab suci, dan bahwa penerimanya, yaitu Nabi Muhammad SAW adalah penutup para Nabi dan Rasul.
  • Doa Adalah Salah Satu...
    Hikmah
    Senin, 11 November 2024 - 18:11 WIB
    Ya, di antara sebab keselamatan dari fitnah adalah dengan memperbanyak doa. Seorang Muslim harus memperbanyak doa, memohon agar Allah menjaganya dari fitnah.
  • Kisah Perempuan di Perang...
    Muslimah
    Jum'at, 16 Oktober 2020 - 16:53 WIB
    Dalam perang Uhud, kaum muslimin banyak mengalami penderitaan dan kesusahan. Bahkan banyak di antara mereka yang mati syahid. Kabar ini telah sampai ke Madinah, sehingga kaum perempuan juga mengetahui berita kekalahan ini.
  • Syaikh Al-Qardhawi:...
    Tausyiah
    Kamis, 10 Agustus 2023 - 09:26 WIB
    Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan bahwa senang terhadap lagu, musik dan suara yang indah itu hampir merupakan instink manusia dan fitrah yang melekat pada mereka.
  • 4 Kriteria Seorang Muslim...
    Tausyiah
    Kamis, 31 Agustus 2023 - 16:38 WIB
    Ulama besar Asal Mesir Syaikh Mutawalli asy-Syarawi sangat menyoroti kualitas keislaman kaum muslimin hari ini yang masih jauh di bawah standar.
  • Belajar dari Sa’ad...
    Tausyiah
    Kamis, 15 Oktober 2020 - 14:40 WIB
    Adakalanya seorang Muslim bersungguh-sungguh dalam melakukan amal saleh akan tetapi ia memandang remeh dan kurang peduli dengan masalah mengkonsumsi harta yang haram.
  • Maut adalah Pemberi...
    Tausyiah
    Selasa, 09 Maret 2021 - 14:07 WIB
    Syaikh Umar Sulaiman al Asygar dalam bukunya berjudul Ensiklopedia Kiamat mengingatkan bahwa orang yang berakal adalah yang dapat mengambil pelajaran, sebab maut adalah pemberi nasihat terbaik.