Topik Terkait: Sifat Allah (halaman 6)
Hikmah
Rabu, 25 Januari 2023 - 23:04 WIB
Salah satu sifat Allah yang wajib diimani adalah Dia tidak dapat dicapai oleh penglihatan manusia, dan sebaliknya Allah melihat segala penglihatan makhluk-Nya.
Tausyiah
Kamis, 07 April 2022 - 15:40 WIB
Esensi puasa adalah menahan atau mengendalikan diri. Pengendalian ini diperlukan oleh manusia, baik secara individu maupun kelompok. Latihan dan pengendalian diri itulah esensi puasa.
Tausyiah
Senin, 18 April 2022 - 14:30 WIB
Sahabat Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam, Umar bin Khattab radhiyallahuanhu pernah menangis dengan keras saat membaca surat At-Thur ayat ke tujuh. Karena terlalu kerasnya tangisan tersebut, beliau pun sakit
Tausyiah
Kamis, 01 Juli 2021 - 07:30 WIB
Penerimaan atau penolakan amal ibadah memang sulit diukur. Kita hanya dapat melihat tanda-tanda penerimaan Allah atas amal kita. Berikut tanda amal ibadah diterima Allah.
Tausyiah
Selasa, 17 Mei 2022 - 05:15 WIB
Dokter, ahli fisika dan ahli astrologi tidak tahu bahwa penyakit itu adalah, katakanlah, suatu tali cinta yang digunakanoleh Allah untuk menarik para wali mendekat kepada diri-Nya
Tips
Rabu, 22 Februari 2023 - 12:30 WIB
Selain dengan niat yang ikhlas, kita diajurkan untuk memanjatkan doa atas setiap amal ibadah yang kita lakukan diterima oleh Allah Subhanahu wa taala tersebut.
Muslimah
Senin, 11 Oktober 2021 - 07:26 WIB
Banyak kaum wanita nusyz kepada suami, yang artinya membangkang dan bersikap buruk kepada suaminya. Para ulama bahkan memberikan definisi bahwa nusyz adalah keluarnya istri dari ketaatan yang wajib kepada suami
Tips
Selasa, 21 November 2023 - 06:11 WIB
Berikut ini adalah hadis Arbain terakhir dari 42 daftar hadis Arbain karangan Imam Nawawi . Meski bernama Arban (berarti 40), kitab ini tak memuat hadis dengan jumlah persis 40, melainkan 42 hadis.
Tausyiah
Selasa, 01 Oktober 2024 - 08:47 WIB
Allah SWT mengajak kaum munafik ini untuk bertobat dari kekafiran yang tersembunyi, yang ditutupi dengan keimanan lisan. Yaitu yang terkenal dengan nama kemunafikan dan orangnya adalah kaum munafiqin.
Hikmah
Minggu, 28 Agustus 2022 - 11:15 WIB
Para ulama menyebutkan ada 10 hikmah dan alasan mengapa Allah tidak terlihat oleh manusia di dunia. Berikut beberapa alasan dan hikmahnya.
Tausyiah
Jum'at, 21 April 2023 - 14:32 WIB
Ramadan mengajarkan bahwa kehidupan dunia ini bukan ada dalam genggaman kita, melainkan dalam kendali tunggal, Allah sang Pencipta langit dan bumi.
Tausyiah
Jum'at, 04 September 2020 - 18:58 WIB
Siapa yang tak ingin mendapatkan cintanya Allah Taala? Kenikmatan apapun di dunia ini tidak ada yang dapat menyamai nikmatnya ketika kita dicintai Allah Azza wa Jalla.
Tausyiah
Jum'at, 12 Juni 2020 - 15:40 WIB
Menurut Al-Ghazali, ada dua tingkatan zikrullah. Tingkatan pertama, adalah tingkatan para wali yang pikiran-pikirannya seluruhnya terserap dalam perenungan dan keagungan Allah.
Tausyiah
Senin, 13 Februari 2023 - 14:47 WIB
Keridaan Allah adalah ganjaran kebahagiaan yang tertinggi dan paling agung kepada kaum beriman dan bertakwa. Dan keridaan, Allah itu tidak terpisah dari rahmat atau kasih Allah kepada manusia.
Muslimah
Selasa, 08 Maret 2022 - 19:12 WIB
Ada banyak penyebab penyakit sombong, salah satunya karena adanya kenikmatan-kenikmatan. Kenapa kenikmatan? Karena kenikmatan yang dirasakan oleh seseorang itu justru merusak hatinya.
Hikmah
Rabu, 30 Oktober 2024 - 16:10 WIB
Cinta merupakan tema universal yang tidak hanya hadir dalam hubungan antar manusia tetapi juga ditegaskan dalam Al-Quran dengan beragam dimensi.
Tips
Senin, 02 September 2024 - 12:28 WIB
Doa di pengujung bulan Safar ini merupakan bentuk ikhtiar seorang muslim untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT. Selain itu, doa juga menjadi sarana untuk meminta perlindungan dan kebaikan.
Tausyiah
Senin, 06 Januari 2025 - 12:35 WIB
Ada bentuk tangisan yang bisa mendapatkan kedudukan terhormat di sisi Allah SWT. Tangisan atau menangis seperti apa, serta bagaimana dalil-dalilnya?
Tausyiah
Sabtu, 23 Maret 2024 - 02:00 WIB
Salah satu amalan yang dapat kita tingkatkan kuantitasnya di fase kedua bulan Ramadan ini ialah memperbanyak doa dan mengejar ampunan Allah, melebihi hari-hari sebelumnya.
Muslimah
Selasa, 22 Desember 2020 - 21:07 WIB
Dengan bersyukur manusia akan terus merasa bahagia dan puas dengan kehidupannya dalam jangka panjang. Kepuasan akan terus meningkat ketika kita terus bersyukur atas segala hal yang ada di dalam hidup kita.