Topik Terkait: Suami Istri Dalam Islam (halaman 488)
Tausyiah
Kamis, 30 Maret 2023 - 17:13 WIB
Al-Quran adalah kitab petunjuk. Ini sesuai dengan penegasan Al-Quran: Petunjuk bagi manusia, keterangan mengenai petunjuk serta pemisah antara yang hak dan batil. (QS 2:185).
Hikmah
Jum'at, 31 Maret 2023 - 06:35 WIB
Pengakuan Nabi Yakub alaihissalam yang merasakan aroma bau Nabi Yusuf tidak mendapat respons positif dari keluarganya. Justru sebaliknya, Nabi Yakub dianggap keliru.
Hikmah
Jum'at, 31 Maret 2023 - 11:23 WIB
Ziarah kubur, selain mengobati kerinduan ternyata seseorang yang telah meninggal itu pun merasa senang sebab mereka pun mengetahui kehadiran kita. Benarkah demikian?
Tausyiah
Jum'at, 31 Maret 2023 - 19:04 WIB
Khutbah Jumat Ramadan kali ini disampaikan oleh Habib Jindan bin Novel bin Salim bin Jindan ketika menjadi khatib di Masjid Istiqlal Jakarta 24 Maret 2023 lalu.
Muslimah
Sabtu, 01 April 2023 - 08:29 WIB
Sebaik-baiknya tempat salat bagi muslimah adalah di rumahnya, akan tetapi muslimah pun diperbolehkan melakukan salat di masjid namun dengan syarat-syarat tertentu yang telah ditetapkan syariat.
Tausyiah
Sabtu, 01 April 2023 - 17:15 WIB
Mengingkari suatu teori ilmiah berdasarkan ayat-ayat Al-Quran sangat berbahaya, karena ekses yang ditimbulkannya tidak kurang bahayanya dengan apa yang timbul di Eropa ketika gereja mengingkari teori bulatnya bumi.
Tips
Jum'at, 24 Maret 2023 - 06:14 WIB
Setidaknya ada 5 adab orang berpuasa yang mesti dijalankan. Adab ini bersifat sunnah Nabi Muhammad SAW. Salah satu adab itu adalah mengakhirkan sahur.
Tips
Jum'at, 24 Maret 2023 - 14:22 WIB
Selain memuasakan perut dari makanan dan minuman, dan kemaluannya dari perbuatan keji, orang yang berpuasa harus memuasakan juga anggota tubuhnya yang lain dari perbutan dosa.
Tausyiah
Sabtu, 25 Maret 2023 - 07:30 WIB
Puasa juga berarti menahan secara mutlak dan menolak secara total dari apapun selain al-Haq. Puasa jenis ini adalah puasanya orang-orang yang akalnya bersih, yakin dan telah mencapai kasyf atas hakikat dengan semampunya.
Tips
Sabtu, 25 Maret 2023 - 08:05 WIB
Pahala membaca Surat Yasin di bulan Ramadan memiliki keistimewaan dibanding bulan lainnya. Tak hanya mendatangkan Syafaat pada Hari Kiamat, tetapi juga mendapatkan pahala berlipat
Tips
Minggu, 26 Maret 2023 - 19:26 WIB
Doa Kamilin merupakan doa yang biasa dibaca umat muslim setelah sholat Tarawih. Nama Kamilin sendiri diambil dari kalimat pembuka doa ini yang artinya keimanan yang sempurna.
Tausyiah
Selasa, 28 Maret 2023 - 04:00 WIB
Orang yang menahan diri dari waktu fajar sampai malam, kemudian sesudah itu hanyut dalam berpuas-puas dalam kesenangan, berarti ia sudah mengalihkan tujuan tersebut.
Muslimah
Rabu, 29 Maret 2023 - 11:36 WIB
Bagaimana hukumnya menjalankan puasa Ramadan dengan niat sambil berdiet? Pasalnya, di kalangan muslimah ada anggapan bahwa puasa sangat tepat untuk menurunkan berat badan.
Tausyiah
Kamis, 30 Maret 2023 - 00:21 WIB
Di antara keberkahan Ramadan yang tidak kalah pentingnya adalah dipersiapkan sebagai bulan untuk menempa karakter kemanusiaan kita. Karakter yang dimaksud adalah akhlak mulia.
Tips
Kamis, 30 Maret 2023 - 15:53 WIB
Menjalankan ibadah puasa selama sebulan penuh memerlukan stamina dan kondisi tubuh yang prima. Nah, agar kita dapat menjaga tubuh tetap sehat, ada beberapa tips yang bisa kita lakukan.
Tips
Kamis, 30 Maret 2023 - 16:02 WIB
Tak semua orang sakit tidak terkena kewajiban berpuasa. kalangan ulama mazhab Al-Malikiyah mengelompokkan orang sakit dan puasa menjadi empat kasus, dengan masing-masing hukumnya
Tips
Sabtu, 01 April 2023 - 21:15 WIB
Jadwal Imsakiyah Jakarta ini berlaku untuk hari Minggu 2 April 2023 atau 11 Ramadan 1444 Hijriah. Bagi warga Jakarta dan sekitarnya jadwal imsakiyah ini dapat dijadikan acuan untuk menjalankan ibadah puasa dan salat 5 waktu.
Hikmah
Senin, 03 April 2023 - 13:21 WIB
Ada banyak keistimewaan dan keutamaan Malam Nuzulul Quran atau disebut juga malam peristiwa diturunkan ayat Al Quran untuk pertama kalinya.
Tips
Senin, 03 April 2023 - 16:40 WIB
Buka puasa bersama atau bukber lazim diselenggarakan banyak pihak di masa Ramadan. Selain menggalang silaturahim, pahala memberi makan untuk berbuka puasa amat besar.
Tips
Rabu, 22 Maret 2023 - 10:32 WIB
Menu buka puasa sesuai sunnah Nabi Shallallahu alaihi wa sallam ini sudah pasti sangat baik kita amalkan. Berbuka sesuai sunnah juga merupakan tambahan pahala.